Latar Belakang Masalah Batasan Masalah

E. Manfaat Penelitian

1. Bagi Perusahaan Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan pikiran dan saran sebagai bahan pertimbangan bagi perusahaan agar perusahaan mampu meningkatkan kinerja dalam perusahaannya. 2. Bagi Universitas Hasil penulisan ini diharapkan dapat memberikan tambahan referensi bagi perpustakaan dan mahasiswa yang akan melakukan penelitian. 3. Bagi penulis Dapat lebih mengetahui dan memahami praktek dalam dunia usaha yang sebenarnya dan dapat menerapkan teori yang didapat didalam perkuliahan PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Sikap Konsumen

Sikap adalah evaluasi kognitif seseorang yang berlangsung terus menerus yang bertindak ke arah atau gagasan tertentu. Sikap ini dilakukan konsumen berdasarkan pandangannya terhadap produk atau proses belajar dari pengalamannya. Sikap bukan hanya suatu tindakan atau jawaban-jawaban tertentu dari seseorang tetapi merupakan keseluruhan tindakan satu sama lain yang saling berhubungan. Seseorang mempunyai sikap ini menempatkan dalam pola pemikiran untuk menyukai sesuatu , mendekati atau menjauhi suatu objek. Philip Kotler 1997:167 mendefinisikan sikap sebagai evaluasi perasaan dan kecenderungan seseorang yang relatif konsisten terhadap suatu objek. Sedangkan Lapiere 1980 mendefinisikan sikap sebagai suatu pola perilaku, tendensi atau kesiapan antisipatif untuk menyesuaikan diri dalam situasi sosial. Secara sederhana sikap adalah respons terhadap situasi sosial yang telah terkondisikan. Sikap merupakan suatu ekspresi dari perasaan yang direflaksikan seseorang dengan kecenderungan suka atau tidak suka pada suatu objek. Sikap menyebabkan orang berperilaku secara tetap terhadap suatu objek yang sama. 1. Karakteristik sikap Menurut Philip Kotler 1997:179 karakteristik sikap dapat dibedakan menjadi: 5 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI a. Sikap memiliki objek b. Sikap memiliki arah atau tujuan c. Sikap dapat dipelajari Jadi sangat penting untuk menyadari bahwa pengetahuan dapat mendahului perubahan dan pembentukan sikap dan prinsip-prinsip pengetahuan yang dibicarakan dapat mengetahui pengembangan dan perubahan sikap konsumen. 2. Struktur Sikap Struktur sikap terdiri dari tiga komponen Saifudin Azwar 1988:23 yaitu : a. Komponen Kognitif Komponen ini mngandung keyakinan seseorang mengenai apa yang berlaku atau apa yang benar bagi objek. b. Komponen afektif Dalam konponen ini menyangkut tentang masalah emosional subjektif seseorang terhadap suatu objek. c. Komponen konatif Menunjukkan perilaku atau kecenderungan berperilaku yang ada dalam diri seseorang berkaitan dengan objek yang dihadapi. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

PENGARUH PELAYANAN PURNA JUAL TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PRODUK SEPEDA MOTOR MEREK SUZUKI (Studi Pada Konsumen Suzuki Hero Sakti Motor Malang)

0 6 57

KONTRIBUSI KUALITAS PELAYANAN DAN PENETAPAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA Kontribusi Kualitas Pelayanan Dan Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Dealer Suzuki Wahyu Motor Wonogiri.

0 2 15

PENDAHULUAN Kontribusi Kualitas Pelayanan Dan Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Dealer Suzuki Wahyu Motor Wonogiri.

0 0 7

KONTRIBUSI KUALITAS PELAYANAN DAN PENETAPAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA DEALER SUZUKI Kontribusi Kualitas Pelayanan Dan Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Dealer Suzuki Wahyu Motor Wonogiri.

0 1 12

PENGARUH LAYANAN PURNA JUAL TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN SEPEDA MOTOR BEBEK SUZUKI : Survey Pada Konsumen Sepeda Motor Bebek Suzuki di Dealer Sanggar Mas Jaya (Suzuki) Bandung.

0 0 62

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN DAN VARIASI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK MOTOR SUZUKI.

1 2 94

analisis harga suzuki

0 0 11

PENGARUH WORD OF MOUTH MARKETING DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PD. SUZUKI TALAGA

0 0 12

Analisis sikap konsumen terhadap harga, kualitas dan design, produk Suzuki Smash ditinjau dari tingkat penghasilan : studi kasus pada konsumen Suzuki Medan Jaya Bantul - USD Repository

0 0 145

SKRIPSI ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP MUTU, HARGA, DAN PELAYANAN PADA PRODUK SEPEDA MOTOR Studi Kasus Produk Sepeda Motor Suzuki Shogun di Suzuki Mataram Yogyakarta Dipersiapkan dan ditulis oleh : HERIBERTUS HERISUKAMTA NIM : 991334031

0 1 145