Gambaran Umum Wilayah Penelitian Kebersihan Penjaman Makanan dan Minuman Sanitasi Makanan dan Minuman

BAB 1V HASIL PENELITIAN

4.1. Gambaran Umum Wilayah Penelitian

Jalan Dr. Mansyur Padang Bulan Medan merupakan salah satu lingkungan dari dua belas lingkungan yang ada di kelurahan di Padang Bulan. Kelurahan Padang Bulan termasuk Kecamatan Medan Baru dengan jarak ke Ibu Kota Propinsi sekitar 5 Km. Kelurahan Padang Bulan Medan berbatasan dengan : - Sebelah utara dengan Kelurahan Merdeka - Sebelah selatan dengan Kelurahan Titi Rante - Sebelah barat dengan Kelurahan Padang Bulan Selayan 1 - Sebelah timur dengan Kelurahan Polonia Luas wilayah Kelurahan Padang Bulan Medan adalah 160 Ha.

4.2. Kebersihan Penjaman Makanan dan Minuman

Berdasarkan hasil wawancara dan observasi yang dilakukan mengenai kebersihan penjamah makanan dan minuman yang menggunakan susu kental manis dapat dilihat dalam tabel 4.2.1 berikut : 34 Universitas Sumatera Utara Tabel 4.2.1 Distribusi frekuensi kebersihan penjamah makanan dan minuman yang menggunakan susu kental manis di jalan Dr. Mansyur Padang Bulan Medan Tahun 2010 No Kebersihan penjamah Kategori Jlh Ya Tidak 1 Apakah anda mencuci tangan sebelum bekerja? 7 35 13 65 20 2 Apakah anda memiliki pakaian kerja? 4 20 16 80 20 3 Jika ya, apakah anda memakai pakaian kerja yang terpelihara kebersihannya? 1 25 3 75 4 4 Apakah saat menderita batuk, pilek dan diare anda tetap menangani makananminum? 15 75 5 25 20 5 Apakah anda mempunyai keluhan penyakit-penyakit infeksi seperti flu, batuk, demam, diare, dll. 20 100 20 6 Apakah kebersihan badan penjamah minuman tangan, kuku, kulit, dan rambut terpelihara? 9 45 11 55 20 7 Apakah penjamah menggunakan celemek saat mengolah makanan? 2 10 18 90 20 8 Apakah penjamah minuman memiliki penyakit kulit? 20 100 20 Universitas Sumatera Utara

4.3. Sanitasi Makanan dan Minuman

Berdasarkan hasil wawancara dan observasi yang dilakukan mengenai sanitasi makanan dan minuman yang menggunakan susu kental manis dapat dilihat dalam tabel 4.3.1 berikut : Tabel 4.3.1. Distribusi frekuensi sanitasi makanan dan minuman yang menggunakan susu kental manis di jalan Dr. Mansyur Padang Bulan Medan Tahun 2010 No Sanitasi Kategori Jlh Ya Tidak 1 Tempat jualan memiliki sampah yang tertutup? 1 5 19 95 20 2 Lokasi usaha terhindar dari serangga lalat ? 1 5 19 95 20 3 Jika tidak apakah lokasi usaha dilengkapi fasilitas pengendali serangga? 19 100 19 4 Jika tidak, apakah susu kental manis dihabiskan dalam waktu 2 jam? 20 100 20 5 Apakah anda menyimpan susu kental manis tertutup baik atau tidak? 20 100 20 6 Apakah anda menyimpan susu setengah pakai dilemari es? 4 20 16 80 20 7 Jika ya, apakah suhunya dibawah 15°C? 3 75 1 25 4 8 Apakah anda selalu membersihkan tempat penyimpanan tersebut setiap hari? 4 20 16 80 20 9 Apakah satu kaleng susu kental manis semuanya langsung habis dipakai? 20 100 20 Universitas Sumatera Utara

4.4. Hasil Pemeriksaan Laboratorium

Dokumen yang terkait

Hygiene Sanitasi Pengolahan Makanan Dan Pemeriksaan Escherichia Coli (E.Coli) Pada Pecel Yang Dijual Di Pasar Petisah Tahun 2015

4 58 78

Higiene Sanitasi Dan Pemeriksaan Kandungan Bakteri Escherichia Coli Pada Jus Buah Yang Dijual Di Jalan H. M. JHONI Kecamatan Teladan Medan Tahun 2011

9 100 88

Hygiene Sanitasi Penjual Dan Analisa Bakteri Escherichia coli Pada Jus Jeruk Yang Dijual Di Kantin Yang Ada Di Universitas Sumatera Utara Medan Tahun 2010

8 90 75

Higiene Sanitasi Pengelolaan Makanan dan Pemeriksaan Escherichia coli pada Peralatan Makan di Instalasi Gizi Rumah Sakit Umum Mayjen H.A.Thalib Kabupaten Kerinci Tahun 2011

36 161 102

Hygiene Sanitasi Dan Pemeriksaan Kandungan Bakteri Escherichia Coli Pada Sop Buah Yang Dijual Di Pasar Kabanjahe Kabupaten Karo Tahun 2011

10 96 104

Hygiene Sanitasi Dan Pemeriksaan Kandungan Bakteri Escherichia Coli Pada Es Kolak Durian Yang Dijajakan Di Jalan Dr. Mansyur Kelurahan Padang Bulan Kota Medan Tahun 2010

5 57 94

Hubungan antara Higiene Penjamah dan Sanitasi Makanan dengan Keberadaan Bakteri Escherichia coli

1 13 164

(ABSTRAK)Hubungan antara Higiene Penjamah dan Sanitasi Makanan dengan Keberadaan Bakteri Escherichia coli (Studi pada Warung Jus Buah di Sekitar Kampus UNNES Sekaran Gunungpati Semarang Tahun 2011).

0 0 1

Hygiene Sanitasi Penjual dan Keberadaan Escherichia Coli Pada Tahu Goreng Yang Dijual di Kelurahan Kampung Baru Kecamatan Medan Maimun Tahun 2016

0 0 17

Hygiene Sanitasi Pengolahan Makanan Dan Pemeriksaan Escherichia Coli (E.Coli) Pada Pecel Yang Dijual Di Pasar Petisah Tahun 2015

0 2 12