Lokasi dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Teknik Pengumpulan Data

30 untuk tes kemampuan memahami wacaana berbahasa Arab pada mahasiswa Sastra Arab FIB USU stambuk 2012. Adapun tahapan yang peneliti lakukan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Mendata mahasiswa Sastra Arab FIB stambuk 2012 yang mengikuti tes kemampuan memahami wacana berbahasa Arab 2. Menyusun dan mencetak bahan tes kemampuan memahami wacana berbahasa dari buku يف لسلس ّي علا غللا ميلعت يقط لا يغل silsilatu fi ta‟limi al- lugatu al-„Arabiyyatu ligoiri an-nāţiqīna bihā 3. Mengumpulkan mahasiswa Sastra Arab FIB USU stambuk 2012 yang sudah didata untuk mengikuti tes kemampuan memahami wacana berbahasa Arab 4. Membagikan wacana dan kertas tes kemampuan kepada mahasiswa yang mengikuti tes. 5. Mengumpulkan kertas tes kemampuan dan menganalisi data yang diperoleh. 6. Menyusun hasil penelitian secara sistematis disajikann dalam bentuk skripsi.

2.2 Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan pada bulan september 2015 di Departemen Sastra Arab Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.

2.3 Populasi dan Sampel

Menurut Ary dalam Ainin 2007:92 Populasi adalah semua anggota sekelompok orang, kejadian atau objek yang telah dirumuskan secara jelas, atau kelompok lebih besar yang menjadi sasaran generalisasi. Selanjutnya Untuk 31 sampel Arikunto 1991:107 berpendapat bahwa apabila subjek kurang dari 100 orang, lebih baik diambil semua sehingga penelitiannya merupakan penelitian populasi. Selanjutnya jika subjeknya besar dapat diambil antara 10 hingga 15 atau 20 hingga 35 saja. Dengan demikian, karena jumlah mahasiswa Sastra Arab FIB USU 2012 berjumlah 30 orang, dengan kata lain kurang dari 100 orang, maka semua mahasiswa tersebut menjadi sampel. Berarti penelitian ini merupakan penelitian populasi. Instrument yang digunakan untuk mengukur kemampuan memahami wacana Arab adalah tes yang berbentuk pilihan berganda sebanyak 25 soal, jawaban yang benar akan diberi skor 4 sedangkan jawaban yang salah diberi skor 0. Nilai tertinggi yang dapat diambil adalah 100. Untuk mengukur ada atau tidaknya serta besarnya kemampuan subjek yang diteliti digunakan tes. Tes adalah serentetan pertanyaan atau latihan serta alat lain yang digunakan untuk mengukur keterampilan, pengetahuan inteligensi, kemampuan atau bakat yang dimilki oleh individu atau kelompok. Arikunto,2010:150

2.4 Teknik Pengumpulan Data

Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan memberikan tes berupa wacana Arab kepada mahasiswa yang mengikuti tes kemampuan, pertama mahasiswa diminta untuk membaca wacana yang telah dibagikan selanjutnya mahasiswa diminta untuk mengisi tes berbentuk pilihan berganda kemudian tes yang telah diisi dinilai dengan aspek penilaian sebagai berikut : 32 Tabel 3.4 Aspek peneilaian Kemampuan Memahami Wacana Arab Pada Mahasiswa Sastra Arab Fakultas Ilmu Budaya USU : No Aspek yang dinilai Nomor Soal Skor 1 Menentukan Judul 1, 12, 16 12 2 Menemukan ide pokok 2, 5, 10, 12 3 Menemukan gagasan penjelas 4, 22 8 4 Menentukan Kohesi 3, 6, 7, 9,18 02 5 Memahami makna kata 13,17, 23 12 6 Kemampuan mengenal kata 15, 20, 24 12 7 Menyimpulkan isi wacana 11, 14,25 12 8 Mengetahui penggunaan kata penghubung 8, 19, 21 12 9 Jumlah 25 100

2.5 Teknik Analisis Data