Analisis Deskriptif Responden Analisis Deskriptif

MB internal memory dan Micro SD slot yang dapat diexpand hingga 16 GB. Sebagai ponsel kelas low-end, curve 8520 tidak menyertakan dukungan 3GHSDPA. Untuk menjaga harga tetap rendah, GPS juga turut dihilangkan pada model ini sehingga BlackBerry ini tidak dapat digunakan sebagai perangkat navigasi. Secara keseluruhan, BlackBerry Curve 8520 merupakan handset yang nyaman digunakan. Terdapat beberapa fitur yang memang dihilangkan serta bahan yang digunakan juga berbeda dengan BlackBerry lainnya. Hal ini nampaknya dilakukan untuk menjaga harga tetap rendah. Meskipun dengan harga murah, BlackBerry Curve 8520 tetap menawarkan fungsionalitas yang baik.

4.2 Analisis Deskriptif

4.2.1 Analisis Deskriptif Responden

Analisis deskriptif dalam penelitian ini merupakan uraian atau penjelasan dari hasil pengumpulan data primer berupa kuesioner yang telah diisi oleh responden dalam penelitian. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah daftar-daftar pertanyaan kuesioner. Jumlah pertanyaan seluruhnya adalah 12 butir pertanyaan, yakni empat butir pertanyaan untuk variabel Kepuasan X 1 dan tiga butir pertanyaan untuk variabel Pengetahuan Produk X 2 serta lima butir pertanyaan untuk variabel Keputusan Pembelian Ulang Y. Kuesioner disebarkan kepada Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU yang dijadikan sebagai responden. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU yang menggunakan smartphone Blackberry. Karakteristik responden dalam penelitian ini sebagai berikut: UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

1. Pembagian Responden Berdasarkan Program Studi

Berikut ini adalah tabulasi karakteristik responden berdasarkan program studi: Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Program Studi Program Studi Jumlah orang Persentase Akuntansi 45 46,9 Manajemen 37 38,5 Ekonomi Pembangunan 14 14,6 Total 96 100,0 Sumber: Hasil Penelitian, Maret 2013 diolah Tabel 4.3 menunjukkan bahwa jumlah responden terbanyak berasal dari Akuntansi yaitu sebanyak 45 orang 46,9, Manajemen sebanyak 37 orang 38,5 , dan Ekonomi Pembangunan sebanyak 14 orang 14,6. Berdasarkan data diatas dapat disimpulkan bahwa program studi Akuntansi adalah responden yang paling banyak dalam penelitian ini yaitu sebesar 46,9. Hal ini mengindikasikan bahwa mahasiswa Akuntansi lebih banyak yang melakukan pembelian ulang smartphone Blackberry daripada mahasiswa program studi Manajemen dan Ekonomi Pembangunan, karena memang mahasiswa program studi Akuntansi lebih banyak daripada mahasiswa program studi Manajemen dan Ekonomi Pembangunan.

2. Pembagian Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Berikut ini adalah tabulasi karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin: Tabel 4.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah orang Persentase Pria 34 35,4 Wanita 62 64,6 Total 96 100,0 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Dokumen yang terkait

Kepuasan dan Pengetahuan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Ulang Gadget Apple Pada Mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi USU Medan

2 31 111

Pengaruh Kepercayaan Dan Citra Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Produk smartphone Samsung Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Usu

0 32 117

Pengaruh Kepercayaan Dan Citra Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Produk smartphone Samsung Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Usu

1 15 117

Pengaruh Kepercayaan Dan Citra Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Produk smartphone Samsung Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Usu

0 0 10

Pengaruh Kepercayaan Dan Citra Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Produk smartphone Samsung Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Usu

0 0 2

Pengaruh Kepercayaan Dan Citra Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Produk smartphone Samsung Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Usu

0 0 10

Pengaruh Kepercayaan Dan Citra Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Produk smartphone Samsung Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Usu

0 0 24

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Perilaku Konsumen 2.1.1 Pengertian Perilaku Konsumen - Pengaruh Kepuasan Dan Pengetahuan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Ulang Smartphone Blackberry Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU

0 0 19

BAB I PENDAHULUAN - Pengaruh Kepuasan Dan Pengetahuan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Ulang Smartphone Blackberry Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU

0 0 9

Pengaruh Kepuasan Dan Pengetahuan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Ulang Smartphone Blackberry Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU

1 0 10