Angkatan Kerja menurut Tingkat Pendidikan Bidang Ekonomi Pertanian

lainnya 612 jiwa 11,36. Masyarakat di Desa Tandem Hilir II, rata-rata bekerja sebagai petani berjumlah 3231 jiwa sedangkan yang menjadi Pegawai negeri Sipil berjumlah 66 jiwa.

a. Angkatan Kerja

Tabel 7 Angkatan Kerja No. Keterangan Kerja Jumlah 1. Penduduk yang bekerja 5386 jiwa 64,7 2. Penduduk yang tidak bekerja 2938 jiwa 35,3 Jumlah 8324 jiwa 100 Sumber Data dari Kantor Kepala Desa Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa penduduk Desa Tandem Hilir II yang Penduduk usia kerja 5386 jiwa 64.7 , Penduduk yang bukan usia kerja 2938 jiwa 35.3 .

b. Angkatan Kerja menurut Tingkat Pendidikan

Tabel 8 Angkatan Kerja menurut Tingkat Pendidikan No. Tingkat Pendidikan Jumlah 1. Tidak tamat SD 456 jiwa 8,48 2. Tamatan SD 927 jiwa 17,23 3. Tidak tamat SLTP 445 jiwa 8,26 4. Tamatan SLTP 1542 jiwa 28,63 5. Tidak tamat SLTA 633 jiwa 11,75 6. Tamat SLTA 1257 jiwa 23,63 Universitas Sumatera Utara 7. TamatanDiplomaAkademi 63 jiwa 1,16 8. Tamatan Perguruan Tinggi 63 jiwa 1,16 Jumlah 5386 jiwa 100,00 Sumber Data dari Kantor Kepala Desa Angkatan kerja menurut tingkat pendidikan di desa ini menunjukkan penduduk yang tidak tamat SD 456 jiwa 8,48 , tamatan SD 927 jiwa 17,23 , tidak tamat SLTP 445 jiwa 8,26 , tamatan SLTP 1542 jiwa 28,63 , tidak tamat SLTA 633 jiwa 11,75 , tamatan SLTA 1257 jiwa 23,63 , tamatan Diploma Akademi 63 jiwa 1,16 , tamatan Perguruan Tinggi S1 63 jiwa 1,16 . Data tersebut menunjukan bahwa tingkat pendidikan penduduk Desa Tandem Hilir II masih termasuk rendah karena hampir lima puluh persen penduduknya berpendidikan Sekolah Dasar, da Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama yang Perguruan Tinggi hanya satu persen.

4.4. Bidang Ekonomi

Berbicara tentang masalah ekonomi di Desa Tandam Hilir II Kecamatan Hamparan Perak, untuk masyarakat Desa Tandam Hilir II dari tahun ke tahun terus menunjukkan peningkatan, dan begitu besar pula pengaruhnya terhadap perekonomian masyarakat ini dapat dilihat dari tingkat perkembangan pertumbuhan bidang pertanian dan perdagangan yang ada di Desa Tandam Hilir II sebagai berikut :

a. Pertanian

Penduduk Desa Tandam Hilir II sebagian besar adalah patani tanaman pangan padi dan palawija dan juga petani sayur, petani kakau cokelat serta sebagian kecil yang merubah lahan tanaman pangan padi menjadi tanaman perkebunan sawit. Universitas Sumatera Utara Desa Tandam Hilir II mempunyai satu Gabungan Kelompok Tani GAPOKTAN yaitu “ BERKAT RUKUN ” yang membawai beberapa kelompok tani antara lain : Kelompok Tani BINA PAKARIAN Dusun XVII Tanjung Anom Kelompok Tani KARYA BAKTI Dusun X Karya Bakti Kelompok Tani UNGGUL Dusun XII Gg. Jati Kelompok Tani CEMPAKA Dusun XI Blok I Kelompok Tani SUBUR Dusun VIII Gunung Kerang Kelompok Tani KARYA MAJU Dusun XVI Gg. Cipto Kelompok Tani TANJUNG SARI Dusun XIX Bentengan Kelompok Tani PELITA Dusun XX Pulau Sari Kelompok Tani BUNGA TANJUNG Dusun II Kampung Lama II Kelompok Tani BERKAH Dusun XIII Gg. Mesjid Kelompok Tani TEGAL SARI Dusun XXI Tanjung Sari Kelompok Tani CIKAL Dusun VI Pacitan

b. Koperasi