Secara fisik kulit putih itu warnanya terang, mulus, bersih nggak ada noda-noda hitam di wajah. Apakah Anda berkeinginan untuk memiliki kulit putih seperti dalam iklan Pond’s Tak mulai ya non. F: He em. Fera pernah nggak sih liat iklan Pond’s di tv? Perna

8 S: Kulit putih itu tidak sama dengan kulit bersih demikian juga kulit bersih itu tidak sama dengan kulit putih. Kulit putih itu ya hanya putih, kalo kulit bersih itu berati nggak ada bercak-bercak, nggak ada noda bekas jerawat, nggak ada jerawatnya gitu. N: Apakah bidang pekerjaan Sinta saat ini menuntut Sinta untuk tampil dengan kulit yang putih seperti dalam iklan Pond’s? S: Kalo secara langsung dan resmi itu nggak ada tapi meski tidak ada anjuran tetap saja saya harus berpenampilan maksimal karena lingkungan kantor hampir semua staff nya berpenampilan rapi dan menarik jadi saya juga harus menjaga supaya meski tidak putih tapi bersih, rapi dan maksimal. N: Ada nggak sih seseorang atau pihak lain yang menginginkan Sinta untuk tampil putih atau memiliki kulit yang putih? Siapa orang tersebut? S: Tentu ada seperti keluarga, teman dan masyarakat, meski tidak secara langsung tapi saya merasa mereka menuntut saya untuk tampil putih. Sebenarnya ada pertentangan di dalam diri, di satu sisi saya ingin tampil apa adanya tapi kalo apa adanya saya mendapat tekanan dari mereka dalam wujud sindiran. Tuntutan itu tidak hanya untuk berkulit putih tetapi juga untuk bersikap feminine seperti sopan, lembut, patuh pada orang tua, bisa memasak, membantu pekerjaan rumah tangga, ya seperti itulah. Tanya jawab melalui sms dan telfon dengan Sinta pada tanggal 26 Juli 2011 N: Menurut Sinta apakah ada pesan lain yang tersirat dalam iklan Pond’s versi “Pelukis”? S: Iya ini, perempuan bisa mendapatkan wajah yang putih dalam waktu singkat, lebih cerah secara instant. N: Secara umum pesan apa yang Sinta pahami dari iklan-iklan Pond’s? Adakah kesamaan pesan diantara iklan-iklan Pond’s? S: Ada kesamaannya, semua pemeran iklannya tu wajah-wajah Asia, semuanya cantik, wajahnya tirus, tipe-tipe badan sedang tidak terlalu kurus juga tidak gemuk, rambutnya gak di cat-warna alami, matanya besar, kulitnya putih, bersih dan berpenampilan sopan, pembawaannya kecewek-cewekan. Selain itu iklan Pond’s selalu penggambarannya bertahap dari perempuan yang tidak berdaya kemudian gara-gara memakai Pond’s perempuannya itu jadi bisa mendapatkan apa yang diinginkan misalnya mendapat perhatian laki-laki. N: Menurut Sinta, kulit putih itu yang seperti apa?

S: Secara fisik kulit putih itu warnanya terang, mulus, bersih nggak ada noda-noda hitam di wajah.

N: Apakah Anda berkeinginan untuk memiliki kulit putih seperti dalam iklan Pond’s

Flawless White versi “Pelukis”? Mengapa? S: Iya karena sifat iklan itu mensugesti penontonnya dan saya tersugesti, tentu saya ingi memiliki kulit putih karena saya dibesarkan di lingkungan yang mengajarkan nilai-nilai seperti itu, kamu akan lebih disukai jika kamu seperti itu, putih, bersih, cerah, merona, feminine. Transkrip 4 Nama Informan : Fera Waktu : 10 Juni 2011 jam 14:40 Lokasi : Di belakang perpustakaan Universitas Atma Jaya Yogyakarta Ket: N= Nesya peneliti, F= Fera

N: Tak mulai ya non. F: He em.

N: Fera pernah nggak sih liat iklan Pond’s di tv? F: Pernah. N: Slain di tivi pernah ga?

