Tempat dan Waktu Penelitian Metode dan Desain Penelitian Populasi dan Sampel

maka peneliti akan mencoba menerapkan pembelajaran aktif dalam proses belajar-mengajar di kelas. Dengan adanya prinsip-pronsip pembelajaran aktif, siswa diharapkan mendapat hasil yang maksimal dan bermakna dalam kehidupan sehari-hari. Jika siswa diajarkan dengan pendekatan pembelajaran aktif, diharapkan akan ada pengaruh terhadap peningkatan motivasi belajar siswa.

F. Hipotesis

Ho = Tidak terdapat perbedaan motivasi belajar matematika siswa antara yang diberikan pendekatan pembelajaran aktif dengan yang diberikan dengan pendekatan konvensional. Ha = Terdapat perbedaan motivasi belajar matematika siswa antara yang diberikan pendekatan pembelajaran aktif dengan yang diberikan dengan pendekatan konvensional.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Tempat dan Waktu Penelitian

Tempat yang dipilih sebagai lapangan penelitian adalah Sekolah Dasar Generasi Rabbani yang beralamat di jalan majelis taklim al-Mansuriyah perumahan Bumi Mutiara desa Bojong Kulur kecamatan Gunung Putri kabupaten Bogor. Penelitian ini dilakukan sebanyak 2 kali pertemuan dengan alokasi waktu perpertemuan 2 jam pelajaran dikali 35 menit pada semester genap tahun pelajaran 20072008, yaitu pada bulan Januari 2008.

B. Metode dan Desain Penelitian

Pada penelitian ini, penulis menggunakan metode penelitian quasi eksperimen. Dalam pelaksanaan penelitian ini, sampel dibagi menjadi dua kelompok, yaitu kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Yang dipilih sebagai kelompok eksperimen adalah kelas II A yang berjumlah 25 siswa dan kelas II B yang berjumlah 25 siswa sebagai kelompok kontrol. Kelas eksperimen yaitu kelas yang diajar dengan menggunakan Pendekatan Pembelajaran Aktif, sedangkan kelas kontrol yaitu kelas yang diajarkan dengan menggunakan metode konvensional. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian: Two Group Randomized Subject Post Tes Only . 72 Rancangan penelitian tersebut dinyatakan sebagai berikut: Tabel 1 Desain Penelitian Kelompok Treatment Questioner RE X E T RK - T Keterangan: X E : Perlakuan pada kelompok eksperimen E : Kelompok Eksperimen K : Kelompok Kontrol T : Angket yang sama pada kedua kelompok R : Proses pemilihan subyek secara random Dalam penelitian ini, penulis mengambil dua variabel yaitu: 1. Variabel bebas X: Pendekatan Pembelajaran Aktif 2. Variabel terikat Y: Motivasi Belajar Matematika Siswa

C. Populasi dan Sampel

72 Subana, Dasar-dasar Penelitian Ilmiah, Bandung: Pustaka Setia, 2005, cet. Ke-2, hlm. 100 Populasi yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah seluruh siswa Sekolah Dasar Generasi Rabbani. Sedangkan sampel yang di ambil dalam penelitian ini adalah siswa kelas II Sekolah Dasar Generasi Rabbani dan diambil dua kelas yang berjumlah 50 siswa yang terbagi atas dua kelas yaitu kelas Mata Air dan Laut. Penempatan siswa pada kelas II tersebut dilakukan secara acak oleh pihak sekolah tanpa didasarkan atas ranking atau nilai. Maka diasumsikan bahwa setiap kelas pada kelas II SD Sekolah Dasar Generasi Rabbani ini merupakan kelas yang relatif homogen, sehingga penulis tidak melakukan uji homogenitas.

D. Tehnik Pengumpulan Sampel

Dokumen yang terkait

Penerapan pembelajaran aktif metode permainan bingo untuk meningkatkan aktivitas belajar matematika siswa kelas III SDN Tunas Mekar

2 21 171

Pengaruh strategi Pembelajaran Berorientasi Aktivitas Siswa (PBAS) terhadap motivasi belajar bahasa Indonesia siswa kelas X SMA Darussalam Ciputat, Tangerang Selatan.

2 10 101

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL DAN PENDEKATAN SAINTIFIK Eksperimen Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Kontekstual dan Pendekatan Saintifik Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Motivasi Siswa Kelas VIII

0 2 16

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN SCRAMBLE DENGAN PEMANFAATAN MACROMEDIA FLASH ( PTK Pembelajaran Matematika

0 0 16

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN PEMANFAATAN

0 1 18

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF MELALUI UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF MELALUI PENDEKATAN TUTOR SEBAYA ( Tinjauan Terhadap Hasil UASBN di Sukoharjo T

0 1 18

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI PENDEKATAN PETA KONSEP PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI PENDEKATAN PETA KONSEP (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VI SD 3 AL-ISLAM GEBANG).

0 1 16

PENGARUH PENDEKATAN TAKTIS TERHADAP JUMLAH WAKTU AKTIF BELAJAR (JWAB) SISWA DALAM PEMBELAJARAN PERMAINAN FUTSAL.

3 9 41

Pengaruh Pendekatan Matematika Realistik terhadap Motivasi dan Prestasi Belajar Siswa SD.

0 0 2

penelitian adi wijaya

0 0 7