Warna Aroma Tekstur Uji Organoleptik

6. Uji Organoleptik

Sifat organoleptik adalah sifat bahan yang dinilai dengan menggunakan indera manusia, yaitu penglihatan, pembau, peraba, dan perasa. Sifat organoleptik kamaboko yang diuji meliputi warna, aroma, tekstur dan rasa menggunakan uji hedonik dengan analisa menggunakan metode Friedman.

a. Warna

Berdasarkan uji Friedman Lampiran 8 menunjukkan perlakuan penambahan tepung tapioka dan NaCl berpengaruh nyata terhadap rasa kamaboko ikan manyung. Jumlah ranking kesukaan panelis dapat dilihat pada Tabel 11. Tabel 11. Jumlah ranking uji kesukaan warna kamaboko ikan manyung Perlakuan Jumlah Ranking Tapioka NaCl 78 1 1 89 2 62 3 119 125 1 2 142 2 116 3 131 111 1 3 130 2 123 3 112 Ket: semakin besar ranking maka semakin disukai. Berdasarkan Tabel 11. menunjukkan bahwa perlakuan yang mempunyai nilai ranking paling rendah yaitu pada perlakuan penambahan tepung tapioka 1 dan NaCl 2. Hal ini menunjukkan panelis lebih banyak menyukai warna kamaboko yang tidak pucat dan tidak terlalu cerah. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

b. Aroma

Berdasarkan uji Friedman Lampiran 9 menunjukkan perlakuan penambahan tepung tapioka dan NaCl berpengaruh nyata terhadap aroma kamaboko ikan manyung. Jumlah ranking kesukaan panelis dapat dilihat pada Tabel 12. Tabel 12. Jumlah ranking uji kesukaan aroma kamaboko ikan manyung Perlakuan Jumlah Ranking Tapioka NaCl 131 1 1 112 2 126 3 125 124 1 2 139 2 119 3 128 141 1 3 174 2 122 3 126 Ket: semakin besar ranking maka semakin disukai. Berdasarkan Tabel 12. Menunjukkan bahwa perlakuan yang mempunyai nilai ranking paling rendah yaitu pada perlakuan penambahan tepung tapioka 1 dan NaCl 3. Hal ini menunjukkan panelis lebih banyak menyukai aroma kamaboko yang tidak berbau amis.

c. Tekstur

Berdasarkan uji Friedman Lampiran 10 menunjukkan perlakuan penambahan tepung tapioka dan NaCl berpengaruh nyata terhadap tekstur kamaboko ikan manyung. Jumlah ranking kesukaan panelis dapat dilihat pada Tabel 13. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Tabel 13. Jumlah Ranking Uji kesukaan Tekstur kamaboko ikan manyung Perlakuan Jumlah Ranking Tapioka NaCl 79 1 1 108 2 64 3 116 181 1 2 179 2 138 3 152 140 1 3 148 2 115 3 131 Ket: semakin besar ranking maka semakin disukai. Berdasarkan Tabel 13. Menunjukkan bahwa perlakuan penambahan tepung tapioka 1 dan menambahan NaCl 2. Hal ini menunjukkan bahwa panelis lebih banyak menyukai tekstur kamaboko yang tepat empuk tidak terlalu keras dan tidak terlalu kenyal. Semakin tinggi penambahan NaCl maka tekstur yang dihasilkan semakin menurun, begitu pula dengan penambahan tapioka yang semakin tinggi akan menyebabkan tekstur yang lembek kenyal, sehingga kurang disukai oleh panelis. Hasil tersebut sesuai dengan pernyataan Wibowo 1998, penambahan tepung tapioka yang berlebihan akan menyebabkan tekstur bakso menjadi kenyal, sehingga produk akan kurang disukai.

d. Rasa