Analisis Regresi Berganda Uji Hipotesis Pengujian hipotesis secara simultan

62 Dari Tabel 4.5 hasil pengujian menunjukkan tidak terjadi multikolonieritas dalam model empiris yang diuji. Hal ini ditunjukkan dengan nilai tolerance dari semua variabel independen yang lebih dari 0,1. Hasil perhitungan nilai VIF variance inflation factor menunjukkan tidak ada satupun variabel independen yang memiliki VIF lebih dari 10.

4.14. Analisis Regresi Berganda

Analisis yang digunakan dalam penelitian in adalah analisis regresi berganda dengan program SPSS 12.0 for windows. Hasil perhitungan menggunakan SPSS terlihat pada ringkasan dari perhitungan terlihat seperti pada Tabel 4.8. Tabel 4.6 Ringkasan Hasil Analisis Regresi Coefficientsa Mode l Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 1.785 2.104 .848 .400 Harga .218 .102 .233 2.138 .037 Kualitas_Produk .506 .148 .378 3.423 .001 Pelayanan .330 .119 .293 2.783 .007 Sumber: Lampiran, output pengolahan SPSS 12.00 for windows Dari Tabel 4.6 maka dapat disusun persamaan regresi berganda sebagai berikut : Y = 1,785 + 0,218 X 1 + 0,506X 2 + 0,330X 3 63 Makna yang terkandung dalam persamaan regresi diatas menunjukkan bahwa: a. Dengan mengasumsikan harga, kualitas produk dan pelayanan konstan maka jumlah keputusan pembelian adalah 1,785 jumlah ini dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini. b. Koefisien regresi X 1 = 0,218 menunjukkan bahwa harga mempunyai pengaruh positif terhadap keputusan pembelian, yang berarti setiap kenaikan satu satuan harga akan menaikan jumlah keputusan pembelian sebesar 0,218 dengan mengasumsikan variabel yang lain konstan. c. Koefisien X 2 = 0,506 menunjukkan bahwa kualitas produk mempunyai pengaruh positif terhadap keputusan pembelian, yang berarti setiap kenaikan satu satuan kualitas produk akan menaikan jumlah keputusan pembelian sebesar 0,506 dengan mengasumsikan variabel yang lain konstan. d. Koefisien X 3 = 0,330 menunjukkan bahwa pelayanan mempunyai pengaruh positif terhadap keputusan pembelian, yang berarti setiap kenaikan satu satuan pelayanan akan menaikan jumlah keputusan pembelian sebesar 0,330 dengan mengasumsikan variabel yang lain konstan. 64

4.15. Uji Hipotesis

a. Pengujian hipotesis secara simultan

Untuk menguji pengaruh variabel harga, kualitas produk dan pelayanan terhadap keputusan pembelian secara simultan dilakukan dengan uji F. Adapun hasil dari uji F dapat dilihat pada Tabel 4.9 Tabel 4.7 Uji Signifikansi Simultan Uji F ANOVAb Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regressio n 392.126 3 130.709 30.209 .000a Residual 263.936 61 4.327 Total 656.062 64 Sumber: Lampiran, output pengolahan SPSS 12.00 for windows Berdasarkan uji F pada Tabel 4.7 F hitung dengan tingkat signifikansi 0,000 jauh lebih kecil dari level significance yang digunakan yakni sebesar 0,05 5 maka tolak H dan terima H a yang berarti bahwa ada pengaruh yang signifikan secara simultan antara variabel independen terhadap variabel dependent. Sehingga hipotesis yang berbunyi ada pengaruh harga, kualitas produk dan pelayanan terhadap keputusan pembelian konsumen di Nuansa Studio Semarang dapat diterima. 65

b. Pengujian hipotesis secara parsial

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Nasabah Untuk Menabung Pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Cabang Medan

8 62 121

Pengaruh Kualitas Produk, Harga, dan Isi Extra Produk Shampoo Sunsilk Sachet Isi Extra Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Swalayan Maju Bersama Jl. Mangkubumi Medan

0 69 101

PENGARUH PERSEPSI HARGA DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA BUS KURNIA GROUP MEDAN - BANDA ACEH.

0 2 28

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Kalimilk TKP 3.

0 1 15

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Rown Division Kota Surakarta.

0 3 16

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Rown Division Kota Surakarta.

0 2 15

PENGARUH HARGA TIKET DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA KERETA API EKSEKUTIF ARGO SINDORO.

0 0 1

(ABSTRAK) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PEMBENTUKAN SIKAP KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN JASA STUDIO MUSIK D-FIVE SEMARANG.

0 1 2

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PEMBENTUKAN SIKAP KONSUMEN DALAM MENGGUNAKAN JASA STUDIO MUSIK D-FIVE SEMARANG.

0 0 71

(ABSTRAK) PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA NUANSA STUDIO SEMARANG.

0 0 2