Diagram Alir Penelitian Airfoil NACA 4412 Variable Penelitian Diagram Alir Simulasi

49

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Diagram Alir Penelitian

Penelitian dilakukan dengan proses sebagai berikut: Gambar 3.1 Diagram alir penelitian. Mulai Studi Literatur Permodelan airfoil NACA 4412 dan variasi sudut serang serta penggambaran domain Proses mesh airfoil Proses running data dengan variasi Mach number Analisa dan pembahasan hasil variasi sudut serang serta variasi Mach number Kesimpulan dan saran Selesai PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

3.2 Airfoil NACA 4412

Dalam proses penelitian menggunakan jenis airfoil tdiak simetris yaitu airfoil NACA 4412 dengan koordinat dan bentuk sebagai berikut: Tabel 3.1 koordinat X dan Y dari airfoil NACA 4412 UIUC Airfoil Coordinate Database. No Y Chord X Chord 1 1 0.0013 2 0.95 0.0147 3 0.9 0.0271 4 0.8 0.0489 5 0.7 0.0669 6 0.6 0.0814 7 0.5 0.0919 8 0.4 0.098 9 0.3 0.0976 10 0.25 0.0941 11 0.2 0.088 12 0.15 0.0789 13 0.1 0.0659 14 0.075 0.0576 15 0.05 0.0473 16 0.025 0.0339 17 0.0125 0.0244 18 19 0.0125 -0.0143 20 0.025 -0.0195 21 0.05 -0.0249 22 0.075 -0.0274 23 0.1 -0.0286 24 0.15 -0.0288 25 0.2 -0.0274 26 0.25 -0.025 27 0.3 -0.0226 28 0.4 -0.018 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI No Y Chord X Chord 29 0.5 -0.014 30 0.6 -0.01 31 0.7 -0.0065 32 0.8 -0.0039 33 0.9 -0.0022 34 0.95 -0.0016 35 1 -0.0013 Gambar 3.2 Bentuk airfoil NACA 4412 dengan panjang 1 m UIUC Airfoil Coordinate Database.

3.3 Variable Penelitian

Variable dalam penelitian ini terdiri dari variable bebas dan variable terikat. Variabel bebas antara lain sebagai berikut: 1. Variasi sudut serang 0°, 4°, 8°, 12°, 16°. 2. Bilangan Mach subsonic dan supersonic a. 0,6 Mach b. 0,8 Mach c. 1 Mach d. 1,5 Mach e. 2 Mach f. 2,5 Mach g. 3 Mach Variable terikat dalam penelitian ini antara lain sebagai berikut: 1. Nilai koefisien lift. 2. Nilai koefisien drag. 3. Kontur Tekanan. 4. Velocity streamline.

3.4 Diagram Alir Simulasi

Pengujian dan pengambilan data dilakukan dengan langkah seperti pada diagram alir simulasi berikut: Ambil koordinat airfoil pada UIUC Airfoil Coordinate Database Notepad, format teks dokumen A Gambar 3.3 Diagram alir simulasi.

3.5 Variasi Penelitian dan Input Parameter Boundary Condition