Hubungan Konsumsi Susu dan Sumber Kalsium dengan Lemak Tubuh Wanita Usia 18-22 Tahun Hubungan Konsumsi Susu dan Sumber Kalsium dengan Tekanan Darah Sistolik Dan Diastolik

5.1.3. Hubungan Konsumsi Susu dan Sumber Kalsium dengan Indeks Massa Tubuh Wanita Usia 18-22 Tahun Dalam penelitian ini, telah dikaji hubungan antara konsumsi susu dan sumber kalsium dengan indeks massa tubuh berdasarkan klasifikasi WHO. Hasil penelitian menemukan bahwa bahwa subyek penelitian yang mengkonsumsi susu dan sumber kalsium yang rendah, sebanyak 77 orang 77 mempunya IMT yang normal sedangkan sebanyak 21 orang 21 dalam kategori obese. Subyek dengan konsumsi susu yang tinggi didapatkan bahwa sebanyak 2 orang 2 dalam kategori IMT normal. Dari hasil pengujian chi-square didapatkan nilai p sebesar 0,461. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak terdapat hubungan bermakna antara konsumsi susu dan sumber kalsium dengan indeks massa tubuh pada wanita usia 18 hingga 22 tahun. Tabel 5.6 Tabel 5.6. Tabulasi silang konsumsi susu dan sumber kalsium dengan indeks massa tubuh Konsumsi susu dan sumber kalsium Indeks Massa Tubuh Nilai p Normal Obese n n Rendah Tinggi 77 2 77 2 21 21 0,461

5.1.4. Hubungan Konsumsi Susu dan Sumber Kalsium dengan Lemak Tubuh Wanita Usia 18-22 Tahun

Tingkat konsumsi susu dan sumber kalsium didapat berdasarkan skor yang dicapai subyek dalam kuesioner yang telah diberi dan dijawab selama proses penelitian. Hasil pengukuran lemak tubuh adalah berdasarkan daripada BIA. Pada tabel dibawah setelah dilakukan analisis, didapatkan bahwa subyek yang mengkomsumsi susu dan sumber kalsium yang rendah mempunyai lemak tubuh nomal adalah sebanyak 62 orang 62 manakala yang mempunyai lemak Universitas Sumatera Utara tubuh yang tinggi adalah sebanyak 36 orang 36. Sedangkan, bagi subyek dengan frekuensi komsumsi susu dan sumber kalsium yang tinggi, didapatkan bahwa hanya 2 orang 2 sahaja yang mempunyai lemak tubuh yang normal dan tidak ditemukan subyek yang mempunyai lemak tubuh tinggi. Dari hasil pengujian chi-square didapatkan nilai p sebesar 0,284. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak terdapat hubungan bermakna antara konsumsi susu dan sumber kalsium dengan lemak tubuh pada wanita usia 18 hingga 22 tahun. Tabel 5.7 Tabel 5.7. Tabulasi silang konsumsi susu dan sumber kalsium dengan lemak tubuh Konsumsi susu dan sumber kalsium Lemak tubuh Nilai p Normal Tinggi n n Rendah Tinggi 62 2 62 2 36 36 0,284

