Kerangka Berfikir KAJIAN PUSTAKA

44

C. Kerangka Berfikir

Berdasarkan kajian teori dan kajian empiris yang telah diuraikan, diperoleh alur berfikir dalam penelitian ini sebagai berikut: Kondisi awal Kualitas pembelajaran IPS belum optimal dengan indikasi. 1. Aktivitas siswa a. Siswa pasif, kurang responsif. b. Siswa kurang berani Mengemukakan pendapat . c. Siswa Kurang Berpartisipasi aktif dalam diskusi. 2. Kemampuan guru dalam pengelolaan pembelajaran IPS a. Guru kurang mampu mengelola pembelajaran IPS. b. Pemanfaatan sumber belajar belum digunakan secara efektif dan efisien. c. Guru belum melibatkan siswa dalam pembelajaran dengan baik. 3. Hasil belajar siswa belum optimal Diindikasikan ketercapaian KKM siswa baru mencapai 32. Implementasi metode Kooperatif tipe STAD dalam pembelajaran IPS : Membagi siswa dalam kelompok-kelompok kecil lima kelompok siswa yang mewakili seluruh bagian dari kelas dalam hal kinerja akademik, jenis kelamin, ras dan etnisitas. Guru melakukan presentasi IPS materi keragaman suku Bangsa dan budaya di Indonesia dengan menggunakan alat peraga “Peta buta yang di sertai gambar gambar kebudayaan Indonesia “. Siswa menggunakan alat peraga “Peta buta yang di sertai gambar gambar kebudayaan Indonesia” mengenal keragaman keragaman suku Bangsa dan budaya di Indonesia. Guru menyampaikan tugas-tugas yang harus dikerjakan masing- masing anggota kelompok. Siswa melakukan diskusi kelompok. Guru memfasilitasi jika terdapat siswa atau kelompok yang mengalami kesulitan dan memberikan klarifikasi. Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi. Setelah selesai melakukan diskusi, setiap anggota kelompok mengambil undian tugas secara individual yang telah disediakan oleh guru. Undian berisi pertanyaan-pertanyaan yang telah didiskusikan. Setiap anggota kelompok menjawab kuis tanpa bantuan anggota lain dalam kelompok. Guru melakukan evaluasi. Proses pembelajaran efektif, dan lebih bermakna Kualitas pembelajaran IPS meningkat dengan indikasi Aktivitas siswa, kemampuan guru dalam pengelolaan pembelajaran IPS, Hasil belajar siswa meningkat. Pelaksanaan tindakan menerapkan model kooperatif tipe STAD. 45

D. Hipotesis Tindakan

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STAD PADA SISWA KELAS V SDN SENDANG BATANG

1 11 217

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD MENGGUNAKAN CD PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS V SDN GEDANGAN REMBANG

0 3 229

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL STAD BERBANTUAN CD PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS VB SDN WONOSARI 03 KOTA SEMARANG

0 7 285

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STAD BERBANTUAN AUDIOVISUAL SISWA KELAS V SDN PURWOYOSO 01 KOTA SEMARANG

1 17 287

Peningkatan Kualitas Pembelajaran IPS Tentang Kenampakan Alam Melalui Model Kooperatif Tipe STAD di Kelas IV SDN Pucakwangi 04 Kabupaten Pati

0 7 217

PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA PEMBELAJARAN PKn SISWA KELAS V Peningkatan Keaktifan Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Pada Pembelajaran PKn Siswa Kelas V SD Negeri 03 Wonorejo, Gondan

0 0 15

PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA PEMBELAJARAN PKn SISWA KELAS V Peningkatan Keaktifan Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Pada Pembelajaran PKn Siswa Kelas V SD Negeri 03 Wonorejo, Gondan

0 1 16

Peningkatan Kualitas Pembelajaran IPS Melalui Model Kooperatif Tipe STAD di Kelas IV SDN I Kemiri Kabupaten Banjarnegara.

0 0 1

(ABSTRAK) PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS TENTANG KENAMPAKAN ALAM MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STAD DI KELAS IV SDN PUCAKWANGI 04 KABUPATEN PATI.

0 0 3

(ABSTRAK) PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS TENTANG KENAMPAKAN ALAM MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STAD DI KELAS IV SDN PUCAKWANGI 04 KABUPATEN PATI.

0 0 3