Jenis Penelitian Waktu dan Tempat Penelitian Metode Pengumpulan Data Pengolahan dan Analisa Data

BAB 4 METODE PENELITIAN

4.1. Jenis Penelitian

Penelitian ini adalah penelitian observasional analitik yang akan mencari hubungan konsumsi susu dan sumber kalsium dengan lemak tubuh dan tekanan darah wanita usia 18-22 tahun. Desain penelitian yang digunakan adalah cross sectional study, dimana akan dilakukan pengumpulan data berdasarkan pengukuran lemak tubuh dan tekanan darah pada wanita usia 18-22 tahun.

4.2. Waktu dan Tempat Penelitian

Waktu penelitian adalah dari bulan Maret hingga Disember 2013. Waktu pengambilan data adalah antara bulan September 2013. Penelitian ini dilakukan bertempat di Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara FK USU.

4.3. Populasi dan Sampel Penelitian

4.3.1. Populasi

Populasi penelitian adalah mahasiswa wanita berusia 18 hingga 22 tahun.

4.3.2. Sampel

Untuk mengambil sampel pada penelitian ini digunakan teknik consecutive sampling dengan terlebih dahulu melakukan informed consent terhadap ketersediaan secara sukarela untuk mengikuti penelitian. Universitas Sumatera Utara

4.3.3. Besar sampel

Rumus besar sampel penelitian untuk penelitian hubungan konsumsi susu dan sumber kalsium dengan lemak tubuh adalah seperti berikut: Sampel penelitian memakai rumus: n 1 =n 2 = 5,42 2 = 29,37 dibulatkan menjadi 30 orang Keterangan: n 1 = n 2 = Besar sampel minimal untuk masing–masing kelompok Z α dengan α 5 = Deviasi relatif yang menggambarkan derajat kepercayaan dalam pengambilan kesimpulan statistik = 1,96 Z β dengan β 10 = Deviasi relatif yang menggambarkan tingkat kekuatan tes statistik dalam menetapkan kemaknaan = 1,28 P 1 = Proporsi pada kelompok yang sudah diketahui nilainya= 0,60 Upritchard, 1996 P 2 = Proporsi pada kelompok yang nilainya merupakan judgement peneliti= 0,2 Q 1 = 1- P 1 = 1-0,6=0,40 Q 2 = 1- P 2 = 1-0,20=0,80 P 1 -P 2 = Selisih proporsi minimal yang dianggap bermakna=0,4 P = Proporsi total= P 1 +P 2 2=0,4 Q = 1- P= 1-0,40=0,60 Z α √2PQ+ Z β √P 1 Q 1 + P 2 Q 2 n 1 =n 2 = 2 n 1 =n 2 = 1,96 √2x0,4x0,6+1,28√0,6x0,4+0,2x0,8 0,6-0,2 P 1 -P 2 2 Universitas Sumatera Utara Rumus besar sampel penelitian untuk penelitian hubungan konsumsi susu dan sumber kalsium dengan tekanan darah adalah seperti berikut: Sampel penelitian memakai rumus: n 1 =n 2 = 6,00 2 = 36 orang Keterangan: n 1 = n 2 = Besar sampel minimal untuk masing–masing kelompok Z α dengan α 5 = Deviasi relatif yang menggambarkan derajat kepercayaan dalam pengambilan kesimpulan statistik = 1,96 Z β dengan β 10 = Deviasi relatif yang menggambarkan tingkat kekuatan tes statistik dalam menetapkan kemaknaan = 1,28 P 1 = Proporsi pada kelompok yang sudah diketahui nilainya= 0,56 McCarron, 1997 P 2 = Proporsi pada kelompok yang nilainya merupakan judgement peneliti= 0,2 Q 1 = 1- P 1 = 1-0,56=0,44 Q 2 = 1- P 2 = 1-0,2=0,8 P 1 -P 2 = Selisih proporsi minimal yang dianggap bermakna=0,36 P = Proporsi total= P 1 +P 2 2=0,38 Q = 1- P= 1-0,38=0,62 Z α √2PQ+ Z β √P 1 Q 1 + P 2 Q 2 n 1 =n 2 = 2 n 1 =n 2 = 1,96 √2x0,38x0,62+1,28√0,56x0,44+0,2x0,8 0,56-0,22 P 1 -P 2 2 Universitas Sumatera Utara Sampel penelitian memakai rumus: n= z α 2 PQ d 2 dimana: n= Besar sampel d= Penyimpangan terhadap populasi atau derajat ketepatan yang diinginkan10 z= Standar deviasi normal pada 1,96 sesuai dengan tingkat kepercayaan 95 p= Proporsi kesediaan yang dicari, bila proporsi sebelumnya tidak diketahui, maka subyek yang nilai p=0.50 q= 1.0-p n= 1.96 2 x 0.5 x 0.5 0.1 2 n= 97 orang Besar sampel penelitian Kriteria inklusi: a Wanita berusia 18 hingga 22 tahun yang tidak mengalami masalah saluran cerna. Kriteria ekslusi: a Subyek penelitian tidak mampu memberikan pengukuran komposisi badan yang lengkap cacat anggota badan b Subyek penelitian yang menjalani terapi insulin, hamil atau sedang menyusui.

