Menjelaskan pengertian beriman kepada Rasul Allah Alokasi Waktu

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SMP NU 02 Dukuhturi Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Kelas Semester : VIII2 Standar Kompetensi : 11. Meningkatkan keimanan kepada Rasul Allah Kompetensi Dasar :

11.1. Menjelaskan pengertian beriman kepada Rasul Allah Alokasi Waktu

: 2 X 40 menit 1 pertemuan Tujuan Pembelajaran  Siswa dapat mengimani Rasul Allah SWT, menjelasakan tugas-tugasnya, serta membaca dalil naqlinya. Karakter siswa yang diharapkan : Dapat dipercaya Trustworthines Rasa hormat dan perhatian respect Tekun diligence Tanggung jawab responsibility Kecintaan Lovely Kemanusiaan Humanity Materi Pembelajaran  Pengertian iman kepada Rasul Allah SWT  Dalil naqli tentang rasul-rasul Allah SWT  Tugas para rasul Metode Pembelajaran  Ceramah  Tanya jawab  CTL Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Pendahuluan  Apersepsi  Guru memotivasi siswa mengenai pentingnya memahami im,an kepada rasul.  Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok kecil small group. Kegiatan Inti 1. Eksplorasi  Guru menjelaskan pengertian iman kepada rasul beserta menceritakan betapa mulia tugas para rasul serta beratnya ujian yang dihadapi oleh para rasul dalam menghadapi umatnya. 2. Elaborasi  Siswa berlatih membaca dalil naqli mengenai para rasul dengan metode . 396 3 Konfirmasi  Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa  Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan  Siswa menelaah lebih mendalam mengenai tugas para rasul serta membuat kesimpulan. Kegiatan Penutup  Guru bersama siswa melakukan refleksi mengenai kegiatan belajar dalam KD ini. Bermanfaat atau tidak ? Menyenangkan atau tidak ? Sumber Belajar  Buku PAI Kelas VIII .  LKS MGMP PAI SMP MTS Penilaian Indikator Pencapaian Kompetensi Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Instrumen Soal  Menjelaskan pengertian nabi dan rasul.  Menjelaskan pengertian iman kepada Rasul Allah.  Menyebutkan dalil naqli dan aqli terkait dengan iman kepada Rasul Allah. Tes tertulis Tes uraian  Jelaskan pengertian iman kepada para rasul  Ceritakan kisah perjuangan salah seorang rasul rasul  Jelasakan tugas para rasul  Tulislah dalil naqli tentang rasul Allah  Tulislah kesan kamu terhadap perjuangan para rasul Dukuhturi, Juli 2011 Mengetahui Guru Mapel PAI Kepala Sekolah Drs. H. ABDULATIF_ Drs. H. ABDULATIF_ NIP NIP Saran Kepala Sekolah : ....................................................................................................................................................................... ....................................................................................................................................................................... 397 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SMP NU 02 Dukuhturi Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Kelas Semester : VIII2 Standar Kompetensi : 11. Meningkatkan keimanan kepada Rasul Allah Kompetensi Dasar :

11.2. Menyebutkan nama dan sifat-sifat Rasul Allah Alokasi Waktu