Respon Mahasiswa dalam Kurikulum Berbasis Kompetensi Faktor yang mempengaruhi Prestasi Belajar Mahasiswa

4. Sarana yang Kurang Memadai Lima partisipan menyatakan sarana dan prasana menjadi hambatan yang cukup menjadi sorotan dalam pelaksanaan kurikulum berbasis kompetensi. Hal ini sesuai dengan penyataan partisipan 2 dan partisipan 3. “ Kalo menurut saya..kurang kondusif dengan satu kelas itu berjumlah 100 orang lebih” Partisipan 2 “Ya hambatannya mungkin ruangan yang tidak memadai ya menurut saya..kami satu angkatan seratus orang lebih ditempatkan di satu kelas.. ya kurang efisien lah belajarnya.. apalagi yang duduk di belakang.. udah lah panas, dan terkadang suara microfonnya nya mau kurang jelas terdengar, pecah..jadi kurang fokus” Partisipan 5

1.2.4 Respon Mahasiswa dalam Kurikulum Berbasis Kompetensi

Partisipan mengatakan beberapa respon mahasiswa dalam kurikulum berbasis kompetensi, khusus bagi yang pertama kali mengenal kurikulum berbasis kompetensi, yaitu senang. Lima partisipan merasa senang dengan adanya kurikulum berbasis kompetensi. Hal ini sesuai dengan penyataan partisipan 1 dan partisipan 6. “ Pengalaman saya pribadi, selama saya mengikuti kelas kbk ini sangat senang ya, karena sistemnya itu memudahkan saya untuk menerima pelajaran “ Partisipan 1 “Saya sangat senang dengan kurikulum ini dan juga sangat setuju, ya dengan kurikulum ini “ Partisipan 6

1.2.5 Faktor yang mempengaruhi Prestasi Belajar Mahasiswa

Beberapa hal yang mempengaruhi prestasi belajar mahasiswa dalam kurikulum berbasis kompetensi, yaitu a gaya belajar, b manajamen waktu, dan c motivasi belajar. Universitas Sumatera Utara a. Gaya Belajar Partisipan mengatakan gaya belajar mahasiswa yang berbeda-beda sangat berpengaruh dalam prestasi belajar mahasiswa, yaitu belajar secara audio, kinestetik, taktil, olfaktorius dan kombinatif. Hal ini sesuai dengan penyataan partisipan berikut : “Kalo aku ya ruang belajar itu harus tenang, kemudian diminimalkan lah keributan. Lalu kalo aku itu belajar dengan gaya belajar visual biasanya slide itu ku garis-garisi..mana garis-garis pentingnya, kemudian ada juga yang ku bulati..pokoknya gimana senangnya aku lah, kucoret-coret “ Partisipan 4 b. Manajemen Waktu Partisipan juga mengatakan manajemen waktu juga menjadi hal yang sangat penting dalam prestasi belajar mahasiswa seperti porsi belajar, waktu belajar yang baik. Hal ini seperti yang dinyatakan oleh partisipan 4. “Cuma gene misalkan yang ku katakan tadikan satu minggu, maksudnya malamnya memang ga belajar tapi ketika dosen menerangkan, aku nyatat aja. Aku catat bagian-bagian penting yang ditekankan dia, Jadi ketika ujian nanti aku tau..oh ini kira-kira keluar soalnya ini kemarin bagian yang ditekankan oleh dosen, oh ini bagian yang tidak ditekankan keknya ini ga keluar..kemudian itulah manajemen waktu itu penting, ga pun harus satu minggu, ntah tiga hari tapi memang waktu itu kita porsir untuk belajar “ Partisipan 4 c. Motivasi Belajar Hal terakhir yang dinyatakan partisipan yang mempengaruhi prestasi mahasiswa dalam kurikulum berbasis kompetensi adalah motivasi belajar. Motivasi bisa bersifat internal ataupun motivasi internal. Hal yang ini sesuai dengan penyataan berikut : “Hal-hal yang bisa memotivasi aku bagi diriku itu ya..yang terpenting itu dari dirikita sendiri, kalo kita inging sukses, kita ingin berhasil ya kita harus mau belajar,kemudian motivasi yang lain itu Universitas Sumatera Utara bisa berasal dari orang tua, gimana mereka mencari uang menyekolahkan kita, kemudian juga dari teman-teman kelompok belajar, kan kalo kita memiliki teman-teman dan merekapun ada niat untuk belajar, kitapun pasti akan terpacu untuk belajar, tapi gimanapun itu semua kalo sistem atau lingkungan yang kita jalanin sudah struktur rapi dan kita juga tidak terusik dengan system tersebut, pasti kita akan nyaman dengan system tersebut” Partisipan 4

2. Pembahasan

Dokumen yang terkait

Gambaran Stressor dan Koping Mahasiswa Pembelajaran Kurikulum Berbasis Kompetensi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

2 61 78

Gambaran Stressor Dan Koping Mahasiswa Pembelajaran Kurikulum Berbasis Kompetensi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

0 72 77

Perbandingan Pelaksanaan Metode Pembelajaran Laboratorium pada Mahasiswa Kurikulum Berbasis Kompetensi dengan Kurikulum Berbasisi Isi di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

0 0 9

Perbandingan Pelaksanaan Metode Pembelajaran Laboratorium pada Mahasiswa Kurikulum Berbasis Kompetensi dengan Kurikulum Berbasisi Isi di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

0 0 1

Perbandingan Pelaksanaan Metode Pembelajaran Laboratorium pada Mahasiswa Kurikulum Berbasis Kompetensi dengan Kurikulum Berbasisi Isi di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

0 1 6

Perbandingan Pelaksanaan Metode Pembelajaran Laboratorium pada Mahasiswa Kurikulum Berbasis Kompetensi dengan Kurikulum Berbasisi Isi di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

0 0 15

Gambaran Stressor dan Koping Mahasiswa Pembelajaran Kurikulum Berbasis Kompetensi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

0 0 18

Gambaran Stressor dan Koping Mahasiswa Pembelajaran Kurikulum Berbasis Kompetensi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

0 0 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 1. Konsep Kurikulum Berbasis Kompetensi - Pengalaman Mahasiswa Fakultas Keperawatan dalam Mengikuti Kurikulum Berbasis Kompetensi

0 0 16

Gambaran Stressor Dan Koping Mahasiswa Pembelajaran Kurikulum Berbasis Kompetensi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

0 1 18