64
bahwa pembelajaran dengan menggunakan media pembelajaran alat musik ritmis rebana dan melodis pianika berhasil meningkatkan hasil belajar siswa terutama
pada materi mengenal alat musik ritmis dan melodis. Pencapaian ketuntasan belajar dan nilai rata-rata siswa pada siklus I dan siklus II digambarkan pada
diagram berikut.
Diagram 4.3. Peningkatan Hasil Belajar Siswa Siklus I dan II
4.1.2.2 Deskripsi Observasi Proses Pembelajaran
Observasi aktivitas belajar siswa dalam mengenal alat musik ritmis dan melodis dengan menggunakan media pembelajaran alat musik ritmis rebana dan
melodis pianika pada siklus II tampak adanya peningkatan. Hasil aktivitas siswa dapat dilihat pada tabel berikut.
65
Tabel 4.7. Data Aktivitas Siswa dalam Pembelajaran Klasikal Siklus II
No. Aspek yang diamati
Persentase Pertemuan ke
Rata- rata
1 2
1. Keaktifan siswa bertanya kepada guru
71,88 72,66 72,27 2.
Kerjasama siswa pada saat kerja kelompok 85,16 85,16 85,16
3. Ketekunan siswa dalam menyelesaikan tugas
kelompok 79,69 79,69 79,69
4. Kemampuan siswa dalam menyelesaikan tugas
kelompok yang diberikan guru 77,34 78,91 78,13
5. Keberanian siswa
dalam mempresentasikan
hasil tugas kelompok 78,13 79,69 78,91
6. Keberanian siswa dalam mengemukakan
tanggapanpendapat 75,00 82,03 78,52
Rata-rata 77,86 79,69
Rata-rata Aktivitas Siswa Siklus II 78,78
Tabel 4.7. menunjukkan bahwa terdapat peningkatan aktivitas belajar siswa pada siklus II. Setiap indikator aktivitas siswa sudah menunjukkan hasil yang
baik. Indikator keaktifan siswa bertanya kepada guru mencapai
72,27
. Indikator kerjasama siswa pada saat kerja kelompok mencapai
85,16
. Indikator ketekunan siswa dalam menyelesaikan tugas kelompok mencapai
79,69
. Indikator keberanian siswa dalam kemampuan menyelesaikan tugas kelompok yang
66
diberikan guru mencapai
78,13
. Indikator keberanian siswa dalam mempresentasikan hasil tugas kelompok menunjukkan persentase ketercapaian
78,91. Indikator keberanian siswa dalam mengemukakan tanggapanpendapat sudah cukup baik yaitu
78,52
. Hasil persentase keseluruhan yang diperoleh dari keenam indikator aktivitas siswa pada siklus II sebesar 78,78. Hasil observasi
aktivitas belajar siswa tersebut sudah berhasil terbukti dengan adanya peningkatan aktivitas siswa dari siklus I sebesar 69,10 meningkat sebesar 9,68 menjadi
78,78 pada siklus II. Peningkatan aktivitas belajar siswa dalam mengenal alat musik ritmis dan melodis dengan menggunakan media pembelajaran alat musik
ritmis rebana dan melodis pianika secara klasikal pada siklus I dan siklus II digambarkan pada diagram berikut.
Diagram 4.4. Peningkatan aktivitas belajar siswa Observasi proses pembelajaran berikutnya adalah performansi guru. Nilai
performansi guru pada data siklus II sudah menunjukkan adanya peningkatan dari observasi siklus I. Peningkatan nilai performansi guru dalam mengenal alat musik
67
ritmis dan melodis dengan menggunakan media pembelajaran alat musik ritmis rebana dan melodis pianika pada siklus II dapat dilihat pada tabel di bawah.
Tabel 4.8. Data Kemampuan Guru Merencanakan Pembelajaran Siklus II
No .
Aspek Penilaian Pertemuan Rata-
rata 1 2
1. Merumuskan tujuan pembelajaran indikator
3,5 3,5 3.5 2. Mengembangkan
dan mengorganisasikan
materi, media pembelajaran, dan sumber belajar
3 3 3.0 3.
