Landasan Hukum Tujuan Hubungan Rencana Strategis Dinas Kesehatan KabupatenOKU denganDokumen

Renstra Pembangunan Kesehatan Kab. OKU 2016-2021 2 menyangkut program-program prioritas yang harus dilaksanakan dan target yang harus dicapai dalam rangka pencapaian tujuan pembangunan kesehatan secara nasional. Rencana Strategis Dinas Kesehatan Kabupaten OKU 2016 – 2021 ini selanjutnya dipergunakan dalam penyusunan Rencana Kerja Renja Satuan Kerja Perangkat Daerah dan Anggaran Dinas Kesehatan setiap tahunnya sejak tahun 2016 sampai dengan 2020.

1.2. Landasan Hukum

1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2005 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah dan Undang – Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005 – 2025 3. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2015 tentang Kesehatan 4. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2014 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah, 5. Instruksi Presiden RI Nomor 7 tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah 6. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 741MENKESPERVIII2014 Tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di KabupatenKota. 7. Peraturan Daerah Kabupaten OKU Nomor 3 Tahun 2010 tentang Tata cara Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah.

1.3. Tujuan

Tujuan penyusunan Rencana Strategis Dinas Kesehatan Kabupaten OKU Tahun 2016 - 2021 sebagai berikut : 1. Menjabarkan visi, misi dan program Dinas Kesehatan Kabupaten OKU kedalam program dan kegiatan untuk jangka waktu 5 lima tahun tahun 2016 - 2021 2. Memberikan pedoman bagi penyusunan rencana kerja tahunan yang dituangkandalam Rencana Kerja Renja Dinas Kesehatan KabupatenOKU danrencana kerja lima tahunan. 3. Memberikan pedoman dalam penyusunan instrument pengendalian, pengawasandan evaluasi pembangunan.

1.4. Hubungan Rencana Strategis Dinas Kesehatan KabupatenOKU denganDokumen

Perencanaan lainnya. Renstra Pembangunan Kesehatan Kab. OKU 2016-2021 3 1. Sesuai amanat undang-undang nomor 25 tahun 2004 tentang Sistem perencanaan pembangunan nasional, bahwa setiap Satuan Kerja Perangkat Daerah SKPD diwajibkan Menyusun rencana strategis. 2. Penentuan program dan kegiatan pokok pada rencanaStrategis dinas kesehatan Kabupaten OKU mengacu kepada rencana strategis Departemen Kesehatan Republik Indonesia Kementerian Kesehatan tahun 2015-2019, 3. Rencana strategis dinas kesehatan KabupatenOKU mengakomodasi peraturan pemerintah nomor 38 tahun 2007, terutama mengenai pembagian urusan pemerintahanBidang kesehatan yang merupakan lampiran dariPeraturan pemerintah tersebut. 4. Bahwa target rencana strategis berdasar kepada Stándar Pelayanan Minimal SPM bidang kesehatan, yang mengacu pada Peraturan Menteri Kesehatan RI nomor 741MENKESPERVII2014, tentang standard pelayanan minimal bidang kesehatan di kabupatenkota 5. Rencana strategis dinas kesehatan Kabupaten OKU sebagai pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Satuan Kerja Perangkat Daerah RKP- SKPDDinas kesehatan Kabupaten OKU 6. Rencana strategis dinas kesehatan kabupaten OKU sebagai pedoman dalam penyusunan rencana kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah SKPD dinas kesehatan Kabupaten OKU. Renstra Pembangunan Kesehatan Kab. OKU 2016-2021 4

1.5. Sistematika Penulisan