Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian .1 Tempat Penelitian Populasi dan Sampel .1. Populasi

BAB 3 METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini adalah eksperimental laboratorium dengan desain penelitian Pretest dan Posttest Design yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh pasta gigi yang mengandung Sodium Lauryl Sulphate terhadap penurunan sensitivitas rasa manis di rongga mulut lansia dan bukan lansia. 3.2 Tempat dan Waktu Penelitian 3.2.1 Tempat Penelitian Penelitian akan dilakukan di: 1. Laboratorium Kimia FMIPA USU untuk membuat larutan sukrosa sesuai dengan konsentrasi yang ditentukan. 2. Panti Jompo Yayasan Guna Budi Bakti, Jln. Yos Sudarso Km.16 Desa Martubung Kec. Labuhan Deli. 3. Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara.

3.2.2 Waktu penelitian

Penelitian ini dimulai dengan pembuatan larutan selama satu minggu, dilanjutkan dengan pengambilan data selama satu bulan. Pengolahan data dilakukan selama dua minggu, dan diakhiri dengan penulisan hasil dan pembahasan dilakukan selama satu bulan. 3.3 Populasi dan Sampel 3.3.1. Populasi Populasi pada penelitian ini adalah kelompok lansia yang berada di Panti Jompo Yayasan Guna Budi Bakti, dan kelompok bukan lansia yang beraada di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara. Universitas Sumatera Utara

3.3.2. Sampel Penelitian

Penentuan jumlah sampel dilakukan dengan rumus: Keterangan : n1 = besar sampel lansia n2 = besar sampel dewasa muda Z1- σ2 = derajat batas atas; untuk α = 0,05  Z1-σ2= 1,96 Z1- β = derajat batas bawah;untuk β = 0,01  Z1-β= 1,282 σ = simpangan baku perkiraan perbedaan = perkiraan harga mean populasi dari hasil penelitian sebelumnya = 30 =0,3 Dimana sebelumnya nilai σ dicari dengan rumus : σ2 = Keterangan : σ = simpangan baku perkiraan perbedaan n1 = besar sampel lansia n2 = besar sampel dewasa muda Perhitungan : 1. Menghitun g nilai σ σ2 = σ2 = σ2 = 2,73 + 4,79 = 0,299 24 Universitas Sumatera Utara 2. Menghitung besar sampel n1 = n2 ≥ n1 = n2 ≥0,299 1,96+1,282 2 0,3 2 n1 = n2 ≥3,148≥34,98 0,09 Jadi, sampel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 35 orang untuk kelompok lansia, dan 35 orang untuk kelompok bukan lansia. 3.4. Variabel penelitian 3.4.1. Identifikasi variabel