Populasi dan Sampel METODE PENELITIAN
                                                                                3. BUMD di Kabupaten Kulon Progo: PT Selo Adikarto, Perumda Aneka
Usaha Kulon Progo, dan PDAM Tirta Binangun. 4.
BUMD di Kabupaten Gunungkidul: PDAM Tirta Handayani. “Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki
oleh populasi” Sugiyono, 2011: 85. Teknik yang dipilih dalam penelitian ini  menggunakan  teknik  purposive  sampling  yaitu  teknik  pengambilan
sampel  berdasarkan  pertimbangan  tertentu  Sugiyono,  2011:  85. Karakterisrik  khusus  yang  menjadi  pertimbangan  dalam  pengambilan
sampel  adalah  Pegawai  bidang  Akuntansi  dan  Pegawai  bidang  Sistem Pengendalian  Internal  SPI  yang  berjumlah  60  orang.  Adapun  rincian
populasi dan sampel pada penelitian ini yaitu: Tabel 1. Populasi dan Sampel
Nama BUMD Jumlah
Pegawai Keseluruhan
Jumlah Pegawai
Bidang Akuntansi
Jumlah Pegawai
Bidang SPI
PDAM Tirta Darma 180 orang
10 orang 2 orang
Bank Pengkreditan Rakyat BPR Sleman
130 orang 4 orang
1 orang PD Aneka Dharma
20 orang 3 orang
- Bank Pengkreditan
Rakyat BPR Bantul. 125 orang
4 orang 1 orang
PT Selo Adikarto 48 orang
6 orang 1 orang
Perumda Aneka Usaha Kulon Progo
64 orang 9 orang
1 orang PDAM Tirta Binangun
110 orang 7 orang
3 orang PDAM Tirta Handayani
151 orang 7 orang
1 orang
Total 828 orang
50 orang 10 orang
Sumber: Data yang Diolah 2016