Sumber Media, Alat, dam Sumber Pembelajaran

G. Langkah-Langkah Pembelajaran

PERTEMUAN PERTAMA Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Kegiatan Guru Kegiatan peserta didik Pendahuluan • Guru memeriksa kesiapan siswa, tempat pembelajaran dan keadaan kelas kerapian individu, kebersihan dan kenyaman • Guru memberikan salam pembuka • Guru menunjuk siswa untuk memimpin doa dengan tujuan penanaman pembiasaan pada diri siswa bahwa mencari ilmu adalah ibadah serta menciptakan suasana religius. • Guru menunjuk siswa untuk memimpin menyayikan lagu Indonesia raya dengan tujuan penanaman jiwa cinta tanah air Indonesia pada diri siswa untuk menciptakan suasana nasionalis. • Guru mengadakan presensi kehadiran siswa secara menyeluruh. • Guru menjelaskan tujuan dan manfaat pembelajaran yang akan dipelajari. Strategi pembelajaran, tugas tugas praktek, macam-macam buku materimodul yang akan digunakan dan cara penilaian yang akan dilakukan. • Guru dengan santun melakukan appersepsi dengan mengajukan pertanyaan- pertanyaan tentang materi yang sudah dipelajari dan terkait dengan materi yang akan dipelajari hari ini. Guru menanyakan kepada siswa apakah pernah mengonsumsi hidangan dari nasi atau belum? • Merapikan meja dan kursi. • Menjawab salam • Salah satu siswa memimpin doa • Berdoa bersama sama dengan khidmat • Salah satu siswa menjadi pemimpin dirigen • Menyanyikan lagu Indonesia raya bersama sama dengan khidmat • Siswa mencoba menjelaskan apa yang diketahui. 5’ Kegiatan Inti Mengamati • Mengamati media handoutgambarpower point yang ada secara responsive, supaya pembelajaran yang dilakukan berjalan dengan efektif. Menanya • Mengajukan pertanyaan terkait dengan pengertian hidangan dari nasi, jenis-jenis hidangan dari nasi, bahan dan alat yang digunakan, kriteria hasil hidangan dari nasi secara aktif, • Mengamati handoutgambarpower point • Peserta didik menjawab yg diajukan 75’ agar tugas yang diberikan oleh guru dapat diterima dengan jelas. Mengumpulkan informasi • Diskusi kelompok dengan menggunakan berbagai sumber untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dengan rasa kerja sama didalam mencari sumber informasi dengan kelompok. Menalar mengasosiasi • Menyimpulkan data hasil diskusi secara jujur. Membentuk jejaring mengkomunikasi • Mempresentasikan hasil diskusi macam hidangan dari nasi dan proses pembuatan hidangan dari nasi. • Peserta didik berdiskusi sesuai dengan kelompok • Membuat kesimpulan • Mendengarkan dan mencermati Kegiatan Penutup Penutup • Guru Mengulang secara singkat hasil diskusi kelompok • Guru menumbuhkan rasa ingin tahu siswa agar gemar membaca dengan menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya dan memberikan tugas untuk pertemuan berikutnya. • Mengucapkan Salam penutup. • Mendengarkan • Menjawab salam 10’ 90 menit PERTEMUAN KEDUA Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Kegiatan Guru Kegiatan peserta didik Pendahuluan • Guru memeriksa kesiapan siswa, tempat pembelajaran dan keadaan kelas kerapian individu, kebersihan dan kenyaman • Guru memberikan salam pembuka • Guru menunjuk siswa untuk memimpin doa dengan tujuan penanaman pembiasaan pada diri siswa bahwa mencari ilmu adalah ibadah serta menciptakan suasana religius. • Guru menunjuk siswa untuk memimpin menyayikan lagu Indonesia raya dengan tujuan penanaman jiwa cinta tanah air Indonesia pada diri siswa • Mengenakan perlengkapan kerja • Merapikan meja, kursi dan area kerja. • Menjawab salam • Salah satu siswa memimpin doa • Berdoa bersama sama dengan khidmat • Salah satu siswa menjadi pemimpin dirigen • Menyanyikan lagu Indonesia raya bersama sama dengan 15’