Jenis Kelamin Responden Usia Responden Pendapatan Responden Pekerjaan Responden Tanggapan Responden Mengenai

commit to user meliputi jenis kelamin, umur, pendapatan, pekerjaan, lama pemakaian speedy.

a. Jenis Kelamin Responden

Tabel IV.2 Deskripsi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Frekuensi Persentase Laki - laki 81 54 Perempuan 69 46 Jumlah 150 100 Sumber: Data primer yang diolah, 2011. Berdasarkan Tabel IV.2 dapat diketahui bahwa responden dalam penelitian ini didominasi oleh laki-laki.

b. Usia Responden

Tabel IV.3 Deskripsi Responden Berdasarkan Usia Usia Tahun Frekuensi Persentase 15th – 24th 19 12.7 25th – 34th 68 45.3 35th – 44th 48 32.0 45th – 55th 15 10.0 Jumlah 150 100 Sumber: Data primer yang diolah, 2011. Berdasarkan Tabel IV.3 dapat diketahui bahwa sebagian besar responden berusia 25 tahun sampai 34 tahun.

c. Pendapatan Responden

Tabel IV.4 Deskripsi Responden Berdasarkan Pendapatan Pendapatan Frekuensi Persentase 1 jt 12 8,0 1 jt – 3 jt 80 53,3 3 jt 58 38,7 Jumlah 150 100 Sumber: Data primer yang diolah, 2011. commit to user Berdasarkan Tabel IV.4 dapat diketahui bahwa sebagian besar pendapatan responden dalam penelitian ini adalah 1 juta sampai 3 juta.

d. Pekerjaan Responden

Tabel IV.5 Deskripsi Responden Berdasarkan Pekerjaan Pekerjaan Frekuensi Persentase PelajarMahasiswa 15 10,0 PNS 43 28,7 Pengusaha 51 34,0 Pegawai Swasta 41 27,3 Jumlah 150 100 Sumber: Data primer yang diolah, 2011. Berdasarkan Tabel IV.5 dapat diketahui bahwa sebagian besar pekerjaan responden dalam penelitian ini adalah pengusaha.

e. Lama Pemakaian speedy

Tabel IV.6 Deskripsi Responden Berdasarkan Lama Pemakaian Speedy Lama Pemakaian Frekuensi Persentase 4bln – 7 bln 40 26,7 8bln – 12 bln 63 42,0 1 thn 47 31,3 Jumlah 150 100 Sumber: Data primer yang diolah, 2011. Berdasarkan Tabel IV.6 dapat diketahui bahwa sebagian besar pekerjaan responden dalam penelitian ini adalah pengusaha.

2. Tanggapan Responden

Tanggapan responden terhadap kuesioner yang diberikan peneliti tampak pada jawaban responden. Dalam analisis ini akan diuraikan mengenai kecenderungan pendapat dan tanggapan dari pelanggan yang menggunakan layanan commit to user BroadbandAaccess Internet Speedy di Solo selama 3 tiga bulan atau lebih selaku responden dalam penelitian ini. Pernyataan-pernyataan responden mengenai variabel penelitian dapat dilihat pada jawaban responden terhadap kuesioner yang diberikan peneliti:

a. Tanggapan Responden Mengenai

Perceived Service Quality PSQ Deskripsi tanggapan responden sebanyak 150 orang terhadap item pernyataan perceived service quality PSQ sebanyak 6 item. Dari data kuesioner yang terdapat pada lampiran dapat dilihat deskripsi tanggapan responden pada setiap item pernyataan adalah: Tabel IV.7 Deskripsi Tanggapan Responden Terhadap Perceived Service Quality PSQ No Pernyataan Jumlah Jawaban Responden SS S TS STS 1 Menurut saya kualitas koneksi internet Speedy stabil dan cepat. 46,0 46,0 8,0 - 2 Kualitas customer service dari Speedy yang saya pakai saat ini sangat baik. 43,3 40,7 16,0 - 3 Kualitas pelayanan yang diberikan oleh sales Speedy yang saya pakai saat ini sangat baik. 42,0 46,7 11,3 - 4 Kualitas layanan dari tiap paket pilihan layanan yang ditawarkan oleh Speedy sangat baik. 33,3 52,0 14,7 - 5 Iklan yang diberikan oleh Speedy dapat ditangkap jelas oleh pelanggan. 36,0 44,0 20,0 - 6 Kesesuaian antara iklan dan layanan yang diberikan oleh Speedy. 34,0 52,7 13,3 - Jumlah 234, 6 282,1 83,3 - Rata-rata 39,1 47,01 13,88 - Sumber : Data primer yang diolah, 2011. commit to user Tabel IV.7 menunjukkan bahwa responden yang menyatakan setuju rata-rata sebesar 47,01. Responden yang menyatakan cukup sangat setuju dan setuju, paling rendah sebesar 80 yang dapat diartikan bahwa iklan yang diberikan oleh Speedy dapat ditangkap jelas oleh pelanggan.

b. Tanggapan Responden Mengenai

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Service Quality dan Perceived Usefulness Terhadap Brand Image Serta Dampaknya Pada Brand Trust (Studi Kasus GO-JEK di DKI Jakarta)

3 29 177

ANALISIS PENGARUH CUSTOMER SATISFACTION DAN TRUST TERHADAP CUSTOMER LOYALTY DAN PENGARUH SWITCHING COST SEBAGAI VARIABEL MODERATOR

11 97 81

PENGARUH SERVICE QUALITY PADA CUSTOMER LOYALTY YANG DIMEDIASI OLEH CORPORATE IMAGE, CUSTOMER SATISFACTION, DAN TRUST

1 3 93

PENGARUH CORPORATE IMAGE, TRUST, PERCEIVED SWITCHING COST, PERCEIVED SERVICE QUALITY, PERCEIVED VALUE TERHADAP CUSTOMER LOYALTY Pengaruh Corporate Image, Trust, Perceived Switching Cost, Perceived Service Quality, Perceived Value Terhadap Customer Loyalt

0 1 15

PENDAHULUAN Pengaruh Corporate Image, Trust, Perceived Switching Cost, Perceived Service Quality, Perceived Value Terhadap Customer Loyalty ( Studi Pada Jasa telekomunikasi Indosat IM3 Boyolali).

0 1 9

DAFTAR PUSTAKA Pengaruh Corporate Image, Trust, Perceived Switching Cost, Perceived Service Quality, Perceived Value Terhadap Customer Loyalty ( Studi Pada Jasa telekomunikasi Indosat IM3 Boyolali).

0 1 6

Pengaruh Perceived Service Quality dan Perceived Value pada Trust: Satisfaction sebagai Variabel Mediasi.

0 0 20

ANALISIS PENGARUH SERVICE QUALITY DAN PRODUCT QUALITY TERHADAP CUSTOMER LOYALTY DENGAN MEDIASI PERCEIVED VALUE DAN CUSTOMER SATISFACTION (Studi Kasus Pada Pelanggan Skincare ELLA di Surakarta).

0 0 14

PENGARUH CORPORATE IMAGE DAN TRUST TERHADAP CUSTOMER LOYALTY DENGAN VARIABEL MODERASI SWITCHING COST

0 0 121

Pengaruh Service Quality, Trust dan Corporate Image Terhadap Customer Loyalty: Customer Satisfaction Sebagai Variabel - Repository UNTAR

0 18 450