Identitas Responden Penyajian Data dan Analisis Data

42

4.2.1. Identitas Responden

Pada bagian identitas responden ini dijabarkan mengenai karakteristik para responden ditinjau dari segi jenis kelamin dan usia. Identitas responden berdasarkan usia, dapat dilihat pada tabel dibawah berikut ini : Tabel 4.1. Responden Berdasarkan Usia No Usia Jumlah Prosentase 1 17-27 Tahun 37 37 2 28-38 Tahun 31 31 3 39-49 Tahun 13 13 4 49 Tahun 19 19 Total 100 100 Sumber : Kuesioner I no 1 Berdasarkan tabel diatas dapat diketahui bahwa lebih banyak responden yang berusia 17-27 tahun yakni sebanyak 37 orang atau 37, responden yang berusia 28-38 tahun sebanyak 31 orang atau 31, responden yang berusia 39-49 tahun sebanyak 13 orang atau 13 dan responden yang berusia lebih dari 49 tahun sebanyak 19 orang atau 19 Identitas responden berdasarkan jenis kelamin, dapat dilihat pada tabel berikut ini : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 43 Tabel 4.2. Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No Jenis Kelamin Jumlah Prosentase 1 Laki-laki 53 53 2 Perempuan 47 47 Total 100 100 Sumber : Kuesioner I no 2 Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui bahwa lebih banyak responden laki-laki daam penelitian ini yaitu sebanyak 53 orang atau 53 sedangkan responden perempuan sebanyak 47 orang atau 47. Identitas responden berdasarkan Pendidikan Terakhir, dapat dilihat pada tabel dibawah berikut ini : Tabel 4.3. Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir No Pendidikan Jumlah Prosentase 1 SMA 48 48 2 Diploma 19 19 3 S1 32 32 4 S2 1 1 Total 100 100 Sumber : Kuesioner I no 3 Berdasarkan tabel diatas dapat diketahui bahwa lebih banyak responden yang berpendidikan terakhir SMA yakni sebanyak 48 atau 48 , responden yang berpendidikan terkahir S1 sebanyak 32 orang atau 32, responden yang berpendidikan terakhir Diploma sebanyak 19 orang atau 19 dan responden yang berpendidikan terakhir S2 sebanyak 1 orang atau 1. Identitas responden berdasarkan pekerjaan, dapat dilihat pada tabel dibawah berikut ini : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 44 Tabel 4.4. Responden Berdasarkan Pekerjaan No Pekerjaan Jumlah Prosentase 1 MahasiswaPelajar 41 41 2 Karyawan Swasta 33 33 3 Pegawai Negeri 18 18 4 Ibu Rumah Tangga 8 8 Total 100 100 Sumber : Kuesioner I no 4 Berdasarkan tabel diatas dapat diketahui bahwa lebih banyak responden yang bekerja sebagai MahasiswaPelajar yakni sebanyak 41 orang atau 41, responden yang bekerja sebagai karyawan swasta sebanyak 33 orang atau 33, responden yang bekerja sebagai pegawai negeri sebanyak 18 orang atau 18 dan responden yang bekerja sebagai ibu rumah tangga sebanyak 8 orang atau 8

4.2.2. Public Relations Menumbuhkan Kesadaran Konsumen X1

Dokumen yang terkait

Internal Public Relations Dan Citra Perusahaan

5 92 127

Peranan External Public Relations Dalam Meningkatkan Citra Perusahaan PadaPT. (Persero) Pelabuhan Indonesia I cabang Belawan

0 38 52

Strategi Public Relations Pt. Tunas Bola Dalam Membangun Citra Perusahaan

5 14 129

PER Peran Public Relations Dalam Mempertahankan Citra Perusahaan (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Public relations Hotel Lor In Solo dalam Mempertahankan Citra Positif Perusahaan).

0 2 16

PERAN PUBLIC RELATIONS DALAM MEMPERTAHANKAN CITRA PERUSAHAAN Peran Public Relations Dalam Mempertahankan Citra Perusahaan (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Public relations Hotel Lor In Solo dalam Mempertahankan Citra Positif Perusahaan).

0 4 13

PENDAHULUAN Peran Public Relations Dalam Mempertahankan Citra Perusahaan (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Public relations Hotel Lor In Solo dalam Mempertahankan Citra Positif Perusahaan).

0 2 31

PER PERAN PUBLIC RELATIONS DALAM MEMPERTAHANKAN CITRA PERUSAHAAN (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Public relations Hotel Lor In Solo dalam Mempertahankan Citra Positif Perusahaan).

0 2 16

Pengaruh Kegiatan Public Relations Melalui Media Web Terhadap Pembentukan Citra Perusahaan (Studi Kuantitatif Pengaruh Kegiatan Public Relations Di Www.Kereta-Api.Co.Id Terhadap Pembentukan Citra Pt. Kereta Api Indonesia).

0 0 2

Internal Public Relations Dan Citra Perusahaan

0 0 12

CITRA PERUSAHAAN (Studi Kausal Pengaruh Public Relations Terhadap Citra Perusahaan PT Granting

0 0 23