Merencanakan skenario kegiatan pembelajaran 3,25 3,38 3.3
4. Merancang pengelolaan kelas
3 3 3.0 5. Menentukan prosedur, jenis, dan menyiapkan
alat penilaian 3,5 4 3.8
6. Tampilan dokumen rencana pembelajaran
4 4 4.0 Rata-rata
3,38 3,48 Rata-rata Siklus II
3,43 Nilai APKG 1
85,68 Tabel 4.8. menunjukkan bahwa kemampuan guru dalam merencanakan
pembelajaran pada siklus II mengalami peningkatan jika dibandingkan dengan hasil pembelajaran pada siklus I, yaitu dari 77,08 yang meningkat menjadi 85,68.
Data kemampuan guru dalam melaksanakan pembelajaran dalam mengenal alat musik ritmis dan melodis dengan menggunakan media pembelajaran alat musik
68
ritmis rebana dan melodis pianika pada siklus II dapat dilihat pada tabel di bawah ini.
Tabel 4.9. Data Kemampuan Guru Melaksanakan Pembelajaran Siklus II
No. Aspek Penilaian
Pertemuan Rata- rata
1 2
1. Mengelola ruang dan fasilitas pembelajaran
3,5 3,5 3.5 2. Melaksanakan
kegiatan pembelajaran
3,17 3,17 3.17 3. Mengelola
interaksi kelas
3 3,2 3.1 4. Bersikap terbuka dan luwes serta membantu
mengembangkan sikap positif siswa terhadap belajar 3,2 3,2 3.2
5. Mendemonstrasikan kemampuan khusus dalam pembelajaran matematika
3 3 3 6. Mendemonstrasikan atau membimbing siswa dalam
melatih keterampilan berkesenian 3,33 3,33 3.33
7. Melaksanakan evaluasi proses dan hasil belajar
3 3,5 3.25
8. Kesan umum kinerja gurucalon guru
3,5 3,5 3.5 Jumlah
25,70 26,40 Rata-rata
3,21 3,30 Rata-rata Siklus II
3,26 Nilai APKG 2
81,41
Berdasarkan tabel 4.9. pada siklus II nilai rata-rata kemampuan guru dalam melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan media pembelajaran alat
musik ritmis rebana dan melodis pianika dalam siswa mengenal alat musik
69
ritmis dan melodis dari pertemuan 1 dan 2 mencapai 81,41. Nilai aktivitas performansi guru pada siklus II ada pada tabel berikut ini.
Tabel 4.10. Data Aktivitas performansi Guru Siklus II.
No. Aspek Penilaian Nilai
Skor Nilai
Akhir Keterangan
1. Kemampuan guru membuat rencana pelaksanaan pembelajaran
APKG 1 85,68 1 85,68
86-100 = A 81-85 = AB
71-80 = B 66-70 = BC
61-65 = C 56-60 = CD
51-55 = D ≤50 = E
2. Kemampuan guru
melaksanakan pembelajaran APKG 2
81,41 2 162,81 Jumlah 3
248,49
Nilai Performansi Guru 82,83
Berdasarkan tabel 4.10. dapat dikatakan bahwa pada siklus II aktivitas performansi guru dalam mengajar dengan menggunakan media pembelajaran alat
musik ritmis rebana dan melodis pianika dalam siswa mengenal alat musik ritmis dan melodis mengalami peningkatan yaitu menjadi 82,83 dengan kriteria
AB. Hasil ini sudah melebihi dari target indikator yang ditetapkan untuk aktivitas performansi guru, yaitu minimal 71 atau kriteria B.
Hasil observasi performansi guru pada siklus II mengalami peningkatan yang cukup signifikan, nilai performansi guru pada siklus I yaitu 75,45 meningkat
sebesar 7,38 menjadi 82,83. Disebabkan karena kemampuan guru dalam mengenal alat musik ritmis dan melodis dengan menggunakan media
pembelajaran alat musik ritmis rebana dan melodis pianika semakin baik. Guru sudah membantu siswa dalam memainkan dan mengenalan alat musik ritmis dan
70
melodis serta menunjukkan adanya sikap membantu dan memelihara keterlibatan siswa baik secara individu maupun pada kerja kelompok. Peningkatan nilai
performansi guru dari siklus I ke siklus II dapat dilihat pada diagram 4.5. berikut ini.
Diagram 4.5. Peningkatan Performansi Guru
4.1.2.3 Refleksi