F: E diposter-poster gitu, di majalah. N: Yang dilihat waktu itu iklan

Pond’s versi apa? F: Yang paling kuinget sampai sekarang yang versi Pelukis itu. N: Terus kalo untuk produk-produk Pond’s Fera tau nggak sih? E, jenis-jenis produknya Pond’s? F: Ngga semua, ada yang Flawless White itu terus, e paling inget itu. N: Kalo sekarang Fera lagi pake produk Pond’s ga? F: Enggak Pernah. N: Terus kalo tadi yang paling diinget katanya yang versi “Pelukis” ya? Itu kapan Fera ngliatnya dan di mana waktu itu?

F: Lebih banyak ngliat di tv cuma kalo kapan aduh agak lupa ya udah sekitar brapa bulan yang lalu.

N: Tapi waktu itu posisinya ngliat di kost? F: Di kost.

N: Sering nggak sih waktu itu, waktu iklan Pond’s Flawless White yang versi “Pelukis” itu

Dokumen yang terkait

Pengaruh Iklan Bersambung Televisi Pond’s Flawless White terhadap Keputusan Pembelian Mahasiswi Politeknik Negeri Medan

1 26 91

PENGARUH TERPAAN IKLAN POND’S FLAWLESS WHITE DI TELEVISI TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MEMBELI PRODUK POND’S Studi Pada Siswa Kelas XI MAN Malang

0 31 2

DECODING PENONTON TERHADAP IKLAN LAYANAN MASYARAKAT IMUNISASI WAJIB BAGI BALITA TAHUN 2013 DI TELEVISI

0 5 15

PENDAHULUAN RESEPSI PEMBACA PEREMPUAN BANJAR MUSLIM TERHADAP KOLOM SI PALUI DENGAN TEMA PERCERAIAN DAN POLIGAMI DI SURAT KABAR HARIAN BANJARMASIN POST DENGAN PENDEKATAN ENCODING-DECODING STUART HALL.

0 7 46

DESKRIPSI OBYEK PENELITIAN RESEPSI PEMBACA PEREMPUAN BANJAR MUSLIM TERHADAP KOLOM SI PALUI DENGAN TEMA PERCERAIAN DAN POLIGAMI DI SURAT KABAR HARIAN BANJARMASIN POST DENGAN PENDEKATAN ENCODING-DECODING STUART HALL.

0 7 22

PENUTUP RESEPSI PEMBACA PEREMPUAN BANJAR MUSLIM TERHADAP KOLOM SI PALUI DENGAN TEMA PERCERAIAN DAN POLIGAMI DI SURAT KABAR HARIAN BANJARMASIN POST DENGAN PENDEKATAN ENCODING-DECODING STUART HALL.

0 34 114

POSISI DECODING PENONTON ATAS PESAN KULIT PUTIH DALAMIKLAN POND’S FLAWLESS WHITE VERSI “PELUKIS” DI TELEVISI POSISI DECODING PENONTON ATAS PESAN KULIT PUTIH DALAM IKLAN POND’S FLAWLESS WHITE VERSI “PELUKIS” DI TELEVISI (Penelitian Khalayak Menggunakan Enc

0 3 15

PENDAHULUAN POSISI DECODING PENONTON ATAS PESAN KULIT PUTIH DALAM IKLAN POND’S FLAWLESS WHITE VERSI “PELUKIS” DI TELEVISI (Penelitian Khalayak Menggunakan Encoding Decoding Wacana Televisual Stuart Hall).

1 9 49

Deskripsi Obyek dan Subyek Penelitian POSISI DECODING PENONTON ATAS PESAN KULIT PUTIH DALAM IKLAN POND’S FLAWLESS WHITE VERSI “PELUKIS” DI TELEVISI (Penelitian Khalayak Menggunakan Encoding Decoding Wacana Televisual Stuart Hall).

0 6 36

PENUTUP PENGARUH POSISI PENEMPATAN IKLAN SPOT DI TELEVISI TERHADAP TINGKAT BRAND AWARENESS KHALAYAK.

0 3 40