Wawancara Metodologi Pengumpulan Data

1. Analisa Sistem yang Berjalan

Pada tahap ini penulis melakukan analisis terhadap sistem jaringan internet yang sedang berjalan pada MTs. An - Nizhamiyyah hal ini dapat dilihat pada sub bab 4.2.1

2. Identifikasi Masalah

Berdasarkan pada tahapan analisa sistem yang sedang berjalan bahwa kinerja jaringan load balancing merupakan sesuatu yang penting untuk mendukung dalam belajar mengajar di MTs. An – Nizhamiyyah. Hal ini dapat di lihat pada sub bab 4.2.2

3. Analisa Teknologi yang Digunakan

Tahap ini bertujuan untuk pemilihan pengunaan ISP Internet Service Provider yang stabil dalam penggunaan sistem load balancing. Hal ini dapat di lihat pada sub bab 4.2.3

4. Analisis Kebutuhan

Tujuannya untuk mengetahui keuntungan dan kekurangan dalam melakukan perancangan load balancing pada lokasi perancangan. Hal ini dapat di lihat pada sub bab 4.2.4

a. Perangkat Keras Hardware yang Digunakan

Tujuannya untuk menganalisis peralatan apa saja yang akan digunakan dalam melakukan perancangan load balancing sehingga memberikan hasil yang optimal.

b. Perangkat Lunak Software yang Digunakan

Tujuannya untuk menganalisis perangkat lunak apa saja yang akan digunakan dalam melakukan penelitian ini sehingga diketahui dan dipahami fungsi dari tiap-tiap perangkat lunak yang digunakan.

5. Analisis User

Tujuannya untuk mengetahui kegiatan yang sering dilakukan user dalam menggunakan Internet, beberapa tugas administrator dan kapasitas seorang pengguna dalam jaringan Internet di MTs. An-Nizhamiyyah. Hal ini dapat dilihat pada sub bab 4.2.5 Dari analisis yang dilakukan oleh penulis bisa menemukan permasalahan yang dihadapi dan memberikan solusi dalam melakukan perancangan load balancing dengan proxy. Sehingga bisa memberikan hasil yang optimal dan memberikan masukan kepada MTs. An -Nizhammiyah.

3.2.2 Perancangan Design

Tahap perancangan merupakan tahapan yang bertujuan untuk mengatasi permasalahan yang ada. Dari data-data yang didapatkan dari tahap analisis, penulis merancang struktur jaringan menggunakan tools Microsoft Visio untuk merancang layout