4.4. Metode Pengumpulan Data

Jenis data yang dikumpulkan dalam penelitian ini adalah data primer, yaitu data yang didapat langsung dari penelitian, meliputi pengukuran lemak tubuh dan tekanan darah. Pengumpulan data konsumsi susu dan sumber kalsium dan produk susu dilakukan dengan kuesioner secara langsung pada sampel penelitian. Kemudian, data lemak tubuh dan tekanan darah yang didapat didokumentasikan. Universitas Sumatera Utara

4.5. Pengolahan dan Analisa Data

Data dari setiap pengukuran akan diperiksa silang cross-checked. Setiap informasi yang tidak konsisten dan tidak lengkap akan diperbaiki sebelum meninggalkan lokasi penelitian. Data yang lengkap akan dimasukkan ke dalam komputer. Pada proses pemasukan data akan dilakukan analisis konsumsi susu dan sumber kalsium dengan komposisi badan dan tekanan darah dengan komputerisasi. Data yang diperoleh disajikan dalam bentuk tabel dan grafik. Uji hipotesis yang digunakan pada penelitian ini adalah uji Chi-Square. Jika tidak memenuhi syarat, maka akan diuji dengan uji Fisher. Universitas Sumatera Utara

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PERBAHASAN

5.1. Hasil Penelitian

Penelitian ini menggunakan kuesioner dan data diambil dari hasil jawaban pada lembar kuesioner. Selain itu pengukuran lemak tubuh dan tekanan darah masing-masing menggunakan bioelectric impendance analysis dan blood pressure monitor. Pengambilan data telah dilaksanakan selama 3 minggu yaitu pada tanggal 12 September hingga 29 September 2013. Kuesioner yang telah diisi lengkap beserta hasil pengukuran antropometri tubuh dikumpulkan, selanjutnya dilakukan analisis data untuk menilai hubungan antara konsumsi susu dan sumber kalsium dengan lemak tubuh dan tekanan darah pada wanita usia 18-22 tahun.

5.1.1 Deskripsi Lokasi Penelitian

Penelitian ini telah dilakukan di Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara FK USU, Medan. Pengambilan subyek penelitian adalah menggunakan metode consecutive sampling. Dari hasil penelitian didapatkan subyek penelitian terbanyak berasal dari angkatan 2010, sejumlah 47 orang, diikuti angkatan 2011 sebanyak 21 orang, angkatan 2012 sebanyak 18 orang, dan angkatan 2013 sebanyak 14 orang Tabel 5.1. Tabel 5.1 Jumlah subyek penelitian mengikut angkatan Angkatan Jumlah orang 2010 2011 2012 2013 47 21 18 14 Total 100 Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Hubungan Pola Konsumsi Pangan Sumber Lemak dan Kebiasaan Olahraga dengan Komposisi Lemak Tubuh dan Kebugaran pada Mahasiswi IPB

0 7 47

HUBUNGAN ANTARA ASUPAN MAGNESIUM, ASUPAN LEMAK DAN STATUS GIZI DENGAN TEKANAN DARAH PADA WANITA Hubungan Antara Asupan Magnesium, Asupan Lemak Dan Status Gizi Dengan Tekanan Darah Pada Wanita Menopause Hipertensi Di RSUD Sukoharjo.

0 2 15

HUBUNGAN LINGKAR PINGGANG (LP) DAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DENGAN TEKANAN DARAH Hubungan Lingkar Pinggang (LP) Dan Indeks Massa Tubuh (IMT) Dengan Tekanan Darah Pada Usia 25 – 60 Tahun.

0 1 17

HUBUNGAN ANTARA USIA, INDEKS MASSA TUBUH DAN TEKANAN DARAH DENGAN KADAR GULA DARAH PADA LANSIA DI DESA BATURAN Hubungan Antara Usia, Indeks Massa Tubuh Dan Tekanan Darah Dengan Kadar Gula Darah Pada Lansia Di Desa Baturan Kecamatan Colomadu.

0 1 16

PUBLIKASI KARYA ILMIAH HUBUNGAN ANTARA USIA, INDEKS MASSA TUBUH DAN TEKANAN Hubungan Antara Usia, Indeks Massa Tubuh Dan Tekanan Darah Dengan Kadar Gula Darah Pada Lansia Di Desa Baturan Kecamatan Colomadu.

0 1 13

HUBUNGAN ANTARA KEBUGARAN KARDIORESPIRASI DENGAN TEKANAN DARAH PADA WANITA Hubungan Antara Kebugaran Kardiorespirasi Dengan Tekanan Darah Pada Wanita Usia 30 - 39 Tahun.

0 1 16

HUBUNGAN KONSUMSI SUSU DAN KALSIUM DENGA

0 0 7

USIA DAN INDEKS MASSA TUBUH MERUPAKAN DETERMINAN TEKANAN DARAH DI ATAS NORMAL PADA WANITA USIA SUBUR

0 0 10

2. Naib Sekretaris Medical Emergency Team PM USU 20102011 3. Ahli PM USU 4. Ahli PKPMI - Hubungan Konsumsi Susu dan Sumber Kalsium Dengan Lemak Tubuh dan Tekanan Darah pada Wanita Usia 18-22 Tahun

0 0 20

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Definisi susu - Hubungan Konsumsi Susu dan Sumber Kalsium Dengan Lemak Tubuh dan Tekanan Darah pada Wanita Usia 18-22 Tahun

0 0 9