5.1.5. Hubungan Konsumsi Susu dan Sumber Kalsium dengan Tekanan Darah Sistolik Dan Diastolik

Tekanan darah diukur dengan menggunakan pengukur tekanan darah elektronik dengan mengikuti klasifikasi JNC7. Dalam penelitian ini, subyek penelitian dengan tekanan darah normal dan pre-hipertensi menurut klasifikasi JNC 7 dikategorikan sebagai tekanan darah normal sedangkan subyek penelitian dengan tekanan darah selanjutnya dikategorikan sebagai tekanan darah tinggi. Berdasarkan analisis yang dilakukan didapatkan bahwa subyek penelitian yang rendah konsumsi susu dan sumber kalsium, sebanyak 96 orang 96 mempunyai tekanan darah sistolik yang normal sedangkan hanya 2 orang 2 yang mempunyai tekanan darah sistolik tinggi. Pada subyek yang mengkomsumsi susu dan sumber kalsium yang tinggi, didapatkan bahwa 2 orang 2 subyek penelitian mempunyai tekanan darah sistolik normal. Dari hasil pengujian chi- square didapatkan nilai p sebesar 0,838, yang menunjukkan bahwa tidak terdapat Universitas Sumatera Utara hubungan bermakna antara konsumsi susu dan sumber kalsium dengan tekanan darah sistolik pada wanita usia 18 hingga 22 tahun. Tabel 5.8 Tabel 5.8 . Tabulasi silang konsumsi susu dan sumber kalsium dengan tekanan darah sistolik Konsumsi susu dan sumber kalsium Tekanan darah sistolik Nilai p Normal Tinggi n n Rendah Tinggi 96 2 96 2 2 2 0,838 Berdasarkan analisis yang dilakukan didapatkan bahwa subyek penelitian yang rendah konsumsi susu dan sumber kalsium, sebanyak 96 orang 96 mempunyai tekanan darah sistolik yang normal sedangkan hanya 2 orang 2 yang mempunyai tekanan darah diastolik tinggi. Pada subyek penelitian yang mengkomsumsi susu dan sumber kalsium yang tinggi, didapatkan bahwa 2 orang 2 subyek penelitian mempunyai tekanan darah diastolik normal. Dari hasil pengujian chi-square didapatkan nilai p sebesar 0,838, yang menunjukkan bahwa tidak terdapat hubungan bermakna antara konsumsi susu dan sumber kalsium dengan tekanan darah diastolik pada wanita usia 18 hingga 22 tahun. Tabel 5.9 Universitas Sumatera Utara Tabel 5.9. Tabulasi silang konsumsi susu dan sumber kalsium dengan tekanan darah diastolik Konsumsi susu dan sumber kalsium Tekanan darah diastolik Nilai p Normal Tinggi n n Rendah Tinggi 96 2 96 2 2 2 0,838

5.2. Perbahasan

Dokumen yang terkait

Hubungan Pola Konsumsi Pangan Sumber Lemak dan Kebiasaan Olahraga dengan Komposisi Lemak Tubuh dan Kebugaran pada Mahasiswi IPB

0 7 47

HUBUNGAN ANTARA ASUPAN MAGNESIUM, ASUPAN LEMAK DAN STATUS GIZI DENGAN TEKANAN DARAH PADA WANITA Hubungan Antara Asupan Magnesium, Asupan Lemak Dan Status Gizi Dengan Tekanan Darah Pada Wanita Menopause Hipertensi Di RSUD Sukoharjo.

0 2 15

HUBUNGAN LINGKAR PINGGANG (LP) DAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DENGAN TEKANAN DARAH Hubungan Lingkar Pinggang (LP) Dan Indeks Massa Tubuh (IMT) Dengan Tekanan Darah Pada Usia 25 – 60 Tahun.

0 1 17

HUBUNGAN ANTARA USIA, INDEKS MASSA TUBUH DAN TEKANAN DARAH DENGAN KADAR GULA DARAH PADA LANSIA DI DESA BATURAN Hubungan Antara Usia, Indeks Massa Tubuh Dan Tekanan Darah Dengan Kadar Gula Darah Pada Lansia Di Desa Baturan Kecamatan Colomadu.

0 1 16

PUBLIKASI KARYA ILMIAH HUBUNGAN ANTARA USIA, INDEKS MASSA TUBUH DAN TEKANAN Hubungan Antara Usia, Indeks Massa Tubuh Dan Tekanan Darah Dengan Kadar Gula Darah Pada Lansia Di Desa Baturan Kecamatan Colomadu.

0 1 13

HUBUNGAN ANTARA KEBUGARAN KARDIORESPIRASI DENGAN TEKANAN DARAH PADA WANITA Hubungan Antara Kebugaran Kardiorespirasi Dengan Tekanan Darah Pada Wanita Usia 30 - 39 Tahun.

0 1 16

HUBUNGAN KONSUMSI SUSU DAN KALSIUM DENGA

0 0 7

USIA DAN INDEKS MASSA TUBUH MERUPAKAN DETERMINAN TEKANAN DARAH DI ATAS NORMAL PADA WANITA USIA SUBUR

0 0 10

2. Naib Sekretaris Medical Emergency Team PM USU 20102011 3. Ahli PM USU 4. Ahli PKPMI - Hubungan Konsumsi Susu dan Sumber Kalsium Dengan Lemak Tubuh dan Tekanan Darah pada Wanita Usia 18-22 Tahun

0 0 20

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Definisi susu - Hubungan Konsumsi Susu dan Sumber Kalsium Dengan Lemak Tubuh dan Tekanan Darah pada Wanita Usia 18-22 Tahun

0 0 9