Kepala Bagian akuntansi Kepala Bagian Pemasaran Kepala Bagian Pengadaan

a. Kepala Bagian Perencanaan, Pengkajian, dan Pengembangan bertanggung jawab langsung kepada Direktur Produksi b. Kepala Bagian Perencanaan, Pengkajian, dan Pengembangan bertanggung jawab efektivitas dan efisiensi tugas bagiannya c. Kepala Bagian Perencanaan, Pengkajian, dan Pengembangan bertanggung jawab terhadap penggunaan sumber daya di dalam bagiannya

7. Kepala Bagian Keuangan

Tugas utamanya adalah membantu saranpemikiran kepada Direksi dalam melaksanakan fungsi-fungsi Manajemen di bidang Keuangan. Adapun uraian tugasnya adalah : a. Menyusun dan mengevaluasi kebijakan di bidang keuangan b. Menyusun program kegiatan dan kebutuhan anggaran di Bagian Keuangan c. Menyusun pedoman pembuatan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan RKAP BagianKebunUnit dan Mengkoordinir pembuatan RKAP Perusahaan d. Merencanakan, mengelola dan mengevaluasi sumber dana dan pengalokasian dana untuk mencapai sasaran keuangan perusahaan e. Melaksanakan kewajiban dan kegiatan administrasi keuangan perpajakan dan asuransi aset perusahaan Tanggung jawabnya adalah: a. Kepala Bagian Keuangan bertanggung jawab langsung kepada Direktur Keuangan b. Kepala Bagian Keuangan bertanggung jawab atas efektivitas tugas bagiannya c. Kepala Bagian Keuangan bertanggung jawab terhadap penggunaan sumber daya di dalam bagiannya

8. Kepala Bagian akuntansi

Universitas Sumatera Utara Tugas utamanya adalah membantu dan memberikan saranpemikiran kepada Direksi dalam melaksanakan fungsi-fungsi Manajemen di bidang Akuntansi. Adapun uraian tugasnya adalah: a. Menyusun dan Mengevaluasi kebijakan di bidang Akuntansi b. Menyusun program kegiatan dan kebutuhan anggaran di Bagian Akuntansi c. Menyelenggarakan akuntansi keuangan, akuntansi biaya, versifikasi dan penyusunan serta administrasi PIR dan administrasi penertaan modal anak perusahaan d. Menyelenggarakan pembuatan laporan manajemen perusahaan, penyusunan laporan ringkas Direksi kepada Dewan Komisaris dan pemegang saham e. Melaksanakan kegiatan administrasi aktiva tetap dan investasi. Tanggung jawabnya adalah: a. Kepala Bagian Akuntansi bertanggung jawab langsung kepada Direktur Akuntansi b. Kepala Bagian Akuntansi bertanggung jawab atas efektivitas tugas bagiannya c. Kepala Bagian Akuntansi bertanggung jawab terhadap penggunaan sumber daya di dalam bagiannya

9. Kepala Bagian Pemasaran

Tugas utamaya adalah membantu dan memberikan saranpemikiran kepada Direksi dalam melaksanakan fungsi-fungsi Manajemen di bidang Pemesaran. Adapun uraian tugasnya adalah: a. Menyusun dan pengevaluasi kebijakan di bidang Pemasaran b. Menyusun Program kegiatan dan kebutuhan anggaran di Bagian Pemasaran c. Melaksanakan analisa pasar, promosi dan survey kebutuhankepuasan pelanggan secara periodic d. Merumuskan strategi pemasran dan kebijakan harga Universitas Sumatera Utara e. Melakukan pengujian mutu komoditiproduk yang dihasilkan. Tanggung jawabnya adalah: a. Kepala Bagian Pemasaran bertanggung jawab langsung kepada Direktur Pemasaran b. Kepala Bagian Pemasaran bertanggung jawab atas efektivitas tugas bagiannya c. Kepala Bagian Pemasaran bertanggung jawab terhadap penggunaan sumber daya di dalam bagiannya

10. Kepala Bagian Pengadaan

Tugas Utamanya adalah membantu dan memberikan saranpemikiran kepada Direksi dalam melaksanakan fungsi-fungsi Manajemen di bidang Pengadaan. Adapun uraian tugasnya adalah: a. Menyusun dam pengevaluasi kebujakan di bidang Pengadaan b. Menyusun Program kegiatan dan kebutuhan anggaran di bagian Pengadaan c. Mengadakan Monitoring dan pengecekan harga barang dan jasa di pasar serta membuat daftar harga secara periodik dan mendistribusikan ke semua unit kerja perusahaan d. Merencanakan dan melaksanakan pengadaan barang dan jasa secara efektif dan efisiensi e. Menyelenggarakan pengudangan untuk persediaan barang yang digunakan dalam proses di bagian Tanggung jawabnya adalah: a. Kepala Bagian Pengadaan bertanggung jawab langsung kepada Direktur Pemasaran b. Kepala Bagian Pengadaan bertanggung jawab atas efektivitas tugas bagiannya c. Kepala Bagian Pengadaan bertanggung jawab terhadap penggunaan sumber daya di dalam Bagiannya Universitas Sumatera Utara

11. Kepala Bagian Sumber Daya Manusia SDM