Visi Misi Yayasan Cendikia Bina Insan Visi Misi Sekolah Jumlah Siswa Perkelas SD Generasi Rabbani

1. Visi Misi Yayasan Cendikia Bina Insan

Visi: a. Menjadi Yayasan Penegak Al-Qur’an dan As-Sunnah As-Shahihah b.Menjadi Yayasan Sarana Pengembangan Potensi Umat c. Menjadi Yayasan Terpandang di mata umat d.Menjadi Yayasan Multi Usaha e. Menjadi Yayasan yang dikelola secara Profesional dan Terbuka f. Menjadi Yayasan yang berkarakter dan berciri khas g.Menjadi Yayasan Teladan Umat h.Menjadi Yayasan Penggerak Ekonomi Umat i. Menjadi Yayasan Terbaik Semua Aspek Operasional dan Kegiatan Organisasi Misi: a. Menegakkan Manhaj Da’wah Rasulullah b.Menegakkan Aqidah dan mengikis kemusyrikan c. Mengajarkan Ilmu yang bermanfaat, Amal Shaleh, Pemahaman Agama yang benar d.Shidiq, Fathanah, Tabligh, Amanah e. Melahirkan masyarakat : Jujur Honest , Kompeten Competent , Melihat Kedepan Forward-Looking , Selalu Memicu Inspirasi Inspiring , Pandai, Cerdas Intelligent , Obyektif, Berlaku adil Fair minded , Berwawasan Luas Broadminded , Berani Mengambil Resiko Courageous , Tidak basa-basi, langsung pada persoalan Straightforward Penuh Imajinasi Imaginative .

2. Visi Misi Sekolah

Visi Sekolah : a. Melahirkan Generasi Unggul sesuai dengan Al-Qur’an dan As- Sunnah b. Melahirkan Umat Rahmatan Lil’Alamin c. Melahirkan generasi Islam yang mampu menjaga dan menegakkan dienullah d. Membentukmencetak Entrepreneur Muslim Usaha Mandiri Misi Sekolah : a. Mengajarkan Al Qur’an dan As-Sunnah dan As-Shahihah b. Mengajarkan penanaman Aqidah yang benar c. Menumbuhkan Kecerdasan majemuk d. Melatih Kecerdasan anak didik e. Melatih siswa untuk cakap dalam menangani emosi f. Menumbuhkan rasa percaya diri dan kemampuan dalam menghadapi masalahtantangan pada siswa g. Mengajarkan siswa untuk berani dalam membela kebenaran

3. Jumlah Siswa Perkelas SD Generasi Rabbani

Pada tahun ketiga ini SD Generasi Rabbani mengalami terus kemajuan, sehingga orang tua wali murid banyak yang berminat menyekolahkan putra-putrinya di sekolah yang menjadi pilihan ini. Dari tahun ke tahun jumlah siswa di SD Generasi Rabbani semakin banyak hingga mencapai jumlah 383 siswa, seperti yang dapat kami jelaskan pada table di bawah ini: Tabel 3 Jumlah Siswa Kelas 1 Bintang 1 Awan 1 Langit 1 Matahari 1 Bulan 26 26 26 26 26 2 Samudra 2 Sungai 2 Danau 2 Laut 2 Mata air 26 26 26 26 26 3 hutan 3 Gurun 3 Lembah 3 Gunung 25 26 25 26 4 Bumi 21 Total jumlah siswa: 383 siswa

4. Data guru dan karyawan

Dokumen yang terkait

Penerapan pembelajaran aktif metode permainan bingo untuk meningkatkan aktivitas belajar matematika siswa kelas III SDN Tunas Mekar

2 21 171

Pengaruh strategi Pembelajaran Berorientasi Aktivitas Siswa (PBAS) terhadap motivasi belajar bahasa Indonesia siswa kelas X SMA Darussalam Ciputat, Tangerang Selatan.

2 10 101

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL DAN PENDEKATAN SAINTIFIK Eksperimen Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Kontekstual dan Pendekatan Saintifik Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Motivasi Siswa Kelas VIII

0 2 16

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN SCRAMBLE DENGAN PEMANFAATAN MACROMEDIA FLASH ( PTK Pembelajaran Matematika

0 0 16

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN PEMANFAATAN

0 1 18

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF MELALUI UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF MELALUI PENDEKATAN TUTOR SEBAYA ( Tinjauan Terhadap Hasil UASBN di Sukoharjo T

0 1 18

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI PENDEKATAN PETA KONSEP PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI PENDEKATAN PETA KONSEP (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VI SD 3 AL-ISLAM GEBANG).

0 1 16

PENGARUH PENDEKATAN TAKTIS TERHADAP JUMLAH WAKTU AKTIF BELAJAR (JWAB) SISWA DALAM PEMBELAJARAN PERMAINAN FUTSAL.

3 9 41

Pengaruh Pendekatan Matematika Realistik terhadap Motivasi dan Prestasi Belajar Siswa SD.

0 0 2

penelitian adi wijaya

0 0 7