Sumber Informasi Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Siswa Tentang Makanan Dan Minuman Jajanan Yang Mengandung Bahan Tambahan Makanan (BTM) Tertentu Di SMP Negeri 3 Dan SMA Negeri 1 Binjai Tahun 2009

Lia Daniaty : Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Siswa Tentang Makanan Dan Minuman Jajanan Yang Mengandung Bahan Tambahan Makanan BTM Tertentu Di SMP Negeri 3 Dan Sma Negeri 1 Binjai Tahun 2009, 2009. hanya 5 orang 7,94 yang kadang-kadang menerimanya. Banyaknya uang jajan yang diterima oleh sebagian besar responden adalah ≥ Rp 3.000, - per hari. Tabel 4.4. Tabulasi Silang Antara Uang Jajan yang Diterima per Hari Dengan Frekuensi Menerima Uang Jajan di SMA Negeri 1 Binjai No Uang jajan yang diterima per hari Frekuensi menerima uang jajan Jumlah Selalu Kadang-kadang Jlh Resp. Resp. Jlh Resp. Resp. Jlh Resp. Resp. 1 Rp 3.000,- 4 12,50 4 12,50 2 ≥ Rp 3.000,- 28 87,50 28 87,50 Total 32 100 32 100 Tabel 4.4 diatas menunjukkan bahwa seluruh responden SMA Negeri 1 Binjai selalu menerima uang jajan dan sebanyak 87,50 responden menerima uang jajan ≥Rp 3.000,- per hari

4.3. Sumber Informasi

Pertanyaan tentang sumber informasi mengenai makanan dan minuman jajanan yang mengandung bahan tambahan makanan tertentu yang selanjutnya disingkat BTM meliputi pernah atau tidak pernah mendengar informasi tersebut baik dari media elektronik TV dan radio, media cetak surat kabar, majalah dan buku, teman-teman, maupun dari sumber lainnya. Hal tersebut dapat dilihat pada tabel berikut. Lia Daniaty : Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Siswa Tentang Makanan Dan Minuman Jajanan Yang Mengandung Bahan Tambahan Makanan BTM Tertentu Di SMP Negeri 3 Dan Sma Negeri 1 Binjai Tahun 2009, 2009. Tabel 4.5. Distribusi Responden Berdasarkan Pernah atau Tidak Pernahnya Mendengar Informasi Tentang Makanan dan Minuman Jajanan yang Mengandung BTM di SMP Negeri 3 dan SMA Negeri 1 Binjai No Mendengar Informasi SMP SMA SMP SMA Jlh Resp. Resp. Jlh Resp. Resp. Jlh Resp. Resp. 1 Pernah 53 84,13 30 93,75 83 86,32 2 Tidak pernah 10 15,87 2 6,25 12 13,68 Total 63 100 32 100 95 100 Tabel 4.5. diatas menunjukkan bahwa secara umum responden pernah mendengar informasi tentang makanan dan minuman jajanan yang mengandung BTM. Pada responden SMP Negeri 3 Binjai hanya 10 orang 15,87 yang tidak pernah mendengar informasinya, sama halnya dengan SMA Negeri 1 Binjai dimana hanya 2 orang 6,25 yang juga tidak pernah mendengar informasi tersebut. Tabel 4.6. Distribusi Responden Berdasarkan Sumber Informasi Tentang Makanan dan Minuman Jajanan yang Mengandung BTM di SMP Negeri 3 dan SMA Negeri 1 Binjai No Sumber Informasi SMP SMA SMP SMA Jlh resp. Resp. Jlh resp. Resp. Jlh resp. Resp. 1. Media Elektronik • TV • Radio 38 7 60,32 11,11 28 87,50 66 7 80,49 8,54 2. Media Cetak • Surat kabar • Majalah • Buku 9 8 13 14,29 12,70 20,63 9 9 7 28,13 28,13 21,88 18 17 20 21,95 20,73 24,39 3. Teman – teman 9 14,29 7 21,88 16 19,51 4. Lain – lain 4 6,35 4 12,50 8 9,76 Berdasarkan tabel 4.6. diatas diketahui bahwa 80,49 dari seluruh responden yang pernah mendengar informasi tentang makanan dan minuman jajanan yang Lia Daniaty : Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Siswa Tentang Makanan Dan Minuman Jajanan Yang Mengandung Bahan Tambahan Makanan BTM Tertentu Di SMP Negeri 3 Dan Sma Negeri 1 Binjai Tahun 2009, 2009.