Hipotesis Penelitian Rancangan Penelitian

Variabel Bebas X Variabel Terikat Y Risiko Usaha Bank Gambar 2.1 Kerangka Konseptual Sumber : Disusun Penulis, 2009

D. Hipotesis Penelitian

Bergerak dari uraian teori, penjelasan yang mendukungnya dan hasil-hasil penelitian sebelumnya Jogianto, 2004:40, maka yang menjadi hipotesis pada penelitian ini adalah Risiko Usaha Bank baik parsial maupun simultan berpengaruh secara signifikan terhadap Return On Assets pada Bank Umum Nasional yang terdaftar di Bursa Efek indonesia. BAB III Risiko Likuiditas X 2 Risiko Modal X 3 Risiko Tingkat Bunga X 4 Return On Assets Risiko Kredit X 1 Universitas Sumatera Utara METODE PENELITIAN

A. Rancangan Penelitian

Penelitian menggunakan desain kausal untuk menganalisis hubungan- hubungan antara satu varibel dengan variabel lainnya dan bagaimana suatu veriabel mempengaruhi variabel lainnya Umar 2001:63. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah risiko kredit, risiko likuiditas, risiko modal dan risiko tingkat bunga sebagai variabel bebas dan Tingkat Pengembalian atas Perputaran Total Aktiva ROA sebagai variabel terikat. B.Populasi dan Sampel Penelitian Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas objek subyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh penulis untuk dipelajari kemudian ditarik kesimpulannya Sugiono 2004:72. Populasi pada objek penelitian ini adalah bank umum nasional yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta tahun 2004-2007. Jumlah populasi yang ada adalah 25 bank pada tahun 2004, 23 bank pada tahun 2005 dan 26 bank pada tahun 2006, dan 30 bank pada tahun 2007. Sampel adalah bagian dari jumlah dan karekteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut Sugiono, 2007 : 73. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan Purposive Sampling, yaitu teknik pengambilan sampel berdasarkan suatu kriteria tertentu dengan pertimbangan atau Judgment Sampling Jogianto, Universitas Sumatera Utara 2004:79. Adapun yang menjadi kriteria berupa pertimbangan dalam pengambilan sampel adalah sebagai berikut : 1.Bank-bank umum Nasional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2004, 2005, 2006 dan 2007. 2.Bank-bank tersebut tidak sedang dalam delesting. 3.Bank-bank tersebut memiliki laporan keuangan yang lengkap dan audited selama tahun 2004, 2005, 2006 dan 2007. Berdasarkan kriteria yang dikemukakan diatas, diperoleh 22 bank umum nasional memenuhi kreiteria. Bank-bank umum tersebut adalah sebagai berikut: Tabel 3.1 Daftar Sampel Perusahaan No Nama Bank Kriteria 2004 2005 2006 2007 Sampel 1 Bank Arta Graha Internasional X    - 2 Bank Agroniaga     1 3 Bank UOB Buana     2 4 Bank Bukopin x X X  - 5 Bank Bumi Arta X X  x - 6 Bank Bumi Putera     3 7 Bank Central Asia     4 8 Bank Century     5 9 Bank Danamon     6 10 Bank Capital Indonesia  X  x - 11 Bank Eksekutif Internasional     7 12 Bank Himpunan Saudara X X  x - 13 Bank Internasional Indonesia     8 14 Bank Inter Pacifick  X  X - Universitas Sumatera Utara 15 Bank Kesawan     9 16 Bank Lippo     10 17 Bank Mandiri     11 18 Bank Mayapada     12 19 Bank Mega     13 20 Bank Negara Indonesia     14 21 Bank CIMG Niaga     15 22 Bank NISP     16 23 Bank Nusantara Parahyangan     17 24 Bank Pan Indonesia     18 25 Bank Permata     19 26 Bank Pikko  X  x - 27 Bank Rakyat Indonesia     20 28 Bank Swadesi     21 29 Bank Victoria Internasional     22 30 Bank Ekonomi Raharja X X  x - Sumber : www.bej.go.id, ditabulasi Penulis, 2009

C. Variabel Penelitian