Net Profit Margin NPM X Total Assets Turnover X

54 tahun 2006 besarnya nilai ROE tertinggi dimiliki oleh PT. United Tractor, Tbk, yaitu sebesar 20,25, sedangkan yang terendah dimiliki oleh PT. Indo Kordsa, Tbk yaitu sebesar 2,20, Sedangkan untuk tahun 2007 besarnya nilai ROE tertinggi dimiliki oleh PT. United Tractor, Tbk, yaitu sebesar 26,04, sedangkan yang terendah dimiliki oleh PT. Intraco Penta, Tbk yaitu sebesar 3,11, dan untuk tahun 2008 besarnya nilai ROE tertinggi dimiliki oleh PT. Astra International, Tbk yaitu sebesar 27,78, sedangkan yang terendah dimiliki oleh PT. Nipress, Tbk, yaitu sebesar 1,26

3. Net Profit Margin NPM X

3 Variabel ini diukur dengan menggunakan skala ratio dan satuan pengukurannya adalah kali x Tabel. 4.3 Rekapitulasi Data : “ Net Profit Margin NPM X 3 ” Periode 2005 – 2008 Net Profit Margin NPM Periode Penelitian No Nama Perusahaan 2005 2006 2007 2008 1 PT. Astra International, Tbk 0,09 0,07 0,09 0,09

2 PT. Indo Kordsa, Tbk

0,07 0,01 0,03 0,06 3 PT. Intraco Penta, Tbk 0,02 0,01 0,01 0,02

4 PT. Nipress, Tbk

0,01 0,03 0,02 0,00

5 PT. Selamat Sempurna, Tbk

0,08 0,08 0,08 0,07 6 PT. Tunas Ridean, Tbk 0,03 0,01 0,04 0,04 7 PT. United Tractor, Tbk 0,08 0,07 0,08 0,10 Sumber : Lampiran. 3 Berdasarkan pada tabel 4.3 dapat diinterprestasikan bahwa besarnya nilai NPM tertinggi untuk tahun 2005 dimiliki oleh PT. Astra International, Tbk, yaitu sebesar 0,09 kali, sedangkan yang terendah dimiliki oleh PT. Nipress, Tbk, yaitu sebesar 0,01 kali, Sedangkan untuk tahun 2006 besarnya nilai NPM tertinggi dimiliki oleh PT. Selamat Sempurna, Tbk, yaitu sebesar 0,08, sedangkan yang terendah dimiliki 55 oleh PT. Indo Kordsa, Tbk. PT. Intraco Penta, Tbk dan PT. Tunas Ridean, Tbk yaitu sebesar 0,01 kali, Sedangkan untuk tahun 2007 besarnya nilai NPM tertinggi dimiliki oleh PT. Astra International, Tbk, yaitu sebesar 0,09 kali, sedangkan yang terendah dimiliki oleh PT. Intraco Penta, Tbk yaitu sebesar 0,01 kali, dan untuk tahun 2008 besarnya nilai NPM tertinggi dimiliki oleh PT. United Tractor, Tbk yaitu sebesar 0,01 kali, sedangkan yang terendah dimiliki oleh PT. Nipress, Tbk, yaitu sebesar 0,00 kali

4. Total Assets Turnover X

4 Variabel ini diukur dengan menggunakan skala ratio dan satuan pengukurannya adalah kali x Tabel. 4.4 Rekapitulasi Data : “ Total Assets Turnover X 4 ” Periode 2005 – 2008 Total Assets Turnover Periode Penelitian No Nama Perusahaan 2005 2006 2007 2008

1 PT. Astra International, Tbk

1,01 0,96 1,10 1,20 2 PT. Indo Kordsa, Tbk 1,03 0,99 1,00 0,98 3 PT. Intraco Penta, Tbk 0,90 0,73 0,82 0,99

4 PT. Nipress, Tbk

1,15 1,18 1,41 1,48 5 PT. Selamat Sempurna, Tbk 1,30 1,23 1,28 1,46 6 PT. Tunas Ridean, Tbk 1,53 1,36 1,32 1,55 7 PT. United Tractor, Tbk 1,25 1,22 1,40 1,22 Sumber : Lampiran. 4 Berdasarkan pada tabel 4.4 dapat diinterprestasikan bahwa besarnya nilai Total Assets Turnover tertinggi untuk tahun 2005 – 2008 dimiliki oleh PT. Tunas Ridean, Tbk, yaitu untuk tahun 2005 sebesar 1,53 kali, untuk tahun 2006 sebesar 1,36 kali, untuk dan tahun 2007 sebesar 1,32 kali, dan untuk dan tahun 2008 sebesar 1,55 kali, sedangkan yang terendah untuk tahun 2005 – 2007, dimiliki oleh PT. 56 Intraco Penta, Tbk, yaitu untuk tahun 2005 sebesar 0,90 kali, untuk tahun 2006 sebesar 0,73 kali, untuk dan tahun 2007 sebesar 0,82 kali, tetapi untuk tahun 2008 besarnya nilai Total Assets Turnover terendah dimiliki oleh PT. Indo Kordsa, Tbk, yaitu sebesar 0,98 kali.

5. Inventory Turnover X

Dokumen yang terkait

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013

2 85 108

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 38 86

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Properti Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 66 59

MANFAAT RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA MANFAAT RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufactur di Bursa Efek Jakarta).

0 1 10

MANFAAT RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANFAAT RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 2 15

PENDAHULUAN MANFAAT RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 1 12

MANFAAT RASIO KEUANGAN DALAM MENINGKATKAN PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTY YANG GO PUBLIK DI PT.BURSA EFEK INDONESIA (BEI).

0 0 110

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN FOOD & BEVERAGES YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 2 117

MANFAAT RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG GO PUBLIK DI PT. BURSA EFEK INDONESIA

0 0 19

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN FOOD BEVERAGES YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA USULAN PENELITIAN

0 0 25