Pengujian Prasyarat Analisis Data

2. Pemahaman Pelayanan Jasa Kesehatan

Tabel 5.5 Sebaran Klasifikasi Pemahaman Pelayanan Jasa Kesehatan Interval Klasifikasi Frekuensi Frekuensi Relatif 34 – 59,5 Sangat Rendah 59,5 – 85 Rendah 5 5 85 – 110,5 Tinggi 93 93 110,5 – 128 Sangat Tinggi 2 2 Jumlah 100 100

B. Analisis Data

1. Pengujian Prasyarat Analisis Data

a. Pengujian Normalitas Pengujian normalitas dimaksudkan untuk mengetahui apakah data berdistribusi normal atau tidak. Dalam penelitian ini pengujian normalitas didasarkan pada uji One Sample Kolmogorov Smirnov dengan bantuan program SPSS 16 for windows. Berikut ini disajikan rangkuman hasil pengujian: 20 40 60 80 100 Pemahaman Pelayanan jasa Kesehatan Sangat rendah Rendah Tinggi Sangat Tinggi One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Pemahaman t.Kekayaan t.Kehormatan t.Pendidikan N 100 100 100 100 Normal Parameters a,,b Mean 99.80 19.61 6.03 2.97 Std. Deviation 9.387 4.705 1.766 .703 Most Extreme Differences Absolute .117 .144 .177 .357 Positive .117 .144 .177 .303 Negative -.105 -.071 -.123 -.357 Kolmogorov-Smirnov Z 1.174 1.439 1.768 3.570 Asymp. Sig. 2-tailed .127 .032 .004 .000 a. Test distribution is Normal. b. Calculated from data. Tabel 5.6 Rangkuman Pengujian Normalitas Masing-masing Variabel Penelitian No Variabel Asymp Sig2- tailed Α Kesimpulan 1 Kekayaan Pasien 0,032 0,05 Tidak Normal 2 Tingkat kehormatan 0,004 0,05 Tidak normal 3 Tingkat Pendidikan 0,000 0,05 Tidak normal 4 Pemahaman Pelayanan kesehatan 0,127 0,05 Normal Dari analisis data di atas untuk tingkat kekayaan, diperoleh hasil Kolmogorov-Smirnov hitung sebesar 1,439 dengan probabilitas ρ 0,032. Dengan demikian ρ 0,05 berarti data kekayaan adalah tidak normal. Tingkat kehormatan diperoleh hasil Kolmogorov-Smirnov hitung sebesar 1.768 dengan probabilitas ρ 0,004. Dengan demikian ρ 0,05 berarti data tingkat kehormatan adalah tidak normal. Variabel tingkat pendidikan diperoleh hasil Kolmogorov-Smirnov hitung sebesar 3.570 dengan probabilitas ρ 0,000. Dengan demikian ρ 0,05 berarti PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI data tingkat pendidikan adalah tidak normal. Pemahaman pelayanan jasa kesehatan diperoleh hasil Kolmogorov-Smirnov hitung sebesar 1,174 dengan probabilitas ρ 0,127. Dengan demikian ρ 0,05 berarti data pemahaman pelayanan jasa kesehatan adalah normal.

2. Pengujian Hipotesis