Latar Belakang Masalah PENDAHULUAN

1

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Kehidupan dalam era global menuntut berbagai perubahan pendidikan yang bersifat mendasar seperti perubahan pandangan kehidupan masyarakat lokal ke masyarakat global khususnya dalam bidang pendidikan. Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa. Untuk itu, pendidikan nasional bertujuan untuk mengembangkan potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab Undang-Undang No. 20 Tahun 2003. Dalam rangka mengantisipasi perubahan-perubahan global dan persaingan pasar bebas, serta tuntutan kemajuan ilmu pengetahuan, dan teknologi, khususnya teknologi informasi yang semakin hari semakin canggih, pemerataan layanan pendidikan perlu diarahkan pada pendidikan yang transparan, berkeadilan, dan demokratis. Untuk kepentingan tersebut diperlukan perubahan yang cukup mendasar dalam sistem pendidikan nasional, yang dipandang oleh berbagai pihak sudah tidak efektif, bahkan dari segi mata pelajaran yang diberikan dianggap kelebihan muatan tetapi tidak mampu memberikan bekal, serta tidak dapat mempersiapkan peserta didik untuk bersaing dengan bangsa-bangsa lain di dunia. Perubahan mendasar itu berkaitan dengan kurikulum. Berkaitan dengan adanya perubahan kurikulum, pemerintah berupaya agar dapat menguasai ilmu dan teknologi sehingga dalam pengembangan kurikulum 2013, beberapa mata pelajaran mengalami perubahan seperti Teknologi Informasi dan Komunikasi TIK. Teknologi Informasi dan Komunikasi TIK bukan lagi merupakan mata pelajaran sendiri, tetapi juga merupakan sarana pembelajaran. Dan juga dipergunakan sebagai media pembelajaran mata pelajaran lain salah satunya pada mata pelajaran matematika. Banyak software komputer yang dapat digunakan dalam pembelajaran matematika, diantaranya Winplot, Matlab, Maple, Cabri dan GeoGebra . Dalam penelitian ini peneliti khusus membahas Program GeoGebra sebagai media pembelajaran matematika. GeoGebra adalah software matematika yang dapat digunakan sebagai alat bantu dalam pembelajaran matematika. Peneliti menggunakan GeoGebra sebagai media pembelajaran karena Program tersebut dapat membantu pemahaman konsep dan khususnya pada pengajaran melukis segitiga bangun datar. Dalam pembelajaran ini peneliti menggunakan pendekatan saintifik melalui mengamati, menanya, mencoba, menalar dan mengkomunikasikan dengan Program GeoGebra agar siswa termotivasi untuk belajar sehingga dapat meningkatkan hasil belajar. Berdasarkan latar belakang tersebut maka peneliti akan melakukan penelitian, dengan judul “Pembelajaran Sub Bahasan Melukis Segitiga dengan Pendekatan Saintifik yang Memanfaatkan Program GeoGebra di Kelas VII A Semester II SMP Pangudi Luhur Sedayu Tahun Ajaran 20132014 ”.

B. Identifikasi Masalah

Dokumen yang terkait

Kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar siswa dalam pembelajaran Matematika dengan pendekatan saintifik pada sub pokok bahasan segitiga kelas VII SMP Negeri 1 Berbah tahun ajaran 2016/2017.

0 0 291

Analisis kesalahan siswa kelas VIIC SMP Pangudi Luhur Sedayu dalam menyelesaikan soal materi segitiga tahun ajaran 2013/2014.

0 0 282

Penerapan model pembelajaran Penemuan Terbimbing dengan menggunakan media bantu geogebra pada materi lingkaran di kelas VIII A SMP Pangudi Luhur Wedi Klaten tahun ajaran 2013/2014.

0 1 181

Pembelajaran sub bahasan melukis segitiga dengan pendekatan saintifik yang memanfaatkan program geogebra di kelas VII A semester II SMP Pangudi Luhur Sedayu tahun ajaran 2013/2014.

0 1 214

Efektivitas pemanfaatan program Geogebra pada pembelajaran matematika dalam upaya membantu pemahaman materi luas dan keliling segiempat untuk siswa kelas VII A SMP Pangudi Luhur Moyudan tahun ajaran 2012/2013.

0 3 194

Pemanfaatan media komputer berbasis geogebra yang dilengkapi dengan LKS dalam pembelajaran remedial pada topik segiempat dan sifat-sifatnya di kelas VII C semester II SMP Pangudi Luhur Sedayu tahun ajaran 2012/2013.

0 0 269

Pemanfaatan program geogebra pada pokok bahasan teorema pythagoras di kelas VIII SMP Pangudi Luhur Gantiwarno Klaten.

0 2 222

Efektivitas pemanfaatan program Geogebra pada pembelajaran matematika dalam upaya membantu pemahaman materi luas dan keliling segiempat untuk siswa kelas VII A SMP Pangudi Luhur Moyudan tahun ajaran 2012 2013

0 10 192

Upaya mengatasi kesulitan belajar siswa kelas VII SMP Kanisius Pakem Yogyakarta pada pokok bahasan segitiga dengan memanfaatkan program geogebra dalam proses pembelajaran remedial - USD Repository

0 1 235

PEMANFAATAN MEDIA KOMPUTER BERBASIS GEOGEBRA YANG DILENGKAPI DENGAN LKS DALAM PEMBELAJARAN REMEDIAL PADA TOPIK SEGIEMPAT DAN SIFAT-SIFATNYA DI KELAS VII C SEMESTER II SMP PANGUDI LUHUR SEDAYU TAHUN AJARAN 20122013

0 0 267