Tayangan India Berdasarkan Kualitas Sinetron Tabel 4.7 Tayangan India Berdasarkan Kesesuaian Waktu Penayangan Tabel 4.8

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

4.3.2.2 Tayangan India Berdasarkan Kualitas Sinetron Tabel 4.7

Kualitas Sinetron India Kualitas Sinetron India Frekuensi N Persentase 1. Sangat bagus 2. Bagus 3. Kurang bagus 4. Tidak bagus 5. Sangat tidak bagus 2 45 3 - - 4,0 90,0 6,0 - - TOTAL 50 100,0 Tabel 4.7 di atas menunjukkan kualitas sinetron India menurut ibu rumah tangga di Graha, Dusun V, Tanjung Anom. Sebanyak 45 ibu rumah tangga menyatakan kualitas sinetron India bagus 90. Sebanyak 3 ibu rumah tangga menyatakan kualitas sinetron India kurang bagus 6. Sebanyak 2 ibu rumah tangga menyatakan kualitas sinetron India sangat bagus 4. Kualitas yang bagus menurut ibu rumah tangga tersebut adalah bahwa ada pelajaran atau makna yang bisa diambil oleh ibu rumah tangga sebagai penikmat sinetron India yang mereka jadikan sebagai pelajaran di dalam kehidupan mereka. Kualitas yang kurang bagus maksudnya adalah, bahwa sinetron India tersebut sering sekali yang menjadi topik utama ceritanya adalah tentang pembalasan dendam dan penyembahan dewa atau patung. Hal tersebut dinilai tidak baik dan sangat tidak cocok untuk diterapkan di dalam kehidupan karena membalas dendam adalah perbuatan tidak baik dan Indonesia adalah negara beragama yang memiliki Tuhan untuk disembah. Berdasarkan uraian di atas kesimpulan yang diambil adalah sinetron India adalah sinetron yang berkualitas dengan persentase sebesar 90, di mana ada pelajaran yang dapat diambil oleh penontonnya untuk dijadikan pedoman dalam kehidupan sehari-hari. Universitas Sumatera Utara UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

4.3.2.3 Tayangan India Berdasarkan Kesesuaian Waktu Penayangan Tabel 4.8

Kesesuaian Waktu Penayangan Kesesuaian Waktu Penayangan Frekuensi N Persentase 1. Sangat sesuai 2. Sesuai 3. Kurang sesuai 4. Tidak sesuai 5. Sangat tidak sesuai 1 41 7 1 - 2,0 82.0 14,0 2,0 - TOTAL 50 100,0 Pada tabel 4.8 menunjukkan kesesuaian waktu penayangan sinetron India. 41 ibu rumah tangga menyatakan waktu penayangan sineron India sudah sesuai dengan kebutuhannya 82. 7 ibu rumah tangga menyatakan waktu penayangan sinetron India kurang sesuai dengan kebutuhannya 14. Sebanyak 1 ibu rumah tangga menyatakan bahwa waktu penayangan sinetron India sudah sangat sesuai dengan kebutuhannya 2. 1 ibu rumah tangga menyatakan waktu penayangan sinetron India tidak sesuai dengan kebutuhannya 2. Kesimpulan berdasarkan uraian di atas adalah waktu tayang sinetron India sudah sesuai dengan kebutuhan ibu rumah tangga dengan persentase sebesar 82. Kesesuaian waktu penayangan ini menurut ibu rumah tangga karena sinetron India dimulai tayang pada pukul 12.30 WIB setiap harinya yang mana seluruh pekerjaan rumah sudah diselesaikan terlebih dahulu. Ketidaksesuaian waktu penayangan dikarenakan sebagian dari ibu rumah tangga yang melakukan pekerjaan mereka di luar rumah dan akhirnya tidak memiliki waktu untuk mengikuti semua sinetron India. Akhirnya mereka hanya menyaksikan beberapa sinetron India saja yang ditayangkan oleh ANTV. Universitas Sumatera Utara UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Tabel 4.9 Kesesuaian Keberlanjutan Penayangan Sinetron India Kesesuaian Keberlanjutan Penayangan Sinetron India Frekuensi N Persentase 1. Sangat sesuai 2. Sesuai 3. Kurang sesuai 4. Tidak sesuai 5. Sangat tidak sesuai - 41 9 - - - 82.0 18,0 - - TOTAL 50 100 Tabel 4.9 memperlihatkan kesesuaian keberlanjutan penayangan sinetron India. Sebanyak 41 ibu rumah tangga menyatakan sesuai terhadap keberlanjutan dari sinetron India 82. Ibu rumah tangga ini menyatakan bahwa antara satu episode ke episode yang lain, keberlanjutan sambungan dari sinetron India jalan ceritanya sesuai dengan yang mereka harapkan. Sebanyak 9 ibu rumah tangga menyatakan kurang sesuai terhadap keberlanjutan sinetron India 18. Hal ini karena terkadang keberlanjutan sambungan dari satu episode ke episode lainnya jalan ceritanya tidak berhubungan lagi atau sudah terlalu banyak jalan cerita yang saling bertumpang tindih. Kesimpulan dari uraian di atas adalah terdapat kesesuaian alur cerita dalam setiap keberlanjutan atau sambungan tayangan sinetron India per episodenya dengan persentase 82. Universitas Sumatera Utara UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

