Indikator Keberhasilan Teknik Analisis Data

57 Tournaments TGT. Pelaksanaan penelitian tindakan ini dilakukan dalam dua siklus. a. Deskripsi Penelitian Siklus I 1 Perencanaan Tindakan Siklus I Sebelum melaksanakan tindakan peneliti terlebih dahulu menyiapkan berbagai perencanaan. Hal ini dilakukan agar dalam kegiatan dapat berjalan dengan lancar dan sesuai dengan sasaran. Peneliti menggunakan model pembelajaran kooperatif untuk meningkatkan hasil belajar Matematika siswa kelas II SD Negeri Percobaan 3 Pakem. Peneliti juga menggunakan data dan keadaan awal yang diperoleh dalam kegiatan pra tindakan sebagai bahan pertimbangan dalam melakukan tindakan. Dalam tahap perencanaan, kegiatan yang dilakukan peneliti adalah sebagai berikut : a Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP untuk 3 kali pertemuan yang akan digunakan peneliti sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran di kelas saat pelaksanaan tindakan dengan model pembelajaran kooperatif tipe TGT. b Menyiapkan Lembar Kerja Siswa LKS dan media pembelajaran. Media pembelajaran digunakan untuk membantu memudahkan siswa dan guru dalam pelaksanaan 58 pembelajaran. Media yang disiapkan berupa kartu soal. LKS digunakan dalam fase belajar kelompok. Fase belajar kelompok merupakan salah satu tahap dalam pembelajaran kooperatif tipe TGT. c Menyusun soal yang akan digunakan dalam games dan turnamen. Soal dalam games digunakan saat kegiatan permainan sedangkan soal turnamen diberikan saat akhir siklus. Soal turnamen dibuat dengan mengacu pada kisi- kisi instrumen yang telah dibuat sebelumnya. d Menyusun dan menyiapkan lembar observasi aktivitas guru dalam pembelajaran. e Menyusun lembar observasi untuk kegiatan belajar siswa. f Menyusun daftar kelompok. Dalam penyusunan kelompok dilakukan secara heterogen. Maksudnya adalah dengan memperhatikan keberagaman dalam kelompok. Siswa yang memiliki prestasi akademik tinggi tidak dijadikan satu dengan siswa yang memiliki prestasi berakademik tinggi. Hal ini dimaksudkan agar siswa dalam kelompok dapat saling bekerjasama, saling membantu, siswa yang memiliki prestasi akademik tinggi dapat membimbing dan memecahkan masalah bersama dengan siswa yang memiliki prestasi akademik kurang.

Dokumen yang terkait

Upaya Peningkatkan Hasil Belajar Kimia Siswa Melalui Model Kooperatif Tipe Team Games Tournament (TGT) Pada Konsep Sistem Koloid

0 7 280

Peningkatan hasil belajar kimia siswa dengan mengoptimalkan gaya belajar melalui model pembelajaran TGT (Teams Games Tournament) penelitian tindakan kelas di MAN 11 Jakarta

0 27 232

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams-Games Tournament) terhadap pemahaman konsep matematika siswa

1 8 185

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe Teams-Games-Tournament (TGT) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa

2 8 199

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih di MTs Islamiyah Ciputat

1 40 0

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe teams-games-tournament (tgt) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa (kuasi eksperimen pada Kelas XI IPA Madrasah Aliyah Negeri Jonggol)

0 5 199

Upaya meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas 3 melalui metode pembelajaran kooperatif tipe TGT : teams games tournament di MI Darul Muqinin Jakarta Barat

0 29 169

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Team Games Tournament) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi

1 3 310

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT dengan Games Digital Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Alat-Alat Optik

3 35 205

Penerepan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (TGT) Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Kelas VIII-3 SMPN 3 Kota Tangerang Selatan 2015/2016 Dalam Pelajaran IPA

0 4 10