Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN

d. Catatan lapangan Catatan lapangan yaitu catatan yang digunakan oleh peneliti untuk mendeskripsikan hasil rekaman peristiwa yang terjadi di lapangan Jufry, 2012. Catatan ini dibuat selama pembelajaran menggunakan model think talk write dengan media visual. Apabila ada hal-hal yang muncul dalam proses pembelajaran, catatan lapangan berguna untuk memperkuat data yang diperoleh dalam observasi dan sebagai masukan guru dalam melakukan refleksi. 3.7 Validitas Alat Pengumpul Data Validitas merupakan derajad ketepatan antara data yang terjadi pada objek penelitian dengan daya yang dapat dilaporkan oleh peneliti Sugiyono, 2007:363. Dalam penelitian ini terdapat dua jenis validitas yang dipakai sebagai kriteria dalam menetapkan kehandalan tes, yaitu validitas isi dan validitas konstruksi teori. Kedua validitas tersebut diuji dengan menggunakan metode meminta saran pada guru kolaborator dan profesional.

3.8 Teknik Analisis Data

3.8.1 Data Kualitatif Data kuantitatif berupa hasil belajar kognitif siswa, diperoleh dengan menentukan nilai skor siswa, rerata kelas, dan persentase ketuntasan belajar klasikal. 1 Menentukan nilai skor siswa Skor = x 100 Keterangan : B = skor jawaban benar St = Skor teoritis Poerwanti, 2008:6-15 6-16 2 Menghitung nilai rata-rata kelas menggunakan rumus : x = Keterangan : x : nilai rata-rata Σx : jumlah semua nilai siswa ΣN : jumlah siswa Aqib, Zaenal dkk, 2009:40 3 Menghitung persentase ketuntasan hasil belajar klasikal menggunakan rumus: P = x 100 Keterangan : P : Persentase siswa tuntas Aqib, Zaenal dkk, 2009:41 Hasil penghitungan dikonsultasikan dengan kriteria ketuntasan belajar siswa yang dikelompokkan ke dalam dua kategori tuntas dan tidak tuntas, dengan kriteria sebagai berikut: Tabel 3.1 Kriteria Ketuntasan Belajar Kriteria Ketuntasan Kualifikasi Klasikal Individual ≥ 80 ≥ 65 Tuntas 80 65 Tidak Tuntas Hasil perhitungan dikonsultasikan dengan tabel kriteria penilaian kualitatif yang dikelompokkan dalam empat kategori, yaitu sangat baik, baik, cukup, dan kurang sebagai berikut: Kriteria Tingkat Keberhasilan Belajar Siswa dalam Persen Pencapaian Tujuan Pembelajaran Kualifikasi Tingkat Keberhasilan Pembelajaran 85-100 Sangat Baik SB Berhasil 65-84 Baik B Berhasil 55-64 Cukup C Tidak Berhasil 0-54 Kurang K Tidak Berhasil Aqib, 2009:161 3.8.2 Data kualitatif Data kualitatif berupa data hasil observasi aktivitas siswa dan keterampilan guru dalam pembelajaran kontekstual, serta hasil catatan lapangandengan analisis deskriptif kualitatif. Data kualitatif dipaparkan dalam kalimat yang dipisah-pisahkan menurut kategori untuk memperoleh kesimpulan. Menurut Poerwanti 2007:6.9 dalam mengolah data skor dapat dilakukan langkah sebagai berikut: a. Menentukan skor terendah b. Menentukan skor tertinggi c. Mencari median d. Membagi rentang nilai menjadi 4 katagori yaitu sangat baik, baik, cukup dan kurang Kemudian setelah langkah kita tentukan kita dapat menghitung data skor dengan cara sebagai berikut: R = skor terendah T = skor tertinggi n = banyaknya skor = T- R + 1 Q2 = median Letak Q2 = n+1 untuk data ganjil atau genap Q1 = kuartil pertama Letak Q1 = n +2 untuk data genap atau Q1 = n +1 untuk data ganjil. Q3 = kuartil ketiga Letak Q3 = 3n +2 untuk data genap atau Q3 = n + 1 untuk data ganjil Q4 = kuartil keempat = T Nilai yang didapat dari lembar observasi kemudian dimasukkan dalam table kriteria ketuntasan data kualitatif. Poerwanti, dkk, 2007:6-9 Kriteria Ketuntasan Skala Penilaian Kualifikasi Q3 ≤ skor ≤ T Sangat Baik Tuntas Q2 ≤ skor Q3 Baik Tuntas Q1 ≤ skor Q2 Cukup Tidak Tuntas R ≤ skor Q1 Kurang Tidak Tuntas Penilaian observasi aktivitas siswa tersebut dihitung menggunakan rumus sebagai berikut: R skor terendah = 7 x 0 = 0 T skor tertinggi = 7 x 4 = 28 Persentase = n banyaknya skor = T-R + 1 = 28 – 0 + 1 = 29 Skor diurutkan dari terendah ke tertinggi : 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17, 18, 19, 20, 21, 22, 23, 24, 25, 26, 27, 28 K1 kuartil pertama, Letak K1 = n+1 = 29+1 = 7,5 Jadi K1 adalah nilai data ke-7,5 yaitu K1 = 6,5 K2 median, Letak K2 = n+1 = 29+1 = 15 Jadi K2 adalah nilai data ke-15 yaitu K2 = 14 K3 kuartil ketiga, Letak K3 = n+1 = 29+1 = 22,5 Jadi K3 adalah nilai data ke-22,5 yaitu K3 = 21,5 Perhitungan tersebut dikonversikan ke dalam tabel aktivitas siswa, sebagai berikut: Tabel 3.2 Kriteria Aktivitas Siswa Skor yang diperoleh Kategori Kriteria 21,5 ≤ skor ≤ 28 Sangat baik A 14 ≤ skor 21,5 Baik B 6,5 ≤ skor 14 Cukup C 0 ≤ skor 6,5 Kurang D

3.9 INDIKATOR KEBERHASILAN

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MODEL THINK TALK WRITE BERBANTUAN MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SDN SEKARAN 02 SEMARANG

3 21 216

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN THINK TALK WRITE DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SD

0 12 228

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE DENGAN AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN KANDRI 01

15 135 234

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MODEL THINK TALK WRITE (TTW) BERBANTUAN MEDIA GRAFIS PADA SISWA KELAS IV A SDN TAMBAKAJI 04 NGALIYAN

1 19 235

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MODEL THINK-TALK-WRITE (TTW) BERBANTUAN MEDIA GRAFIS PADA SISWA KELAS IV-A SDN TAMBAKAJI 04 NGALIYAN.

0 2 209

PENGGUNAAN MODEL THINK TALK WRITE DENGAN MEDIA GAMBAR DALAM PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI PADA SISWA KELAS IV SDN 6 PANJER TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 0 19

PENGGUNAAN MODEL THINK TALK WRITE DENGAN MEDIA PUZZLE DALAM PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI PADA SISWA KELAS IVA SDN 1 KRACAK TAHUN PELAJARAN 2014/2015.

0 0 18

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI METODE THINK-TALK-WRITE PADA SISWA KELAS IV MI MUHAMMADIYAH 23 SURABAYA.

1 1 90

KEEFEKTIFAN MODEL THINK PAIR SHARE BERBANTUAN MEDIA VISUAL TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI PADA SISWA KELAS IV SDN KOWANGAN TEMANGGUNG

0 0 81

KEEFEKTIFAN MODEL THINK TALK WRITE (TTW) TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN EKSPOSISI SISWA SD KELAS IV

1 4 62