Mencari Tokoh atau Panutan dalam Kehidupan Sehari-hari Mengidentifikasikan Diri dengan Profil para Tokoh

ANAK, masih belum bisa percaya diri sehingga belum dapat meningkatkan pemahaman tentang nilai-nilai kebudayaan daerah dan kepahlawanan. Dalam hal ini dengan menonton acara OPERA ANAK semua informasi yang telah didapatkan anak bisa terpenuhi oleh kebutuhan akan penggunaan media terhadap pemahaman tentang kepribadian diri mereka masing-masing sehingga dapat merubah karakter seseorang menjadi lebih baik.

2. Mencari Tokoh atau Panutan dalam Kehidupan Sehari-hari

Berikut akan dijabarkan dengan tabel mengenai alasan yang membuat responden menonton karena ingin mencari tokoh atau panutan dalam kehidupan sehari-hari : Tabel 4. 11 Mencari Tokoh atau Panutan dalam Kehidupan Sehari-hari n=100 No. Kategori Jawaban Jumlah Responden Prosentase 1. Sangat Tidak Setuju 2. Tidak Setuju 44 44 3. Setuju 42 42 4. Sangat Setuju 14 14 Jumlah 100 100 Sumber : Kuesioner bagian B, No. 2 Berdasarkan tabel diatas dapat diketahui bahwa sebesar 42 atau 42 anak menjawab setuju alasan mereka menjawab setuju karena ingin mencari tokoh Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. yang sesuai untuk dijadikan panutan dalam kehidupan sehari-hari. Dan sebanyak 14 atau 14 anak menjawab sangat setuju, mereka beralasan bahwa dengan menonton acara OPERA ANAK mereka dapat menemukan tokoh atau panutan yang dapat memberikan pengaruh positif sehingga dapat ditiru oleh sebagian anak dalam sehari-hari. Sedangkan untuk 44 atau 44 anak menyatakan tidak setuju, pendapat lain mengatakan bahwa mereka menonton OPERA ANAK bukan untuk mencari tokoh atau panutan yang akan ditiru tetapi anak hanya ingin mengetahui informasi atau kata-kata bijak yang disampaikan oleh para tokoh.

3. Mengidentifikasikan Diri dengan Profil para Tokoh

Berikut akan dijabarkan dengan tabel mengenai alasan yang membuat responden menonton karena ingin mencari tokoh atau panutan dalam kehidupan sehari-hari : Tabel 4.12 Mengidentifikasikan Diri dengan Profil para Tokoh n=100 No. Kategori Jawaban Jumlah Responden Prosentase 1. Sangat Tidak Setuju 2. Tidak Setuju 38 38 3. Setuju 49 49 4. Sangat Setuju 13 13 Jumlah 100 100 Sumber : Kuesioner bagian B, No. 3 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Berdasarkan tabel diatas dapat diketahui bahwa sebesar 38 anak atau 38 menyatakan tidak setuju alas an mereka tidak setuju mereka menonton acara OPERA ANAK karena ingin mengidentifikasi diri dengan profil para pemain. Dalam hal ini mereka yang menonton acara tersebut hanya ingin memperoleh informasi ataupun pengetahuan tentang para pemain dalam acara OPERA ANAK dan topik yang dibicarakan atau cerita yang diperankan oleh para pemain bukan untuk mengidentifikasikan diri dengan para pemain tersebut. Sedangkan hal berbeda dinyatakan oleh 49 atau 49 responden menjawab setuju alasan mereka yaitu mereka menonton acara OPERA ANAK karena ingin mengidentifikasikan diri dengan profil para pemain, bahkan 13 responden atau 13 anak menyatakan sangat setuju. Hal ini dikarenakan topik atau informasi yang ditayangkan dapat memberikan inspirasi bagi penontonnya.

4. Menemukan Pesan Moral Penunjang Nilai-nilai Pribadi yang Mudah

Dokumen yang terkait

MOTIF MASYARAKAT MENONTON PROGRAM ACARA ”JAM MALAM” DI TELEVISI (Studi Deskriptif Motif Masyarakat Surabaya Menonton Program Acara ”Jam Malam” di Trans 7).

0 2 86

MOTIF PEMIRSA MENONTON PROGRAM ACARA TAHAN TAWA DI TRANS TV ( studi deskriptif tentang motif masyarakat Surabaya menonton program acara Tahan Tawa di Trans Tv ).

0 0 88

MOTIF REMAJA SURABAYA MENONTON PROGRAM ACARA DOKUMENTER ”PARADISO” DI TRANS7 ( Studi Deskriptif Kuantitatif Motif Remaja Surabaya Dalam Menonton Program Acara Dokumenter “PARADISO“ di TRANS7 ).

0 0 98

Motif Anak-Anak Menonton Acara "Cita-Cita Ku" di Trans 7" (Studi Deskriptif Motif' Anak-Anak Menonton Acara "Cita-Cita Ku" di Trans7).

1 1 89

MOTIF REMAJA DALAM MENONTON TAYANGAN ACARA “PRIMITIVE RUNAWAY” DI TRANS TV (Studi Deskriptif Tentang Motif Remaja Di Surabaya Terhadap Tayangan Acara “Primitive Runaway” Di Trans TV).

0 0 87

MOTIF REMAJA SURABAYA DALAM MENONTON TAYANGAN ACARA SCARY JOB DI TRANS 7 (Studi Deskriptif Tentang Motif Remaja di Surabaya Terhadap Tayangan Acara Scary Job di Trans7)

0 0 24

MOTIF REMAJA DALAM MENONTON TAYANGAN ACARA “PRIMITIVE RUNAWAY” DI TRANS TV (Studi Deskriptif Tentang Motif Remaja Di Surabaya Terhadap Tayangan Acara “Primitive Runaway” Di Trans TV)

0 0 23

MOTIF ANAK DALAM MENONTON TAYANGAN PROGRAM ACARA OPERA ANAK (Studi Deskriptif Kuantitatif tentang Motif Anak SD di Surabaya dalam Menonton Tayangan Program Acara OPERA ANAK di Trans 7)

0 0 23

MOTIF MASYARAKAT SURABAYA DALAM MENONTON PROGRAM ACARA “TAU GAK SIH?” DI TRANS 7 (Studi Deskritif Kuantitatif Tentang Motif Masyarakat Surabaya Dalam Menonton Program Acara “Tau Gak Sih ?” di Trans 7)

0 0 13

MOTIF MASYARAKAT SURABAYA DALAM MENONTON PROGRAM ACARA “TAU GAK SIH?” DI TRANS 7 (Studi Deskritif Kuantitatif Tentang Motif Masyarakat Surabaya Dalam Menonton Program Acara “Tau Gak Sih ?” di Trans 7)

0 0 10