Jasa Layanan Produk-produk PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk

kemudahan kepada nasabah, setiap saat dan dimanapun nasabah berada untuk memperoleh informasi mengenai produk, saldo dan informasi transaksi, transfer antar rekening, serta mengubah PIN. c. Pembayaran Zakat, Infaq dan Sedekah ZIS Jasa yang memudahkan nasabah dalam membayar ZIS, baik ke lembaga pengelola ZIS Bank Muamalat maupun ke lembaga-lembaga ZIS lainnya yang bekerja sama dengan Bank Muamalat, melalui Phone Banking dan ATM Muamalat di seluruh cabang Bank Muamalat. d. Jasa-jasa lain Bank Muamalat juga menyediakan jasa-jasa perbankan lainnya kepada masyarakat luas seperti transfer, collection, standing instruction, bank draft, referensi bank. 16 Di atas telah diuraikan dan dijelaskan berbagai macam akad dan produk yang ada pada Bank Muamalat Indonesia, selaku Bank pertama yang menjalankan sistem operasional perbankan berdasarkan syari’at Islam. Dimana dalam produk-produk tersebut nasabah dan investor dapat melakukan berbagai transaksi perbankan dan jasa-jasa lain melalui Bank Muamalat tanpa harus mengkhawatikan adanya unsur MAGHRIB Maisir, Gharar dan Riba dalam transaksi yang mereka lakukan dengan Bank Muamalat Indonesia. 16 Ibid, h 107

E. Statistik Deskriptif Laporan Keuangan PT. BMI, Tbk

Tabel 3 Perkembangan Data Keuangan Bank Muamalat Indonesia, Tbk No Keterangan 2006 2007 2008 1 Total Aktiva 8.370.59 10.569.08 12.596.72 2 Total Pembiayaan 6.628.09 8.618.05 10.517.86 3 Total DPK 6.837.43 8.691.33 10.073.95 4 Beban Operasional 174.77 221.37 309.10 5 Laba Rugi Bersih 108.36 145.33 207.21 Sumber: Annual Report 2008 Bank Muamalat Indonesia 1 Perkembangan Total Aktiva Gambar 3.1 total aktiva 200000 400000 600000 800000 1000000 1200000 1400000 1 2 3 tahun milia r r u p ia h Series1 Series2 Series3 Sumber : Annual Report tahun 2008 Bank Muamalat Indonesia, Tbk Keterangan : dari gambar di atas dapat kita ketahui bahwa setiap tahun total pertumbuhan aktiva mengalami kenaikan. Kenaikan tertinggi terjadi pada tahun 2007, yaitu naik sebesar sebesar Rp. 2.198.49 miliar atau 26,26 dibandingkan dengan kenaikan pada tahun 2008 yang hanya sebesar 19,18. Hal ini disebabkan karena Bank Muamalat senantiasa beperan aktif dalam menghimpun dan menyalurkannya kembali kepada masyarakat dan berkat upaya serta dedikasi yang kuat setiap kru muamalat ditunjang oleh kepemimpinan yang kuat, strategi pengembangan usaha yang tepat serta ketaatan terhadap pelaksanaan perbankan syariah secara murni dan dengan dikeuarkannya terobosan produk terbaru berupa kartu Share-E dan Bank Muamalat juga mengembangkan strategi WAR, yaitu singkatan dari Wholesale, Alliance dan Remote, yang memungkinkan Bank Muamalat menjangkau pelosok-pelosok Indonesia yang sebelumnya tidak terlayani oleh Perbankan Syariah dan kegiatan tersebut dapat menambah total aktiva. 2 Perkembangan Total Pembiayaan Gambar 3.2 total pembiayaan 200000 400000 600000 800000 1000000 1200000 1 2 3 tahun milia r r u p ia h Series1 Series2 Sumber : Annual Report tahun 2008 Bank Muamalat Indonesia, Tbk