Gambaran Umum Penduduk Agrarian

BAB IV TEMUAN DAN INTERPRETASI DATA

4.1 Gambaran Umum

Desa Tandem Hilir II a. Monografi Desa Nama Desa : Tandem Hilir II Kecamatan : Hamparan Perak Kabupaten : Deli Serdang Propinsi : Sumatera Utara

b. Penduduk

Desa Tandam Hilir II Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang mempunyai penduduk berjumlah 8346 jiwa dengan 2124 KK, yang menyebar di 21 Dusun, serta mempunyai beragam suku Jawa, Banjar, Melayu, Batak, Karo, Minang, Mandailing, Aceh, Nias, dll dan Agama Islam, Protestan, Katholik, Hindu dan Budha damn secara jelas dapat dijabarkan sebagai berikut : Tabel 2 Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin No. Nama Dusun Jumlah Penduduk Jumlah KK LK PR 1 Kampung Lama I 169 309 283 592 2 Kampung Lama II 186 339 380 719 3 Mulia Kasih Barat 108 213 197 410 4 Mulia Kasih Timur 158 307 301 608 5 Abadi 93 181 191 372 6 Pacitan 152 321 298 620 Universitas Sumatera Utara 7 Pasar V Timur 104 218 197 415 8 Gunung Kerang 84 185 174 359 9 Pasar V Barat 105 197 192 389 10 Karya Bakti 102 203 224 427 11 Blok I 84 186 184 370 12 Gg. Jati 76 177 159 336 13 Gg. Mesjid 105 212 208 420 14 Pasar Melintang 70 127 117 244 15 Gg. Mulyo 83 138 107 245 16 Gg. Cipto 85 200 219 419 17 Tanjung Anom 80 175 149 324 18 Gg. Rejo 126 234 303 537 19 Bentengan 61 127 131 258 20 Pulau sari 73 130 152 182 21 Tanjung Sari 20 30 38 68 JUMLAH 2124 4219 4105 8324 Sumber Data dari Kantor Kepala Desa

c. Klasifikasi Desa

: Desa Miskin Desa Tandem Hilir II Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang. Merupakan desa miskin karena desa yang hampir 825 Ha lahannya adalah milik perkebunan. Fasilitas-fasilitas umum juga tidak lengkap seperti : Universitas Sumatera Utara

1. Bidang

Kesehatan Tabel 3 Bidang Kesehatan No. Sarana Jumlah 1. Rumah Sakit Umum - 2. Klinik 2 unit 3. Polindes - 4. Praktek Dokter - 5. Praktek Bidan 5 unit 6. Puskesmas Pustu 1 unit 7. Posyandu 5 unit Jumlah 13 unit Sumber Data dari Kantor Kepala Desa Masih minimnya pelayanan kesehatan di Desa Tandem Hilir II, hanya ada 13 unit pelayanan kesehatan di Desa tandem Hilir II di antaranya tidak adanya Rumah Sakit Umum - unit, hanya ada Klinik 2 unit, tidak adanya Polindes, Praktek Dokter juga tidak ada, dan hanya ada Praktek Bidan 5 unit, Puskesmas Pustu 1 unit dan Posyandu 5 unit. Apabila ada masyarakat yang sakit dan tidak bisa di tolong lagi di klinik atau puskesman, maka mereka biasanya dibawah ke rumah sakit besar Binjai atau Medan. Universitas Sumatera Utara

2. Bidang Pendidikan Tabel 4

Bidang Pendidikan No. Sekolah Jumlah 1. TKTKA Swasta 4 unit 2. SDMI Negeri 4 unit 3. SDMI Swasta 2 unit 4. SMPMTS Negeri 1 unit 5. SMPMTS Swasta 2 unit 6. SMAMA Negeri - 7. SMAMa Swasta 2 unit 8. SMK 1 unit Jumlah 16 unit Sumber Data dari Kantor Kepala Desa Sarana pendidkan yang ada di Desa Tandem Hilir II yaitu empat unit TKTKA Swasta, empat unit SDMI Negeri, SDMI Swasta dua unit, SMPMTs Negeri satu unit, SMPMTS Swasta dua unit, SMAMA Negeri - unit, SMAMA Swasta dua unit, dan SMK satu unit. Dari sini dapat kita lihat bahwa desa Tandem Hilir II termasuk desa yang bisa dikatakan desa tertinggal karena Sekolah Menengah atas SMA Negeri belum ada, hanya ada SMA Swasta itupun hanya dua unit saja dan SMK hanya ada satu unit. Jarak yang di tempuh untuk kesekolah SMA dan SMK jauh sangat jauh harus keluar dari Desa Tandem Hilir II. Universitas Sumatera Utara

3. Sarana Perumahan Tabel 5

Sarana Perumahan No. Sarana Jumlah 1. Rumah permanen 187 unit 2. Rumah semi permanen 276 unit 3. Rumah papantepas 461 unit 4. Rumah kumuh 311 unit Jumlah 1235 unit Sumber Data dari Kantor Kepala Desa Tabel di atas menunjukkan bahwa rumah permanen 187 unit, rumah semi permanen 276 unit, rumah papantepas 461unit, dan rumah kumuh 311unit. Jadi dapat di katakan bahwa di Desa Tandem Hilir II bangunan rumah penduduknya paling banyak adalah rumah papantepas sekitar 461 unit. Dari jumlah yang ada dapat di katakan bahwa Desa Tandem Hilir II adalah desa yang tergolong desa miskin.

4.2. Agrarian

Potensi Lahan Potensi lahan Desa Tandam Hilir II seluas + 974 Ha digunakan untuk lokasi : - Persawahan : 485 Ha - Perladangan : 205 Ha - Perkebunan : 825 Ha - Permukiman dan pekarangan : 203,3 Ha Universitas Sumatera Utara - Perkuburan : 1,5 Ha - Fasilitas Umum : 3,5 Ha - Lainnya : 75,7 Ha Desa Tandem Hilir II Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang. Lebih memilih diversifikasi okupasi sebagai petani, karena lahan persawahan 485 Ha dan ladang 205 Ha dapat di manfaatkan oleh masyarakat Desa Tandem Hilir II Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang sebagai mata pencaharian utama atau menjadi diversifikasi okupasi.

4.3. Mata Pencaharian