4.3.2.4 Tayangan India Berdasarkan Frekuensi Tayangan Tabel 4.10

Dokumen yang terkait

Tayangan Little Krisna dan pemenuhan kebutuhan akan hiburan” (Studi Korelasional tentang Hubungan Tayangan Little Krisnadi MNCTV terhadap Pemenuhan Kebutuhan akan Hiburan di Kalangan Masyarakat Tamil India di Kampung Madras, Kota Medan).

4 63 169

Motivasi Konsumsi Terhadap Tayangan Musik Dahsyat Di Rcti Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasinya (Studi Korelasional Tentang Motivasi Konsumsi Terhadap Tayangan Musik Dahsyat di RCTI dan Pemenuhan Kebutuhan Informasinya Di Kalangan Mahasiswa Fakultas Ilmu

3 55 106

Pengaruh Tayangan Sinetron Religius terhadap Perilaku Beragama Ibu Rumah Tangga Muslimah

1 14 162

Motif Ibu Rumah Tangga Menonton Tayangan Sinetron (Studi Analisis Deskriptif Motivasi Ibu Rumah Tangga Di Setia Budi Tanjung Sari Pasar 1 Medan Dalam Menonton Tayangan Sinetron)

0 0 13

Motif Ibu Rumah Tangga Menonton Tayangan Sinetron (Studi Analisis Deskriptif Motivasi Ibu Rumah Tangga Di Setia Budi Tanjung Sari Pasar 1 Medan Dalam Menonton Tayangan Sinetron)

0 0 2

Motif Ibu Rumah Tangga Menonton Tayangan Sinetron (Studi Analisis Deskriptif Motivasi Ibu Rumah Tangga Di Setia Budi Tanjung Sari Pasar 1 Medan Dalam Menonton Tayangan Sinetron)

1 1 8

Motif Ibu Rumah Tangga Menonton Tayangan Sinetron (Studi Analisis Deskriptif Motivasi Ibu Rumah Tangga Di Setia Budi Tanjung Sari Pasar 1 Medan Dalam Menonton Tayangan Sinetron)

0 0 19

Motif Ibu Rumah Tangga Menonton Tayangan Sinetron (Studi Analisis Deskriptif Motivasi Ibu Rumah Tangga Di Setia Budi Tanjung Sari Pasar 1 Medan Dalam Menonton Tayangan Sinetron) Chapter III V

0 1 27

Motif Ibu Rumah Tangga Menonton Tayangan Sinetron (Studi Analisis Deskriptif Motivasi Ibu Rumah Tangga Di Setia Budi Tanjung Sari Pasar 1 Medan Dalam Menonton Tayangan Sinetron)

0 0 2

Motif Ibu Rumah Tangga Menonton Tayangan Sinetron (Studi Analisis Deskriptif Motivasi Ibu Rumah Tangga Di Setia Budi Tanjung Sari Pasar 1 Medan Dalam Menonton Tayangan Sinetron)

0 0 5