Tindakan Responden Perilaku Responden

Berdasarkan pertanyaan mengenai cara menggurang tempat perkembang biakan nyamuk umumnya yaitu 94 orang 95,5 setuju melakukan program canang pemerintah yaitu 3M Plus dimana umumnya yaitu sebanyak 96 responden 98 setuju untuk menjaga kebersihan baik rumah ataupun lingkungan. Berdasarkan pertanyaan mengenai pencemaran lingkungan umumnya yaitu sebanyak 80 responden 81,6 setuju penggunaan anti nyamuk dapat mencemarin lingkungan. Pada pertanyaan gangguan kesehatan umumnya yaitu sebanyak 83 responden 89,7 setuju anti nyamuk dapat menyebabkan gangguan kesehatan pada manusia. Pengkategorian terhadap sikap reponden dilakukan berdasarkan jumlah jawaban benar dari masing-masing responden. Hasil pengkategorian adalah sebagai berikut: Tabel 4.9 Distribusi Responden Kelurahan Asam Kumbang Kecamatan Medan Selayang Berdasarkan Kategori Sikap Tahun 2015 No Kategori Sikap Pemilihan Anti Nyamuk Jumlah 1 2 Baik Tidak Baik 78 20 79,6 20,4 Total 98 100,0 Berdasarkan hasil pengkategorian seperti terlihat pada tabel 4.9 dapat disimpulkan bahwa sebagaian besar responden memiliki sikap baik yaitu sebanyak 78 orang dari 98 responden 79,6.

4.4.3 Tindakan Responden

Tindakan responden adalah pemilihan responden terhadap jenis anti nyamuk, berdasarkan jenis anti nyamuk yang didapat maka dilihat tindakan dalam menggunakannya. Universitas Sumatera Utara Berdasarkan pertanyaan mengenai cara menggunakan anti nyamuk melalui 10 pertanyaan dengan skala berdasarkan pada jawaban yang diperoleh dari responden terhadap semua pertanyaan yang diberikan. Nilai tertinggi dari setiap pertanyaan adalah 3, sehingga total nilai adalah 30. Tabel 4.10 Distribusi Responden Kelurahan Asam Kumbang Kecamatan Medan Selayang Berdasarkan Tata Cara Penggunaan Anti Nyamuk Tahun 2015 No Indikator dan Jawaban Aspek Pengukuran Jumlah 1. Apakah saudara mencuci tangan setelah memegang anti nyamuk? a. Ya b. Ya kadang-kadang c. Tidak 89 4 5 90,8 4,1 5,1 2. Apakah ruangan tempat saudara menggunakan anti nyamuk memiliki sirkulasi udara yang baik? a. Iya b. Tidak c. Tidak tahu 67 9 88,2 11,8 3. Apakah saudara menggunakan anti nyamuk berlawanan dengan arah angin? a. Ya b. Tidak c. Tidak tahu 67 9 13 64,4 3,1 13,3 4. Apakah saudara tidur anti nyamuk bakar dalam keadaan masih menyala? a. Ya b. Ya kadang-kadang c. Tidak 17 2 89,5 10,0 5. Seberapa jauhkah saudara meletakkan anti nyamuk bakar dari keluarga? a. 1,5 meter b. ≥ 1,5 meter c. Tidak tahu 18 2 90,5 9,5 6 Apakah anti nyamuk elektrik masih tercolok ketika saudara tidur? a. Ya b. Ya kadang-kadang c. Tidak 18 1 94,7 5,3 Universitas Sumatera Utara Lanjutan Tabel 4.10 7 Berapa lama saudara tinggalkan ruangan setelahpenyemprotan? a. 6 jam b. ≥ 6 jam c. Tidak tahu 43 1 97,7 2,3 8. Berapa kali saudara menggunakan anti nyamuk dalam seminggu? a. 3 kali b. ≥ 3 kali c. Tidak tentu 16 26 2 36,4 59,1 4,5 9. Bagaiman saudara menyemprot anti nyamuk di ruangan? a. Kearah Dinding dan gorden saja b. Kearah Kearah langit-langit rumah c. Kearah Dinding, gorden dan langit-langit 6 4 34 13,6 9,1 77,3 10. Apakah saudara menyimpan anti nyamuk di tempat yang jauh dari jangkauan anak-anak? a. Ya b. Tidak c. Tidak tahu 98 5 100 5,1 Berdasarkan tabel 4.10 diketahui bahwa pada pertanyaan cara penggunaan anti nyamuk terhadap 98 responden berdasarkan pilihan anti nyamuk mereka didapat hasil umumnya yaitu sebanyak 89 orang 90,8 mencuci tanggan setelah memegang anti nyamuk. Berdasarkan pertanyaan tentang penyimpanan anti nyamuk seluruh responden yaitu sebanyak 98 orang 100 menjawab jauh dari jangkauan anak-anak. Berdasarkan pemilihan anti nyamuk bakar, elektrik dan semprot terhadap 76 responden ditanyakan apakah ruangan tempat responden memiliki sirkulasi udara yang baik umumnya yaitu sebanyak 67 orang 88,2 menjawab bersirkulasi udara baik dan apakah responden berlawanan arah angin ketika menggunakannya umumnya yaitu sebanyak 67 orang 88,2 berlawanan arah angin. Universitas Sumatera Utara Berdasarkan kepada pemilihan anti nyamuk bakar yaitu sebanyak 21 responden ditanyakan apakah anti nyamuk bakar masih menyala ketika tidur umumnya yaitu sebanyak 20 orang 95,2 menjawab masih menyala ketika mereka tidur dan seberapa jauh meletakkan anti nyamuk tersebut dari jangkauan keluarga umumnya yaitu sebanyak 19 orang 90,5 menjawab lebih dari 1,5 meter. Berdasarkan kepada pemilihan anti nyamuk elektrik yang berjumlah sebanyak 19 responden ditanyakan apakah anti nyamuk elektrik masih tercolok ke listrik ketika tidur umumnya yaitu sebanyak 18 orang 94,7 menjawab masih tercolok ke listrik. Berdasarkan kepada pemilihan anti nyamuk semprot yang berjumlah sebanyak 44 responden ditanyakan tentang berapa lama mereka meninggalkan ruangan setelah disemprot umumnya yaitu sebanyak 43 orang 97,7 menjawab kurang dari 6 jam, berapa kali mereka menyemprot anti nyamuk dalam seminggu sebagian besar yaitu sebanyak 26 orang 59,1 menjawab lebih dari 3 kali dan caranya menyemprot anti nyamuk sebagian besar yaitu sebanyak 34 orang 77,3 menjawab kearah dinding, gorden dan langit-langit.

4.5 Keluhan Kesehatan Keluarga