Tujuan Event Sponsorship Jenis- jenis Event Sponsorship

21 Terdapat begitu banyak alasan, namun pada dasarnya alasan itu pasti mengundang tujuan tujuan humas, yakni dalam rangka menunjukan niat baik dan menciptakan suatu pemahaman di kalangan khalayak, setidak- tidaknya agar mereka mengetahui keberadaan perusahaan atau lembaga penyedia sponsor. Adapun alasan-alasan penyediaan sponsor menurut Frank Jefkins1997;231 adalah: 1 Untuk melancarkan suatu kampanye periklanan melalui publikasi serta produk-produk perusahaan yang seluas-luasnya oleh media yang meliputi event yang di sponsorinya itu. 2 Untuk mendukung strategi atau kebijakan pemasaran 3 Untuk memperlihatkan niat baik perusahaan guna melaksanakan tanggung jawab sosialnya.

c. Tujuan Event Sponsorship

Menurut Shanklin dan Kuzma 1992 tujuan utama dari event sponsorship adalah untuk membangun kesadaran konsumen Brand awareness terhadap merek produk atau perusahaan dan membangun gambaran konsumen Brand Image terhadap suatu merek produk atau perusahaan. 22 Tujuan event sponsorship menurut Frank Jefkins 1997 :177 1 Tujuan Periklanan Mengiklankanmenginformasikanmempromosikan produk boleh di iklankan diinformasikan di media tertentu. a Memasang iklan di lokasi kegiatan atau liputan yang menjangkau orang banyak b Mengiklankan produk yang tidak boleh diiklankan dimedia tertentu c Mempromosikan produk secara spesifik d Memperkenalkan produk baru e Menggali berbagai peluang lain dibidang advertising. 2 Tujuan Humas Tujuan Humas diselenggarakannya event sponsorship adalah untuk: a Menciptakan dan mempertahankan nama baik perusahaan b Membangun citra perusahaan c Memperkenalkan identitas perusahaan d Mengakrabkan nama perusahaan e Merangsang minat para wartawan untuk datang meliput 23 3 Tujuan Pemasaran a Memposisikan sebuah produk b Mendukung operasi agen penyalur c Melancarkan suatu perubahan didalam suatu perusahaan d Meluncurkan suatu produk baru e Membuka cabang-cabang baru f Pemasaran internasional g Merangsang para konsumen menggunakan suatu produk

d. Jenis- jenis Event Sponsorship

Secara umum, cakupan sponsor memang tidak terbatas, namun dari sekian banyak bidang atau kegiatan, yang paling populer menurut Frank Jefkins 1997:172 adalah: 1 Acara- acara olah raga Dewasa ini nilai sponsor yang diberikan kepada bidang olahraga sangat besar, paling besar sepanjang sejarahnya. Acara-acara olah raga semakin banyak memberikan peluang kepada perusahaan untuk menguji dan memodifikasikan produk-produk mereka. 24 2 Acara- acara pagelaran seni Mencakup acara seni pameran budaya, pameran lukisan, apresiasi sastra, pertunjukan teater dan pertunjukkan musik. 3 Penerbitan atau publikasi Penerbitan peta, buku harian, buku petunjuk, buku-buku atau dokumen laporan tahunan, dan berbagai naskah lainnya acap kali menjadi lahan sponsor. 4 Ekshibisi atau pameran Acara-acara pameran, baik yang diselenggarakan oleh instansi pemerintahan maupun lembaga lernbaga swasta juga sering mendapat sponsor, termasuk dari pers atau perusahaan penerbitan. 5 Pendidikan Dalam bentuk hibah, bantuan keuangan, beasiswa dan tunjangan dana riset. 6 Acara-acara amal Dalam suatu acara amal, nama-nama perorangan maupun lembaga, termasuk perusahaan, yang memberikan dana atau sponsor selalu disebutkan secara terbuka. 25 7 Acara penghargaan profesional Pemberian hadiah atau tanda penghargaan kepada para professional, mulai dari jurnalis, fotografer, sampai dengan para arsitek, dan lainJain. Biasanya pula ada perusahaan yang bertindak sebagai sponsor penuh untuk acara-acara ini. 8 Acara-acara lokal Perusahaan-perusahaan juga sering memberi sponsor untuk kegiatan- kegiatan yang berskala lokal dalam membina hubungan komuniti yang baik dengan penduduk yang bermukim di daerah itu.

e. Faktor-faktor yang menentukan keberhasilan Event Sponsorship

Dokumen yang terkait

Pengaruh Bauran Promosi terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda Vario Techno 125 pada PT. Adira Dinamika Multifinance Tebing Tinggi

7 110 146

Pengaruh Brand Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda Scoopy Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera

2 56 106

Pengaruh Penjualan Secara Kredit Terhadap Penjualan Sepeda Motor Honda Pada PT. Capella Dinamik Nusantara Kutacane

62 358 82

Pengaruh Brand Positioning Sepeda Motor Merek Honda Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

12 68 115

Analisis Pengaruh Motivasi Konsumen, Persepsi Kualitas, dan Sikap Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda pada Konsumen Sepeda Motor Honda di Fakultas Isip Universitas Sumatera Utara.

1 75 88

Analisis Pengaruh Persepsi Kualitas Produk Sepeda Motor Honda Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara (USU)

0 29 114

ANALISIS PERBEDAAN ATRIBUT PRODUK YANG DIPERTIMBANGKAN KONSUMEN DALAM MEMBELI SEPEDA MOTOR YAMAHA SKUTIK DAN SEPEDA MOTOR HONDA SKUTIK(Studi Pada Konsumen Sepeda Motor Yamaha dan Honda di Kecamatan Batu Kota Batu)

0 5 2

PENGARUH BRAND IMAGE, PROMOSI DAN DISTRIBUSI PADA KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR HONDA VARIO (Studi Kasus pada Konsumen Taruna Adiprima Motor Kudus)

0 20 99

Pengaruh Brand Image Produk Motor Honda terhadap Minat Beli pada PT.Astra Honda Motor (AHM).

0 0 16

Analisis pembentukan brand equity untuk menentukan kekuatan dan kelemahan produk sepeda motor Honda : studi kasus pada konsumen sepeda motor Honda di POLLOS MOTORSPORT - USD Repository

0 0 120