Badan Pengurus Susunan Pengurus Lazismu Kota Surabaya Periode 2015-2020

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 55 dibantu permodalannya untuk usaha dan mereka yang sudah punya usaha kemudian dibantu permodalannya agar semakin bertambah. Sasaran program ini tidak hanya pada warga Muhammadiyah saja, tetapi juga banyak orang umum di luar Muhammadiyah. 13 Untuk penyaluran dana pinjaman, mereka bergabung dalam sebuah kelompok yang terkoordinir. Bentuk tanggung jawab pengembalian dana pinjaman adalah tanggung renteng. Setiap bulan, mereka diundang untuk mendapat pelatihan, pembinaan dan pendamipingan. Tidak jarang pula mereka mendapat suntikan dana hibah untuk mengembangkan usaha. Berikut nama-nama kelompok yang dibina dalam program Bina Mandiri Wirausaha : 1. Kelompok Ahmad Dahlan 2 a. Daerah Kedinding b. Ketua : Sarwi 2. Kelompok Ahmad Dahlan 5 a. Daerah Kedinding 3. Kelompok Amien Rais a. Ketua Muh Anam 4. Kelompok Kreatif Mandiri a. Daerah Bubutan b. Ketua : Joko 5. Kelompok PRM 13 Sunarko, Wawancara, Surabaya, 5 Mei 2017. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 56 a. Daerah Simokerto Sidoyoso Masjid Ahmad Yani b. Ketua : Abdul Hakim A 6. Kelompok Hidayatullah a. Simokerto b. Ketua : Sri Wilujeng istri Abdul Hakim, ketua kelompok PRM 7. Kelompok Raihana a. Daerah Kalilom b. Ketua : Sri Wilujeng 8. Kelompok Al Mukminun a. Daerah Bulak Banteng 14 b. Ketua: Sumarsih 9. Kelompok Lawang Sewu a. Daerah Simolawang Kapasan b. Ketua : Muhammad Khoirul Anam 10. Kelompok Bunga a. Sidoyoso Makam Rangkah b. Ketua : Sumarni

C. Proses Manajemen Program BMW 1. Perencanaan

Data perencanaan yang penulis dapatkan bersumber dari hasil wawancara dikarenakan Lazismu tidak memiliki perencanaan secara tertulis. Menurut Ketua Lazismu, program BMW direncanakan sejak 1 tahun BMW berdiri. Proses perencanaan dilakukan melalui proses diskusi