Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen

Y = a + b 1 X 1 + b 2 X 2 + e Metode grafik biasanya dilakukan dengan melihat grafik plot antara nilai prediksi variabel dependen dengan residualnya. Sedangkan metode statistik dapat dilakukan dengan Uji Park, Ui Glejser, UjiWhite, Uji Spearman’s Rank Correlation, Uji Goldfeld Quandt dan Uji Breusch- Pagan-Godfrey. d. Uji Koefisien Determinasi Adjusted R-Square Uji R 2 untuk mengukur seberapa jauh variabel beda dalam menerangkan variasi variabel terikat. Nilai koefisien determinasi antaranol dan satu. Apabila nilai R 2 kecil diartikan terbatasnya kemampuan variabel bebas dalam menjelaskan variabel terikat.

2. Uji Regresi Linier Berganda

Pada penelitian ini variabel bebas mencangkup pendidikan kewirausahaan dan efikasi diri sedangkan variabel terikatnya adalah minat berwirausaha. Model persamaan regresi terdapat pada variabel minat berwirausaha Y, pendidikan kewirausahaan X1, dan efikasi diri X2. Adapun model penelitiannya sebagai berikut: Keterangan: Y = Variabel terikat, yaitu minat berwirausaha a = Konstanta X 1 = Variabel bebas 1, yaitu pendidikan kewirausahaan X 2 = Variabel bebas 2, yaitu efikasi diri b 1 = Koefisien garis regresi variabel 1 b 2 = Koefisien garis regresi variabel 2 e = error Pengujian hipotesis parsial dan simultasn dengan menggunakan: a. Uji t digunakan untuk menguji tingkat signifikan hubungan antara variabel independen terhadap variabel dependen secara terpisah atau parsial. Cara mengambil keputusan dengan menggunakan angka probabilitas signifikansi, yaitu: 1. Apabila angka probabilitas signifikansi 0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima. 2. Apabila angka probabilitas signifikansi 0,05, maka Ho diterima dan Ha ditolak. b. Uji F digunakan untuk mengetahui tingkat signifikansi pengaruh variabel- variabel independen secara bersama-sama simultan terhadap variabel dependen. Pengambilan keputusannya dengan menggunakan angka probabilitas signifikansi, yaitu: 1. Apabila probabilitas signifikansi 0,05, maka Ho diterima dan Ha ditolak. 2. Apabila probabilitas signifikansi 0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima.

H. Hipotesis Statistik

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara pendidikan kewirausahaan dengan minat berwirausaha dan pengaruh antara efikasi diri dengan minat berwirausaha adalah : a. Ho : ρ ≠ 0; Tidak terdapat pengaruh antara pendidikan kewirausahaan dengan minat berwirausaha b. Ha : ρ = 0; Terdapat pengaruh antara pendidikan kewirausahaan dengan minat berwirausaha c. Ho1 : ρ ≠ 0; Tidak terdapat pengaruh antara efikasi diri dengan minat berwirausaha d. Ha1 : ρ = 0; Terdapat pengaruh antara efikasi diri dengan minat berwirausaha e. Ho 2 : ρ ≠ 0; Tidak terdapat pengaruh pendidikan kewirausahaan dan efikasi diri dengan minat berwirausaha f. Ha2 : ρ = 0; Terdapat pengaruh pendidikan kewirausahaan dan efikasi diri dengan minat berwirausaha 41

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data

1. Gambaran Umum UINPreneurs

a. Profil UINPreneurs

UINPreneurs merupakan salah satu komunitas mahasiswa UIN yang memiliki usaha. Dengan adanya komunitas ini, mahasiswa UIN yang memiliki usaha mampu bersinergi untuk memasarkan usaha mereka. Komunitas ini dibentuk pada tanggal 5 Juni 2015 dengan pendirinya yaitu Supriyadi Pondok Sepeda, Edy Fajar Ebi Bag, Deni Ini Sablon dan Iqbal Zaenal Sahabat Bimbal. UINPreneurs memiliki slogan yaitu “Karena Berkolaborasi Jauh Lebih Bernilai Daripada Sekedar Berkompetisi ”. UINPreneurs memiliki proses pembinaan dan struktur kepengurusan. Proses pembinaan atau seleksi ini dimulai dari perekrutan dan dilanjutkan Sharing Bisnis, Mentoring Group, E-Camp dan Reward. Saat ini komunitas UINPreneurs memiliki target pengembangan komunitas dimana tidak hanya beranggotakan dari UIN Syarif Hidayatullah Jakarta saja melainkan juga dari UIN, IAIN dan STAIN se-Nusantara seperti UIN Alauddin Makasar, UIN Ar-Raniry Aceh, UIN Sultan Syarif Kasim Riau, UIN Sunan Ampel Surabaya, UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, UIN Sunan Gunung Djati Bandung, UIN Kalijaga Yogyakarta, UIN Walisongo Semaarang, IAIN Antasari Banjarmasin, IAIN Datokarama Palu, IAIN Sultan Oaimuddin Kendari, IAIN Maulana Hasanudin Serang, IAIN Raden Intan Lampung, STAIN Al-Fatah Jayapura, STAIN Jurai Siwo Lampung, dan STAIN Palangkaraya. Struktur kepengurusan di UINPreneurs melingkupi Dewan Kehormatan Pengurus, Direktur Eksekutif, Sekretaris, Manajer HRD, Manajer Operasional Usaha, Manajer Keuangan dan Manajer Marcomm. Dan pada kepengurusan tahun 2015-2016 ini, direktur eksekutifnya adalah Iqbal Zaenal Mutaqin dengan dewan kehormatan pengurusnya yaitu Supriyadi, Annisa Febrinel, Edy Fajar dan Ahmad Ismatullah.

Dokumen yang terkait

Korelasi kemampuan akademik mahasiswa terhadap penyelesaian studi di program studi pendidikan fisika

0 6 65

Pengaruh konsep diri terhadap minat menjadi guru pada mahasiswa jurusan pendidikan IPS Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

5 23 165

Pengetahuan, sikap, dan perilaku mahasiswa program studi pendidikan dokter UIN Syarif Hidayatullah Jakarta tentang makanan cepat saji ( fast food) tahun 2009

0 21 71

Pustakawan akademik dan feasilibitas pengembangan insitutional repository (studi kasus di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 16 14

Pustakawan Akademik dan Feasilibitas Pengembangan Insitutional Repository (Studi Kasus di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 11 17

Pemetaan Kajian Tafsir Al-Qur’an pada Program Pascasarjana UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta: Analisis Sitiran Pengarang yang Disitir Disertasi Mahasiswa Tahun 2005-2010

0 5 55

Perilaku pencarian informasi dosen jurusuan komunikasi fakultas ilmu dakwah ilmu komunikasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dalam memenuhi kebutuhan berdakwah

0 12 0

Pengaruh self-regulated learning dan dukungan sosial terhadap prokrastinasi akademik mahasiswa psikologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

0 21 0

PENGARUH EFIKASI DIRI BERWIRAUSAHA DAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP INTENSI BERWIRAUSAHA MAHASISWA PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 4 194

PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA

0 0 10