Input Data Mentah Penskalaan Data Ordinal Menjadi Data Interval

3.4 Sumber Data

Data di dalam penelitain ini diperoleh dari hasil wawancara terstruktur terhadap responden dengan menggunakan kuisioner. Kuisioner yang digunakan merupakan kuisioner tertutup kuesioner terstruktur, yaitu kuisioner yang disusun dalam bentuk pernyataan yang telah disertai dengan pilihan jawaban dalam bentuk skala. Skala yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala likert, yang biasanya digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi seseorang tentang suatu kejadian atau gejala sosial Riduwan, 2005. Dalam penelitian ini skala ditetapkan dalam bentuk pilihan ganda dengan setiap pernyataan diberi skor antara 1 sampai dengan 5, yaitu : 1 = Sangat tidak setuju 2 = Tidak setuju 3 = Tidak tahuragu-ragu 4 = Setuju 5 = Sangat setuju

3.5 Pengolahan Data

3.5.1 Input Data Mentah

Penentuan matriks input data mentah yang terdiri dari 100 sampel observasi responden dan 11 variabel awal penelitian. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.4 Data Hasil Kuisioner Nomor Responden X 1 X 2 X 3 X 4 X 5 X 6 X 7 X 8 X 9 X 10 X 11 1. 4 4 3 5 4 5 3 4 5 4 3 2. 5 3 3 3 5 2 4 3 4 4 4 3. 4 4 3 5 4 5 5 5 5 5 5 4. 5 5 4 5 5 5 5 5 4 4 4 5. 4 2 4 4 4 3 2 2 4 3 3 6. 5 5 5 3 5 4 5 5 4 4 5 7. 4 2 5 3 4 3 2 2 5 4 4 8. 4 5 4 4 4 5 5 5 5 3 5 9. 4 4 4 3 4 4 3 2 2 3 2 10. 5 4 5 5 4 4 5 5 4 4 5 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 100. 4 4 4 4 4 4 2 3 4 4 4 Data mentah keseluruahan ada pada lampiran 2A

3.5.2 Penskalaan Data Ordinal Menjadi Data Interval

Berdasarkan data mentah hasil kuisioner dapat dibuat suatu matriks Xpxn yang telah dilakukan penskalaan menjadi skala interval. Dalam penelitian ini digunakan teknik penskalaan Methods Successive Interval dengan bantuan Microsoft Office Excel 2007. Berikut adalah perhitungan penskalaan Methods Successive Interval pada variabel 1. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.5 Penskalaan Variabel 1 No. Variabel Kategori Skor Jawaban Ordinal Frekuansi Proporsi Proporsi Kumulatif Z Densitas Nilai Hasil Penskalaan 1 2,000 6,000 0,060 0,060 -1,555 0,119 1,000 3,000 1,000 0,010 0,070 -1,476 0,134 1,471 4,000 52,000 0,520 0,590 0,228 0,389 2,496 5,000 41,000 0,410 1,000 0,000 3,934 Jumlah 100 Langkah-langkah Methods Successive Interval : 1. Menghitung frekuensi skor jawaban dalam skala ordinal. 2. Menghitung proporsi dan proporsi kumulatif untuk masing-masing skor jawaban. 3. Menentukan nilai Z untuk setiap kategori, dengan asumsi bahwa proporsi kumulatif dianggap mengikuti distribusi normal baku. Nilai Z diperoleh dari Tabel Distribusi Normal Baku. 4. Menghitung nilai densitas dari nilai Z yang diperoleh dengan cara memasukkan nilai Z tersebut ke dalam fungsi densitas normal baku sebagai berikut: √ √ 5. Menghitung Scale Value SV dengan rumus : Universitas Sumatera Utara 6. Menentukan Scale Value min sehingga | | Scale Value terkecil = | | | | 7. Mentransformasikan nilai skala dengan menggunakan rumus : | | Selanjutnya dengan melakukan cara yang sama, maka semua variabel akan ditransformasikan ke dalam data interval. Universitas Sumatera Utara Hasil penskalaan dari masing-masing variabel: Tabel 3.6 Hasil Penskalaan Variabel X 1 X 2 X 3 X 4 X 5 X 6 X 7 X 8 X 9 X 10 X 11 1 1,000 1,000 1,000 1,000 1,000 1,000 1,000 2 1,000 1,000 1,000 1,968 2,158 1,858 2,690 2,474 2,011 1,000 2,278 3 1,471 1,655 1,753 2,730 2,834 2,384 3,513 3,263 2,557 1,808 2,985 4 2,496 2,408 2,794 3,692 3,665 3,159 3,921 3,941 3,595 2,783 3,758 5 3,934 3,652 4,143 4,936 4,890 4,358 4,803 5,011 5,011 4,111 4,936 Setelah dilakukan penskalaan pada 11 variabel, maka diperoleh data hasil kuisioner dalam bentuk interval sebagai berikut : Tabel 3.7 Data Interval No. X 1 X 2 X 3 X 4 X 5 X 6 X 7 X 8 X 9 X 10 X 11 1. 2.496 2.408 1.753 4.936 3.665 4.358 3.513 3.941 5.011 2.783 2.985 2. 3.934 1.655 1.753 2.730 4.890 1.858 3.921 3.263 3.595 2.783 3.758 3. 2.496 2.408 1.753 4.936 3.665 4.358 4.803 5.011 5.011 4.111 4.936 4. 3.934 3.652 2.794 4.936 4.890 4.358 4.803 5.011 3.595 2.783 3.758 5. 2.496 1.000 2.794 3.692 3.665 2.384 2.690 2.474 3.595 1.808 2.985 6. 3.934 3.652 4.143 2.730 4.890 3.159 4.803 5.011 3.595 2.783 4.936 7. 2.496 1.000 4.143 2.730 3.665 2.384 2.690 2.474 5.011 2.783 3.758 8. 2.496 3.652 2.794 3.692 3.665 4.358 4.803 5.011 5.011 1.808 4.936 9. 2.496 2.408 2.794 2.730 3.665 3.159 3.513 2.474 2.011 1.808 2.278 10. 3.934 2.408 4.143 4.936 3.665 3.159 4.803 5.011 3.595 2.783 4.936 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 100. 2.496 2.408 2.794 3.692 3.665 3.159 2.690 3.263 3.595 2.783 3.758 Data mentah keseluruahan ada pada lampiran 2B Universitas Sumatera Utara

3.6 Uji Validitas