Hasil Uji Beda Nyata Jujur BNJ

Tabel 4.7 menunjukkan bahwa nilai p 0,000 0,05, artinya Ho ditolak. Hal ini menunjukkan bahwa adanya perbedaan rata-rata yang bermakna pada berbagai konsentrasi karbon aktif kulit singkong untuk menurunkan kadar TSS air limbah tapioka.

4.6 Hasil Uji Beda Nyata Jujur BNJ

Hasil perhitungan Koefisien Keragaman KK diperoleh nilai KK adalah sebesar 1,004 . Besar nilai KK ini untuk percobaan yang dilakukan di laboratorium atau ruang terkontrol lainnya tergolong kecil maksimal 5. Oleh karena itu, uji lanjutannya akan menggunakan uji Beda Nyata Jujur BNJ atau uji Tukey. Adapun hasil uji BNJ dapat dilihat dari tabel berikut : Tabel 4.8. Hasil Uji Beda Nyata Jujur BNJ terhadap Rata-rata Kadar TSS pada Berbagai Konsentrasi Karbon Aktif Kulit Singkong Kelompok Perlakuan Beda Rata-rata I-J Signifikansi I J Konsentrasi 0 gr kontrol Konsentrasi 1 gr 1665,5667 0,000 Konsentrasi 2 gr 1658,3667 0,000 Konsentrasi 3 gr 1652,4333 0,000 Konsentrasi 1 gr Konsentrasi 0 gr -1665,5667 0,000 Konsentrasi 2 gr -7,2000 0,325 Konsentrasi 3 gr -13,1333 0,041 Konsentrasi 2 gr Konsentrasi 0 gr -1658,3667 0,000 Konsentrasi 1 gr 7,2000 0,325 Konsentrasi 3 gr -5,9333 0,473 Konsentrasi 3 gr Konsentrasi 0 gr -1652,4333 0,000 Konsentrasi 1 gr 13,1333 0,041 Konsentrasi 2 gr 5,9333 0,473 Keterangan : Tanda = Berbeda nyata p 0,05 Tabel 4.8 di atas menunjukkan bahwa perbedaan rata-rata kadar TSS dengan karbon aktif kulit singkong pada konsentrasi 0 gr berbeda nyata bila dibandingkan Universitas Sumatera Utara dengan 1 gr, 2gr, dan 3 gr nilai p = 0,000 0,05. Sedangkan perbedaan rata-rata kadar TSS pada konsentrasi 1 gr dibandingkan dengan 2 gr tidak berbeda nyata, demikian juga sebaliknya. Perbedaan rata-rata kadar TSS pada konsentrasi 2 gr dibandingkan dengan 3 gr tidak berbeda nyata, demikian juga sebaliknya. Tabel 4.9 Hasil Uji Beda Nyata Jujur BNJ terhadap Rata-rata Kadar TSS pada Berbagai Konsentrasi Karbon Aktif Kulit Singkong dalam Subset Homogenitas Konsentrasi karbon aktif N Subset for α = 0,05 1 2 3 Kontrol 0 gr 3 1722,000 1 gr 3 56,433 2 gr 3 63,633 63,633 3 gr 3 69,567 Dari tabel di atas menunjukkan bahwa pada subset 1 terlihat grup dengan konsentrasi 1 gr dan 2 gr. Dengan kata lain, bisa dikatakan konsentrasi 1 gr dan 2 gr tidak berbeda nyata satu sama lain. Pada subset 2 menunjukkan bahwa terdapat konsentrasi 2 gr dan 3 gr, yang berarti bahwa konsentrasi 2 gr dan 3 gr tidak berbeda nyata satu sama lain. Pada subset 3 menunjukkan hanya terdapat konsentrasi 0 gr kontrol saja, yang berarti konsentrasi 0 gr berbeda nyata dengan konsentrasi lainnya yakni 1 gr, 2 gr, dan 3 gr. Universitas Sumatera Utara

BAB V PEMBAHASAN

Dokumen yang terkait

Analisis Total Zat Padat Terlarut (Total Dissolved Solid) Dan Total Zat Padat Trsuspensi (Total Suspended Solid) Pada Air Badan Air Khususnya Air Sungai

6 85 39

Efektifitas Karbon Aktif Dalam Menurunkan Kadar Bilangan Peroksida Dan Penjernihan Warna Pada Minyak Goreng Bekas

8 69 80

Efektifitas Limbah Padat Tepung Tapioka Sebagai Karbon Aktif pada Saringan dalam Menurunkan Kadar Kadmium (Cd) pada Air Sumur Gali Masyarakat Desa Namo Bintang Tahun 2012

23 125 104

Analisis Total Zat Padat Terlarut (Total Dissolved Solid) Dan Total Zat Padat Tersuspensi (Total Suspended Solid) Pada Air Limbah Industri

6 61 40

Penentuan Total Suspended Solid ( TSS ) Di Laboratorium Balai Riset Standardisasi Industri Medan

0 51 52

Penentuan Total Suspended Solid (TSS) Limbah Cair Pulp Di PT. Toba Pulp Lestari, Tbk Dengan Metode Gravimetri Sosor Ladang – Porsea

6 65 41

Penentuan Total Suspended Solid (TSS) Dalam Air Sungai Deli Dan Pengaruhnya Terhadap Waktu Penyimpanan

4 64 54

Analisis Kandungan Aluminium (Al), Sulfida, Bod, Cod, Total Padatan Tersuspensi (TSS) Dan pH Dari Air Sungai Kapal Keruk Di Desa Karang Anyer Kec. Secanggang Kab. Langkat

5 63 102

PROTOTYPE UNIT PENGOLAHAN LIMBAH (ACTIVATED SLUDGE BIOSAND FILTER REACTOR) UNTUK MENURUNKAN KADAR CHEMICAL OXYGEN DEMAND (COD), BIOLOGICAL OXYGEN DEMAND (BOD) DAN TOTAL SUSPENDED SOLID (TSS) PADA LIMBAH CAIR TAHU

4 23 108

PERBEDAAN EFEKTIVITAS FILTER ZEOLIT DAN KARBON AKTIF DALAM PENURUNAN KADAR TSS (TOTAL SUSPENDED SOLID) LIMBAH Perbedaan Efektivitas Filter Zeolit Dan Karbon Aktif Dalam Penurunan Kadar TSS (Total Suspended Solid) Limbah Cair Tahu Industri Rumah Tangga.

5 7 17