47 Dari tabel diatas menunjukkan karekteristik responden berdasarkan umur adalah
berumur antara 20-25 tahun sebanyak 4 orang 10,8, berumur antara 26-30 tahun sebanyak 16 orang 43,2, berumur antara 31-35 tahun sebanyak 11 orang 29,7. Hal ini
berarti mayoritas umur responden 26-30 tahun sebanyak 16 orang 43,2. Dari tabel diatas menunjukkan karekteristik responden berdasarkan tingkat
pendidikan adalah SD sebanyak 3 orang 8,1, SMP sebanyak 5 orang 13,3, SMASTM sebanyak 21 orang 56,8, D III sebanyak 5 orang 13,5, dan S1 sebanyak 3
orang 8,1. Hal ini berarti bahwa mayoritas pendidikan responden SMASTM sebanyak 21 orang 56,8.
Dari tabel diatas menunjukkan karakteristik responden berdasarkan pekerjaan adalah PNS sebanyak 3 orang 8,1, Pegawai swasta sebanyak 8 orang 21,6,
wiraswasta sebanyak 18 orang 48,6, dan petani sebanyak 8 orang 21,6. Hal ini berarti bahwa mayoritas pekerjaan responden wiraswasta sebanyak 18 orang 48,6.
2. Tingkat Pengetahuan Suami Suku Batak Toba dalam Perawatan Ibu Nifas
Berdasarkan hasil penelitian, distribusi frekuensi jawaban responden berdasarkan kuesioner pengetahuan suami suku Batak Toba dalam perawatan ibu nifas di Kelurahan
Kenangan dari 37 responden dapat dilihat pada tabel dibawah ini :
Tabel 5.2 Distribusi responden Pertanyaan Pengetahuan berdasarkan
Suami Suku Batak Toba dalam Perawatan Ibu Nifas
No Pertanyaan
Pilihan Jawaban Benar
Salah F
F
1 Pengertian masa nifas
23 62.1
14 37.8
2 Pengertian mobilisasi pergerakandini
29 70.2
8 21.6
3 Manfaat penggunaan arang
31 83.3
6 16.2
4 Manfaat mobilisasi pergerakandini
36 97.2
1 2.7
5 Manfaat pemberian air niratuak
34 91.8
3 8.1
6 Masalah bila ibu nifas kurang istirahat
35 94.5
2 5.4
7 Manfaat makan bangun-bangun
31 83.7
6 16.2
8 Kapan baiknya melakukan hubungan seksual
37 100
- -
9 Manfaat makan napinadar
37 100
- -
10 Makanan pada bayi baru lahir
24 64.8
13 35.1
Berdasarkan hasil penelitian, distribusi jawaban responden tentang pengetahuan suami suku Batak Toba dalam perawatan ibu nifas sebagian besar menjawab ’benar’
adalah pertanyaan tentang berhubungan seksual dan pertanyaan tentang manfaat makan napinadar , yaitu 37 orang 100, sedangkan sebagian besar menjawab ‘Salah’ adalah
pertanyaan tentang pengertian masa nifas yaitu 14 orang 37.8. Berdasarkan perhitungan sesuai kategori yang ditetapkan, pengetahuan
responden dalam perawatan ibu nifas dapat dilihat pada tabel berikut :
Tabel 5.3 Distribusi Frekuensi Tingkat Pengetahuan Suami Suku Batak Toba
DalamPerawatan Ibu Nifas Kategori
Frekuensi n Persentase
Baik 36
97,3 Cukup
1 2,7
Total 37
100