Jenis Penelitian Batasan Operasional Defenisi Operasional a. Return On Aset ROA Likuiditas Total Aset LTA Likuiditas Aset Deposit LAD Financial Deposit Ratio FDR Jenis Data Metode Pengumpulan Data

BAB III METODE PENELITIAN

Metode penelitian adalah langkah dan prosedur yang dilakukan dalam mengumpulkan informasi empiris guna memecahkan masalah dan menguji hipotesis dari penelitian. Data dan informasi yang tepat dan relevan dengan masalah yang dibahas diharapkan dapat menggambarkan kesimpulan yang lebih baik dan bermutu. Dalam bab ini akan dikemukakan mengenai proses data tersebut serta rencana pengolahannya.

3.1 Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini adalah kuantitatif yaitu bentuk penelitian yang meneliti data dalam bentuk angka-angka.

3.2 Batasan Operasional

Batasan yang akan diteliti adalah Likuiditas Total Asset LTA, Likuiditas Asset Deposit LAD dan Financial Deposit Ratio FDR.

3.3 Defenisi Operasional a. Return On Aset ROA

ROA adalah rasio antara pendapatan bersih bank setelah pajak dengan aktiva yang merupakan indikator pengukuran kemampuan manajemen bank untuk memperoleh profitabilitas secara keseluruhan. ROA = Pendapatan Bersih setelah Pajak Total Aktiva x 100

b. Likuiditas Total Aset LTA

Likuiditas Total Aset adalah perbandingan antara aset-aset yang likuid terhadap jumlah total dari aset suatu laporan keuangan. LTA = Total Aset aset likuid

c. Likuiditas Aset Deposit LAD

Likuiditas Aset Deposit adalah perbandingan antara aset-aset yang likuid terhadap dana pihak ketiga yang dihimpun dari masyarakat yang terdiri dari tabungan, giro dan simpanan berjangka. LAD = Deposit Aset likuid

d. Financial Deposit Ratio FDR

Financial Deposit Ratio adalah rasio antara jumlah kredit yang diberikan bank dengan dana yang diterima oleh bank. FDR ditentukan oleh perbandingan antara jumlah pinjaman yang diberikan dengan dana masyarakat yang dihimpun yaitu mencakup giro, deposito simpanan berjangka, dan tabungan. FDR = Deposit Pembiayaan

3.4 Jenis Data

Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder dalam bentuk data time series yang bersifat kuantitatif yaitu data yang berbentuk angka- angka selama tahun 2006 - 2011 dalam data bulanan yaitu sebanyak 72 bulan.

3.5 Metode Pengumpulan Data

Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode kepustakaan library research, yang diperoleh dari publikasi resmi yang berhubungan dengan penelitian ini yaitu dari laporan keuangan bulanan Bank Indonesia. Adapun data yang diperlukan dalam penelitian ini adalah laporan neraca dan laporan laba rugi Bank Mandiri dari tahun 2006 – 2011 yaitu sebanyak 72 bulan.

3.6 Teknik Analisis

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh ROA (Return On Asset), Pertumbuhan Laba, Komponen Arus Kas dan Harga Saham Terhadap Volume Perdagangan Saham Perusahaan Makanan dan Minuman Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

10 138 91

Pengaruh Rasio Camel Terhadap Return On Asset (ROA) Pada Bank Umum Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 44 97

Pengaruh Return on Asset (ROA), Earning per Share (EPS) dan Debt to Equity Ratio terhadap Harga Saham : Studi Empiris di Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008-2012

0 35 85

Perbandingan Return on Assets (ROA), Capital Adequacy Ratio (CAR), dan Banking Ratio antara Bank Pemerintah dengan Bank Swasta yang Go Public pada Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 30 86

Pengaruh Perputaran Piutang terhadap Return on Asset ( ROA) pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar yang di BEI

25 198 91

Analisis pengaruh profitabilitas perbankan syariah, suku bunga bank indonesia dan deposito mudharabah terhadap pembiayaan murabahah pada perbankan syariah di Indonesia periode 2009-2013

0 6 151

Analisis Pengaruh Return On Asset Biaya

0 1 12

BAB II URAIAN TEORITIS 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Pengertian Bank - Analisis Pengaruh Risiko Likuiditas terhadap Return On Asset (ROA) Perbankan (studi kasus Bank Mandiri)

0 0 31

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Analisis Pengaruh Risiko Likuiditas terhadap Return On Asset (ROA) Perbankan (studi kasus Bank Mandiri)

0 0 9

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH RISIKO LIKUIDITAS TERHADAP RETURN ON ASSET (ROA) PERBANKAN (STUDI KASUS BANK MANDIRI)

0 0 11