Luas Daun cm Laju Tumbuh Relatif LTR Laju Asimilasi Bersih g.cm-2. minggu-1 Bobot Kering Berangkasan g Jumlah Bintil Per Plot bh Bobot Kering Bintil g Analisis Kandungan N tajuk

agak kecoklatan dan gundul. Kemudian polong dijemur dibawah sinar matahari selama 4 hari dan biji diambil dari polongnya. Parameter yang diamati 1. Tinggi tanaman cm Pengukuran tinggi tanaman diukur mulai leher akar sampai ujung tajuk tertinggi untuk 5 tanaman sampel. Pengukuran tinggi tanaman dilakukan pada umur 2, 4, 6 dan 8 minggu setelah tanam MST.

2. Luas Daun cm

2 Total luas daun dihitung dengan menggunakan leaf area meter pada 5 sampel destruktif umur 2, 4, 6, dan 8 MST.

3. Laju Tumbuh Relatif LTR

Relative Growth Rate RGR atau Laju Tumbuh Relatif LTR ditentukan dengan rumus : LTR = LnW 2 – LnW 1 T 2 – T 1 W 1 = Bobot kering tanaman pada waktu t 1 W . 2 = Bobot kering tanaman pada waktu t 2 T = Waktu minggu. . Pengukuran LTR dilakukan pada 5 tanaman sampel destruktif umur 2, 4, 6, dan 8 minggu setelah tanam MST. Universitas Sumatera Utara

4. Laju Asimilasi Bersih g.cm-2. minggu-1

Net Assimilation Rate NAR atau Laju Asimilasi Bersih LAB dinyatakan sebagai peningkatan bobot kering tanaman untuk setiap satuan luas daun dalam waktu tertentu. Harga LAB dihitung dengan rumus : LAB = W 2 – W 1 . lnA 2 – lnA 1 T 2 – T 1 A 2 – A 1 Dimana : W 1 = Bobot kering tanaman pada waktu t 1 W . 2 = Bobot kering tanaman pada waktu t 2 A . 1 = Luas daun pada waktu t 1 A . 2 = Luas daun pada waktu t Pengukuran LAB dilakukan pada 5 tanaman destruktif pada umur 2, 4, 6 dan 8 minggu setelah tanam MST. 2

5. Bobot Kering Berangkasan g

Sebanyak 5 tanaman sampel destruktif dicabut sampai akarnya pada umur 2, 4, 6, 8, minggu setalah tanam, kemudian dibersihkan, dikering ovenkan pada suhu 65 o C hingga bobotnya konstan, selanjutnya tanaman di timbang.

6. Jumlah Bintil Per Plot bh

Penghitungan jumlah bintil akar dihitung pada saat tanaman berumur 6 minggu setelah tanam. Universitas Sumatera Utara

7. Bobot Kering Bintil g

Bobot kering bintil dilakukan pada saat tanaman berumur 6 minggu setelah tanam, pengamatan dilakukan setelah bintil akar dikering ovenkan pada suhu 65 o C selama 48 jam hingga bobotnya konstan, selanjutnya bintil akar ditimbang.

8. Analisis Kandungan N tajuk

Pengukuran dilakukan dengan mengukur kandungan N yang terkandung dalam tubuh tanaman bagian atas yang dilakukan pada umur 6 MST. 9. Serapan Nitrogen gtan Pengukuran dilakukan dengan mengalikan kandungan N yang terkandung pada tubuh tanaman dengan bobot kering tanaman. Serapan N = N x Bobot Kering Tanaman

10. Jumlah Polong Per Tanaman bh