Keputusan Nasabah Memilih Jasa Bank Syariah Sebagai Variabel Y

d. Pada pernyataan produk Bank Muamalat Indonesia memiliki fitur pendukungkeuntungan, tidak ada responden yang menyatakan sangat tidak setuju, 6 orang 6,4 menyatakan tidak setuju, 12 orang 12,9 menyatakan ragu-ragu, 52 orang 55,9 menyatakan setuju, dan 23 orang 24,7 menyatakan sangat setuju. e. Pada pernyataan produk Bank Muamalat Indonesia memiliki fitur pendukungkeuntungan, tidak ada responden yang menyatakan sangat tidak setuju dan tidak setuju, 26 orang 27,9 menyatakan ragu-ragu, 46 orang 49,5 menyatakan setuju, dan 21 orang 22,6 menyatakan sangat setuju.

3. Keputusan Nasabah Memilih Jasa Bank Syariah Sebagai Variabel Y

Tanggapan nasabah funding pada Bank Muamalat Indonesia Cabang Medan terhadap variabel keputusan nasabah untuk menggunakan jasa bank syariah. Tabel 4.9 Distribusi Pendapat Responden Terhadap Variabel Keputusan Nasabah Dalam Memilih Jasa Bank Syariah Item Pertanyaan STS 1 TS 2 RG 3 S 4 SS 5 Total F F F F F F 1 - - 3 3,2 9 9,7 60 64,5 17 18,2 93 100 2 1 0,6 - - 14 20,6 54 41,8 24 6 93 100 3 - - 3 3,2 14 15,0 58 62,4 18 19,3 93 100 Sumber : Pengolahan Data Primer 29 Maret 2009 Berdasarkan Tabel 4.9, dapat dilihat bahwa : a. Pada pernyataan menjadi nasabah Bank Muamalat Indonesia karena faktor syariah agama, tidak ada menyatakan sangat tidak setuju, 3 orang 3,2 menyatakan tidak setuju, 9 orang 9,7 menyatakan ragu-ragu, 60 orang 64,5 menyatakan setuju, dan 17 orang 18,2 menyatakan sangat setuju. Universitas Sumatera Utara b. Pada pernyataan menjadi nasabah Bank Muamalat Indonesia karena faktor promosi, 1 orang 0,6 menyatakan sangat tidak setujutidak ada menyatakan tidak setuju, 14 orang 20,6 menyatakan ragu-ragu, 54 orang 41,8 menyatakan setuju, dan 24 orang 6 menyatakan sangat setuju. c. Pada pernyataan menjadi nasabah Bank Muamalat Indonesia karena faktor kualitas produk, tidak ada menyatakan sangat tidak setuju, 3 orang 3,2 menyatakan tidak setuju, 14 orang 15,0 menyatakan ragu-ragu, 58 orang 62,4 menyatakan setuju, dan 18 orang 19,3 menyatakan sangat setuju.

B. Uji Validitas dan Reliabilitas

Instrumen yang valid dan reliabel merupakan syarat mutlak untuk mendapatkan hasil penelitian yang valid dan reliabel. Valid artinya data-data yang diperoleh melalui kuesioner dapat menjawab tujuan penelitian ini, sedangkan reliabel artinya konsisten atau stabil bila digunakan untuk penelitian lain. Pengujian instrumen dalam penelitian ini menggunakan bantuan software SPSS 13.0 for windows. 1. Uji Validitas Adapun syarat instrumen dapat dinyatakan valid menurut Sugiyono 2005 ; 115 yaitu : a. Korelasi tiap faktor positif b. Nilai r hitung ≥ 0,361 Jika telah memenuhi syarat di atas maka dapat disimpulkan bahwa instrumen tersebut telah memiliki validitas konstruk yang baik. Sementara butir-butir pertanyaan yang tidak valid akan gugur dan dikeluarkan. Universitas Sumatera Utara