Profil Tim Produksi Film Air Mata Surga

54

G. Keunggulan Film Air Mata Surga

Didalam film Air Mata Surga terdapat mutualisme, artinya bahwa film ini menggambarkan tentang hubungan sesama makhluk hidup yang saling menguntungkan kedua pihak, Film Air Mata Surga memperlihatkan kepada penonton bahwa setelah menonton film ini di bioskop, penonton bisa menganggap bahwa film adalah pengetahuan dan cerminan untuk seseorang. Dan bagaimana penonton dapat berbuat lebih baik lagi untuk menjalankan kehidupan. 17 Keunggulan dalam sebuah film menciptakan kesuksesan dari film itu sendiri, bagaimana alur cerita, pendalaman karakter dan setting tempat yang menentukan bahwa film lahir dari sebuah seni, adapun keunggulan yang ingin disampaikan dalam film Air Mata Surga, yaitu : 18 1. Tema dari judul „Air Mata Surga’, tema ini merupakan judul film yang memiliki arti bahwa air mata dari seorang istri shalihah yang mengharap ridho suami agar memperoleh surga. 2. Memiliki cerita tentang pengorbanan seorang istri shalihah yang menggengam cinta sampai akhir hayat. 3. Film ini yang bercerita tentang love story, yaitu film yang menginspirasi para wanita dan tentang kebesaran hati seorang wanita shalihah. 16 Diakses pada hari kamis, 14 April 2016, pukul 23.50 WIB pada akun http:www.biodatapro.xyz201604biodata-andania-suri-lengkap-dengan-agama-biografi.html 17 Hasil wawancara pribadi dengan Reni Nur Cahyo Hestu Saputro, Dikantor 4 Sisi, Jakarta 23 April 2016. 18 Hasil wawancara pribadi dengan Reni Nur Cahyo Hestu Saputro, Dikantor 4 Sisi, Jakarta 23 April 2016. 55 4. Menjadikan hal positif dan bermanfaat setelah menonton film Air Mata Surga. 5. Film yang diutarakan dari perempuan, oleh perempuan dan untuk perempuan. Menonton film memang menarik sekaligus mendapatkan manfaat yang positif, karena didalam sebuah film pasti ada pesan dan makna yang ingin disampaikan kepada penonton, baik pesan moral, pesan religi dan pesan propaganda.