Pola asuh otoritatif Hasil Penelitian

Berdasarkan tabel 5.3 pilihan jawaban pengetahuan orangtua didapatkan bahwa orangtua yang banyak menjawab pertanyaan pola asuh otoritatif mayoritas benar yaitu pada pertanyaan nomor 3 sebanyak 31 responden 88,5, dan menjawab pertanyaan pola asuh otoritatif minoritas salah pada nomor 3 sebanyak 4 responden 11,4.

3. Pola asuh otoritatif

Pola asuh authoritative demokratis adalah pola asuh yang bercirikan adanya hak dan kewajiban orangtua dan anak adalah sama dalam arti saling melengkapi, anak dilatih untuk bertanggung jawab pada dirinya sendiri, tetapi masih dalam pengawasan orangtua. Pola asuh ini dihubungkan dengan sikap dan tingkah laku anak-anak yang memperlihatkan emosional positif, sikap positif, sosial, dan pengembangan kognitif. Pola asuh ini adalah paling kondusif diterapkan pada anak Baumrind 1991, dalam Parke locke, 1999. Tabel 5.3 Tabel Distribusi Pertanyaan Pengetahuan Orangtua Berdasarkan Pola Asuh Otoritatif Pada Anak Usia Pra Sekolah di RA. Asy-syakirin Tahun 2014 n=35 Kriteria f Persentase Baik 18 51.4 Cukup 6 17.1 Kurang 11 31.4 Dari tabel 5.3 diats dapat dilihat bahwa dari 35 responden yang telah diteliti berdasarkan pengetahuan orangtua pola asuh otoritatif mayoritas berpengetahuan baik sebanyak 18 responden 51,4. Universitas Sumatera Utara Tabel 5.4 Distribusi jawaban pengetahuan orangtua berdasarkan pola asuh permisif di RA. Asy-syakirin Tahun 2014 n=35 No Pertanyaan Pilihan jawaban Benar Salah f f 1 Orang tua dengan pola asuh permisif 31 88.5 4 11.4 2 Orang tua dengan pola asuh permisif 7 20 28 80 juga mempunyai peraturan, walaupun tidak dipatuhi anaknya 3 Yang dirasakan orang tua dengan pola 19 54.2 16 45.7 asuh permisif terhadap anak 4 Orang tua disebut konsisten, apabila 19 54.2 16 45.7 5 Pernyataan yang benar tentang pola 19 54.2 16 45.7 tentang pola asuh otoritatif 6 Ciri orang tua dengan pola asuh permisif 24 68.5 11 31.4 7 Orang tua yang membuat anak jadi tidak disiplin 8 Orang tua yang tidak menerapkan 27 77.1 8 22.8 budaya disiplin pada anak 9 Pola asuh yang diterapkan orang tua 25 71.4 10 28.5 pada anaknya, orang tua permisif tidak akan memiliki anak yang 10 Orang tua permisif selalu menampakkan 22 62.8 13 37.1 amarahnya pada anak Berdasarkan tabel 5.4 pilihan jawaban pengetahuan orangtua didapatkan bahwa orangtua yang banyak menjawab pertanyaan pola asuh permisif mayoritas benar yaitu pada pertanyaan nomor 1 sebanyak 31 responden 88,5, dan menjawab pertanyaan pola asuh permisif minoritas salah pada nomor 1 sebanyak 4 responden 11,4.

4. Pola asuh permisif

Dokumen yang terkait

Hubungan Pola Asuh Orangtua dengan Tingkat Kemandirian Personal Hygiene pada Anak Usia Prasekolah di Desa Sigumpar Kecamatan Lintonghuta Kabupaten Humbanghasundutan

42 306 142

Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Sikap Orang Tua dengan Perilaku Pencegahan Diare Di Gampong Kuala Langsa Kecamatan Langsa Barat Kota Langsa

7 85 115

Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Temperamen Anak Usia Sekolah Di Desa Tanjung Rejo Dusun XI Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang

45 175 87

Perbedaan Kepedulian Orang Tua Pada Kegiatan Belajar Anak Sekolah Dasar Di Desa Dan Di Kota (Studi Komparasi di Kelurahan Batang Beruh dan Kota Sidikalang,Kabupaten Dairi)

2 54 160

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DENGAN TEMPER TANTRUM PADA ANAK PRA SEKOLAH

6 34 130

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP TINGKAT PERKEMBANGAN Hubungan Antara Pola Asuh Orang Tua Terhadap Tingkat Perkembangan Pada Anak Usia Pra Sekolah Di TK Al-Islam I.

1 4 16

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP TINGKAT PERKEMBANGAN PADA ANAK USIA PRA Hubungan Antara Pola Asuh Orang Tua Terhadap Tingkat Perkembangan Pada Anak Usia Pra Sekolah Di TK Al-Islam I.

0 1 16

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEMANDIRIAN ANAK USIA DINI DI RA PERWANIDA 01 BOYOLALI Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kemandirian Anak Usia Dini Di Ra Perwanida 01 Boyolali Tahun Ajaran 2011/2012.

0 1 15

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEMANDIRIAN ANAK USIA DINI DI RA PERWANIDA 01 BOYOLALI Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kemandirian Anak Usia Dini Di Ra Perwanida 01 Boyolali Tahun Ajaran 2011/2012.

1 3 14

PERBEDAAN PERILAKU MAKAN BERDASARKAN POLA ASUH ORANG TUA PADA ANAK USIA PRA- SEKOLAH (3-5 TAHUN) DI TK-RA AL-HUSNA YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Perbedaan Perilaku Makan Berdasarkan Pola Asuh Orang Tua pada Anak Usia Pra-Sekolah (3-5 tahun) di TK-RA Al-Hu

0 2 11