Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

commit to user 5 Demikian pula yang terjadi di Kelurahan Jagalan Kecamatan Jebres, yaitu adanya tim sukses calon anggota DPRD yang melakukan kampanyenya dengan memberikan sejumlah uang bagi siapa yang memilih calon anggota DPRD yang didukungnya. Sehingga dapat dikatakan bahwa motivasi yang dimiliki oleh sebagian besar pemilih ini tidak mencerminkan sikap pemilih yang cerdas dan kritis. Oleh karena itu dibutuhkan suatu penyuluhan dan bimbingan untuk menjadikan pemilih menjadi pemilih yang kritis dan cerdas. Seperti yang dikemukakan Ardan Sirodjuddinhttp:ardansirodjuddin.wordpress.comjadilah- pemilih-cerdas bahwa, ”Untuk menjadi pemilih yang cerdas, hendaknya pemilih tidak memberikan suaranya dalam pemilihan umum kepada: Caleg yang mempunyai kesan kurang baik, Caleg yang memberikan uang, Caleg yang tidak dikenal”. Hal ini diharapkan dapat berlaku juga pada pemilihan umum anggota DPRD Surakarta tahun 2009 di Kecamatan Jebres Kota Surakarta. Motivasi pemilih pada pemilihan umum anggota DPRD Surakarta tahun 2009 ini merupakan fenomena yang menarik untuk dikaji. Selain itu, fenomena tersebut sangat berkaitan dengan peran aktif atau partisipasi warganegara. Dimana partisipasi dalam permasalahan ini adalah mengenai partisipasi politik warganegara yang dituangkan dalam pelaksanaan pemilihan umum. Sehingga atas dasar fenomena di atas penulis tertarik meneliti masalah tersebut dengan mengambil judul: “ Motivasi Pemilih Dalam Pemilihan Umum Anggota DPRD Tahun 2009 Di Kecamatan Jebres Kota Surakarta ”.

B. Perumusan Masalah

Berpijak dari latar belakang di atas, maka perumusan masalah dalam penilitian ini adalah sebagai berikut : Apa yang menjadi motivasi pemilih dalam pemilihan umum anggota DPRD tahun 2009 di Kecamatan Jebres Kota Surakarta berdasarkan klasifikasi usia, jenis kelamin, status ekonomi dan tingkat pendidikan ? commit to user 6

C. Tujuan Penelitian

Penelitian yang dilakukan tentunya mempunyai tujuan tertentu agar penelitian menjadi terarah. Adapun tujuan yang ingin saya capai dari penelitian ini sebagai berikut : Untuk mengetahui apa yang menjadi motivasi pemilih dalam pemilihan umum anggota DPRD tahun 2009 di Kecamatan Jebres Kota Surakarta berdasarkan klasifikasi usia, jenis kelamin, status ekonomi dan tingkat pendidikan.

D. Manfaat Penelitian

Setiap peneliti yang akan melakukan penelitian tentu berharap kegiatannya membawa manfaat bagi diri sendiri maupun pihak lain. Demikian pula dengan penelitian ini diharapkan hasilnya dapat bermanfaat, baik manfaat teoritis maupun manfaat praktis. 1. Manfaat Teoritis a. Untuk menambah wawasan mengenai demokrasi dan pemilihan umum di tingkat daerah, khususnya pemilihan umum anggota DPRD Surakarta tahun 2009. b. Dapat memberikan jawaban terhadap permasalahan tersebut. 2. Manfaat Praktis a. Bagi Masyarakat 1 Dapat memberikan masukan bagi masyarakat akan pentingnya motivasi yang benar di berbagai bidang kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara 2 Dapat memberikan masukan bagi masyarakat untuk bersikap kritis terhadap fenomena yang terjadi di lingkungan sekitar. 3 Dapat memberikan masukan bagi masyarakat dalam pengimplementasian hak dan kewajibannya, khususnya di bidang politik. commit to user 7 b. Bagi peneliti Dapat berguna untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pancasila dan Kewarganegaraan FKIP Universitas Sebelas Maret. commit to user 8

BAB II LANDASAN TEORI

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Partisipasi Politik Pemilih Pemula Dalam Pemilihan Legislatif 2009 Kecamatan Tanah Sareal Kota Bogor

0 3 76

IMPLEMENTASI HAK ANAK DI KECAMATAN JEBRES KOTA SURAKARTA Implementasi Hak Anak Di Kecamatan Jebres Kota Surakarta (Studi Kasus Kota Layak Anak di Surakarta Tahun 2014).

0 3 16

IMPLEMENTASI HAK ANAK DI KECAMATAN JEBRES KOTA SURAKARTA Implementasi Hak Anak Di Kecamatan Jebres Kota Surakarta (Studi Kasus Kota Layak Anak di Surakarta Tahun 2014).

0 4 9

KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT KELURAHAN JEBRES KECAMATAN JEBRES KOTA SURAKARTA TERHADAP ANCAMAN Kesiapsiagaan Masyarakat Kelurahan Jebres Kecamatan Jebres Kota Surakarta Terhadap Ancaman Benana Banjir.

0 2 14

KESIAPSIAGAAN DAN TINGKAT PENDIDIKAN BENCANA BANJIR DI KELURAHAN JEBRES KECAMATAN JEBRES KOTA SURAKARTA Kesiapsiagaan Dan Tingkat Pendidikan Bencana Banjir Di Kelurahan Jebres Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

0 2 17

KESIAPSIAGAAN DAN TINGKAT PENDIDIKAN BENCANA BANJIR DI KELURAHAN JEBRES KECAMATAN JEBRES KOTA SURAKARTA Kesiapsiagaan Dan Tingkat Pendidikan Bencana Banjir Di Kelurahan Jebres Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

0 2 10

REKRUTMEN ANGGOTA PARTAI POLITIK PDIP DAN PKS DI KECAMATAN JEBRES SURAKARTA TAHUN 2012 Rekrutmen Anggota Partai Politik PDIP Dan PKS Di Kecamatan Jebres Surakarta Tahun 2012.

0 1 16

REKRUTMEN ANGGOTA PARTAI POLITIK PDIP DAN PKS DI KECAMATAN JEBRES SURAKARTA TAHUN 2012 Rekrutmen Anggota Partai Politik PDIP Dan PKS Di Kecamatan Jebres Surakarta Tahun 2012.

0 1 13

Implementasi Kebijakan Partisipasi Anak dalam Pembangunan di Kelurahan Jebres Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

0 0 13

EFEKTIVITAS PELAKSANAAN PROGRAM KOTA LAYAK ANAK DI KELURAHAN JEBRES KECAMATAN JEBRES KOTA SURAKARTA.

0 0 1