Populasi Sampel Populasi dan Sampel

43 Universitas Sumatera Utara tinggi, disertai budi yang luhur, mencintai bangsa dan sesama manusia sesuai dengan falsafah. 2. Mengembangkan dan menebarkan ilmu pengetahuan serta mengupayakan penggunaannya untuk meningkatkan taraf kehidupan masyarakat dan memperkaya kebudayaan nasional sesuai dengan Pancasila. Tugas: Menyelenggarakan kegiatan untuk mencapai tujuan sebagaimana tersebut diatas dengan berpedoman pada: 1. Tujuan pendidikan nasional 2. Kaedah, moral dan etika ilmu pengetahuan 3. Kepentingan masyarakat serta memperhatikan minat, kemampuan dan prakarsa pribadi. Fungsi: 1. Melaksanakan pengembangan pendidikan dan pengajaran 2. Melaksanakan penelitian dalam rangka pengembangan kebudayaan, khususnya ilmu pengetahuan sosial 3. Melaksanakan pengabdian pada masyarakat

3.3 Populasi dan Sampel

3.3.1 Populasi

Populasi merupakan keseluruhan objek penelitian yang dapat terdiri dari manusia, benda, hewan dan tumbuh-tumbuhan, gejala-gejala atau peristiwa sebagai sumber data yang memiliki karakteristik tertentu dalam penelitian Nawawi, 1995: 40. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa FISIP USU yang masih aktif menjalani perkuliahan yang berasal dari 8 Departemen masing - masing adalah : Departemen Ilmu Administrasi yang dibagi ke dalam Program Studi Ilmu Administrasi Negara, Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis dan Program Studi Diploma III Administrasi Perpajakan, Departemen Ilmu Komunikasi, Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial, Departemen Sosiologi, 44 Universitas Sumatera Utara Departemen Antropologi dan Departemen Ilmu Politikyang berjumlah 4025 orang. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 3.3 Populasi Departemen Jumlah Mahasiswa Ilmu Komunikasi 632 Orang Ilmu Politik 487 Orang Administrasi Negara Administrasi Bisnis Administrasi Perpajakan D III 604 Orang 607 Orang 442 Orang Kesejahteraan Sosial 435 Orang Antropologi 360 Orang Sosiologi 458 Orang Total Populasi 4025 Orang Sumber: Bagian Pendidikan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara, 2014

3.3.2 Sampel

Secara sederhana sampel diartikan sebagai bagian dari populasi yang menjadi sumber data sebenarnya dalam suatu penelitian. Dengan kata lain smmpel adalah sebagian dari populasi untuk mewakili seluruh populasi. Pada dasarnya sampel merupakan bagian dari populasi yang memperoleh perlakuan penelitian yang secara keseluruhan memiliki sifat yang sama dengan sifat populasi, khususnya dalam hal pendataan Bulaeng, 2004:156. Untuk mendefinisikan sampel sebagai bagian dari populasi yang cukup besar dan heterogen, maka digunakan rumus Taro Yamane dengan presisi 10 dengan tingkat kepercayaan 90 Kriyantono,2006:160, sebagai berikut: � = � �� � + � 45 Universitas Sumatera Utara Keterangan : n = Sampel N = Populasi d = Presisi Berdasarkan rumus diatas, maka jumlah sampel yang diperoleh adalah sebagai berikut: n= 4025 4025 0.1 2 + 1 = 4025 40.25 + 1 = 4025 41.25 Jadi, sampel dalam penelitian ini berjumlah 98 orang. 3.4 Teknik Penarikan Sampel 3.4.1 Sampel Stratifikasi Proporsional